Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Doa Malang

... yaitu pelita harus tetap menyala. Ada macam pelita yang harus tetap menyala Pelita dalam nikah. Mulai dari permulaan nikah harus suci perjalanan nikah struktur nikah harus benar sampai akhir nikah masuk pesta nikah Anak Domba. Kalau nikah jasmani pelitanya padam maka pasti tidak akan bisa menyambut kedatangan Tuhan kedua kali. Pelita dalam ibadah pelayanan. Jangan tidak setia jangan meninggalkan ibadah pelayanan. Pelita tubuh pribadi . ad. . Pelita tubuh. Matius Mata adalah pelita tubuh. Jika matamu baik teranglah seluruh tubuhmu Mata sama dengan pelita tubuh. Jika mata baik maka pelita tubuh tetap menyala. Ibrani Marilah kita melakukannya dengan mata yang tertuju kepada Yesus yang ...

Ibadah Raya Surabaya

... ay. pelita tetap menyala. ay. tidak ada yang boleh disembunyikan. Jadi supaya pelita tetap menyala maka tidak boleh ada sesuatu yang disembunyikan. hal yang tidak boleh disembunyikan Amsal pelanggaran dosa-dosa sampai dengan puncaknya dosa. Istilah gantang dan tempat tidur itu menunjuk pada dosa makan minum dan sex. Dosa ini baik dalam bentuk perbuatan maupun di dalam hati. Roma Apa yang tersembunyi dalam hati tetap akan dihakimi oleh Tuhan sekalipun belum dilakukan. Dan siapa yang menyembunyikan dosa tidak akan beruntung. Ini sama dengan rugi gagal ada pada masa depan yang gelap. Matius - talenta. Talenta karunia dan jabatan-jabatan Roh Kudus. Talenta ...

Ibadah Raya Malang

... awan-awan yang permai. Gereja Tuhan harus bersiap sedia supaya pelita tetap menyala untuk bisa menyambut kedatangan Tuhan kedua kali sehingga kita bisa bersama Dia untuk selama-lamanya. Ada macam pelita yang harus tetap menyala supaya gereja Tuhan layak menyambut kedatangan Yesus kedua kali Pelita dalam rumah tangga. Pelita dalam ibadah pelayanan. Pelita dalam pribadi kita pelita tubuh. ad. . Pelita dalam nikah harus tetap menyala artinya Permulaan nikah harus terang benar. Tanda nikah yang benar adalah nikah harus direstui oleh orang tua secara jasmanidisahkan di catatan sipil pemerintah diteguhkan dan diberkati oleh Tuhan. Syarat nikah yang diteguhkan dan diberkati oleh Tuhan adalah harus sesuai dengan firman pengajaran ...

Ibadah Doa Surabaya

... terjadi pertemuan antara Yesus sebagai Mempelai Pria Surga dengan gereja Tuhan sebagai mempelai wanita. Hubungan antara Mempelai Pria dengan mempelai wanita sama dengan hubungan Kepala dengan tubuh itulah leher. 'leher' doa penyembahan yang merupakan hubungan paling erat. Menyongsong kedatangan Tuhan itu bukan nanti tapi sudah dimulai dari sekarang lewat menjadi imam dan raja sudah dijelaskan pada ibadah hari Senin . Malam ini kita pelajari menyongsong Tuhan lewat doa penyembahan. Mazmur - Doa penyembahan adalah ay. mengaku bahwa Tuhan sebagai Pencipta kita. Kalau tidak ada Tuhan maka kita juga tidak akan ada. Dulu manusia diciptakan dari tanah liat. Jadi kalau kita ...

Ibadah Doa Malang

... oleh Tuhan Yesus. Gereja Tuhan harus menyongsong kedatangan Yesus kedua kali. Istilah menyongsong sama dengan menyambut mengelu-elukan kedatangan Yesus kedua kali sebagai Mempelai Pria Surga sehingga terjadi pertemuan di udara di awan-awan yang permai antara Yesus Mempelai Pria Surga dan kita mempelai wanitaNya. Bagaimana menyongsong kedatangan Yesus kedua kali Hubungan antara Mempelai Pria dan mempelai wanita sama dengan hubungan kepala suami dengan tubuh istri yaitu dihubungkan oleh leher ini hubungan yang paling dekat. Leher menunjuk doa penyembahan. Jadi menyongsong kedatangan Yesus kedua kali mulai sekarang yaitu lewat doa penyembahan. Oleh karena itu jangan abaikan doa penyembahan. Doa penyembahan jangan dengan terpaksa jangan merasa ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... Tuhan. Praktik bait Allah yang penuh dengan roh jual beli mencari keuntungan jasmani dalam gereja Tuhan dalam ibadah pelayanan. tidak menghargai korban Kristus sehingga mempertahankan dosa bahkan sampai puncaknya dosa. sebab bait Allah jasmani didirikan menurut hukum taurat tahun sehingga hanya untuk bangsa Israel dan bangsa kafir tidak boleh masuk kedalamnya. Bait Allah yang rohani dibangun dalam hari dalam sistem kemurahan sehingga bangsa kafir bisa masuk kedalamnya. Supaya bisa menyongsong kedatangan Tuhan baik kafir maupun Israel harus masuk dalam pelayanan pembangunan tubuh Kristus harus menjadi imam-imam dan raja-raja menjadi pelayan Tuhan. Petrus Jadi gerakan menyongsong kedatangan Tuhan kedua kali menjadi ...

Ibadah Paskah Surabaya

... menjadi mempelai dan mengalami Paskah. Paskah juga berarti kebangkitan Yesus. Kalau digabung Tuhan Yesus bangkit untuk menolong dan mempersiapkan gereja Tuhan untuk menjadi mempelai wanita Tuhan yang sempurna sehingga terlepas dari dunia ini sampai menuju kerajaan Surga yang kekal. Jadi memperingati paskah bukan hanya perayaan tapi kita memperingati paskah supaya kita mendapatkan KUASA KEBANGKITAN yang dapat menolong dan mempersiapkan kita menjadi mempelai wanita yang sempurna. Lukas kali penampilan Yesus dengan kuasa kebangkitan untuk menolong dan mempersiapkan gereja Tuhan menjadi mempelai wanitaNya ay. - penampilan Tuhan kepada wanita itulah Maria Magdalena yang menangis. Ini sekarang adalah gereja Tuhan yang banyak tangisan ...

Ibadah Jumat Agung Malang

... Allah supaya kita tidak bercacat cela sempurna menjadi mempelai wanitaNya. Ada kemungkinan tentang mandi Keluaran putri Firaun mandi di Sungai Nil. Firaun adalah gambaran setan yang menghalangi bangsa Israel beribadah kepada Tuhan. Secara bangsa putri Firaun adalah bangsa Mesir. Jadi putri Firaun adalah gambaran kehidupan Kafir yang jahat dan najis tetapi ada kerinduan untuk disucikan dan diselamatkan tetapi tidak ada kemampuan untuk bertahan hidup benar dan suci sehingga tetap binasa. Samuel - Daud tidak mau mandi. Daud adalah gambaran orang Israel umat Tuhan tetapi tidak mau berperang artinya tidak setia dalam ibadah pelayanan atau dalam ibadah kunjungan. Kalau tidak setia dalam ibadah pelayanan itu sudah ...

Ibadah Jumat Agung Surabaya

... putri Firaun mandi di sungai Nil. Putri Firaun kalau ditinjau dari Firaun yang merupakan gambaran setan artinya adalah anak setan yang jahat dan najis. Kalau ditinjau dari kebangsaan ia adalah orang Mesir kafir. Jadi ini adalah gambaran dari kehidupan kafir yang jahat dan najis tapi ada kerinduan untuk mandi disucikan dan diselamatkan . Tapi tidak ada kemampuan sedikitpun dari bangsa kafir untuk bisa hidup suci dan selamat sehingga tetap bertahan pada kejahatan dan kenajisan. Samuel - Daud yang gambaran orang Israel tapi tidak mau berperang. Artinya tidak setia dalam ibadah pelayanan tidak mau mandi tidak mau menerima firman penyucian. Akibatnya ...

Ibadah Raya Surabaya

... mengalami pembaharuan sebab daging dan darah tidak bisa mewarisi kerajaan Surga. Kebangkitan pertama waktunya berimpit dengan kedatangan Tuhan kedua kali. Ada peristiwa besar yang terjadi pada saat kebangkitan pertama orang mati di dalam Tuhan yaitu orang yang selama hidupnya mengalami pembaharuan hidup akan dibangkitkan dalam tubuh kemuliaan seperti saat Tuhan Yesus bangkit. orang yang hidup dalam Tuhan sampai Tuhan datang kembali yang mengalami keubahan hidup akan diubahkan dalam sekejap mata dalam tubuh kemuliaan. Baik yang mati maupun yang hidup akan menyatu kembali sebagai tubuh kemuliaan tubuh Kristus yang sempurna untuk masuk dalam kerajaan tahun damai dan masuk dalam kerajaan Surga ...

Ibadah Raya Malang

... tampil dalam kemuliaan sebagai Tuhan atas segala tuan atau sebagai Imam Besar yang setia dan benar. Penampilan Yesus ini adalah untuk mengangkat kita menjadi imam-imam yaitu kehidupan yang beribadah dan melayani Tuhan kehidupan yang memiliki jabatan pelayanan. Proses menjadi imam Lukas - dipanggil diselamatkan. Tanda diselamatkan masuk di Halaman adalah Pintu Gerbang -- percaya Yesus. Medzbah Korban Bakaran -- bertobat. Kolam Pembasuhan dan Pintu Kemah -- lahir baru lewat baptisan air dan baptisan Roh Kudus. Yohanes kalau tidak lahir baru maka tidak akan bisa masuk Kerajaan Sorga. Hasil lahir baru adalah hidup dalam kebenaran. Dipilih Ruangan Suci . Ini menunjuk pada kehidupan yang digembalakan dan disucikan. Dalam ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Yerusalem Baru Pengaruh dosa yang mengikat tubuh jiwa dan roh kita. Korintus ada dosa yang dibagi dalam kelompok yaitu Dosa yang mengikat tubuh cabul dan pemabuk yaitu dosa seks dan dosa makan-minum merokok narkoba . Dosa yang mengikat jiwa kikir pemfitnah penipu. Yeremia - . Bahkan sampai menipu Tuhan yaitu tidak mengembalikan milik Tuhan dalam bentuk perpuluhan dan persembahan khusus. Dosa yang mengikat roh penyembahan berhala. Berhala ini bisa dalam bentuk kekerasan hati tetapi juga bisa dalam bentuk kebenaran diri sendiri juga hal-hal yang menghalangi hubungan kita dengan Tuhan. Korintus Tuhan memberikan diriNya mati di kayu salib sebagai Anak Domba Paskah untuk mengampuni dan melepaskan ...

Ibadah Doa Surabaya

... sudah siap sedia. Wahyu kesiapan Tuhan sebagai Mempelai Pria Surga untuk menjemput gereja Tuhan. Salah satu proses untuk menjadi mempelai wanita Tuhan yang siap sedia adalah kita harus tampil sebagai gadis. Bagaimana ciri gadis yang sudah siap sedia untuk menyambut Mempelai Pria Surga Ester Ester ini sebenarnya kehidupan yang tidak ber-ibu dan ber-bapak serta merupakan bangsa buangan. Ini seperti tongkat yang kering. Mustahil untuk dijadikan sebagai ratu. Tapi ia memiliki ciri-ciri perawakan yang elok. berparas cantik. Elok perawakannya artinya enak dipandang. menjadi teladan. Ini dimulai dari nikah rumah tangga sampai kita menjadi teladan dimanapun. Kalau hidup itu tidak menjadi teladan ...

Ibadah Raya Surabaya

... dari Tuhan untuk selama-lamanya. Karena itu biarlah pengenalan kita pada Yesus hari-hari ini semakin meningkat sampai mengenal Yesus sebagai Mempelai Pria Surga. ay. gereja Tuhan harus menjadi mempelai wanita supaya bisa menyongsong kedatangan Yesus kedua kali. Malam ini kita akan melihat prosesnya untuk menjadi mempelai wanita Tuhan gereja Tuhan harus tampil sebagai gadis. Mempelai wanita disini bukan janda-janda tapi gadis-gadis. Korintus gadis secara rohani artinya kehidupan yang perhatiannya diurapi oleh Roh Kudus sehingga bisa memusatkan perhatian pada perkara Tuhan terutama Firman Tuhan. Petrus Matius Firman nubuat harus diperhatikan hari-hari ini. Kita mengenalnya sekarang sebagai kabar mempelai. Pada Firman inilah kita ...

Ibadah Doa Malang

... Kristus yang sempurna adalah memperbaiki nikah dan buah nikah sampai menjadi benar. Pembangunan tubuh Kristus adalah dimulai dari nikah lanjut dalam penggembalaan antar penggembalaan sampai Israel dan Kafir menjadi satu tubuh Kristus yang sempurna. Keluaran - suasana pembangunan tubuh Kristus adalah Keluaran dalam kemah dan disertai dengan tanda mencium. Artinya suasana persekutuan dan damai sejahtera. Dimulai dari nikah harus ditandai persekutuan dan damai sejahtera. Tetapi harus diwaspadai agar jangan sampai ada persekutuan yang salah seperti Ananias dan Safira. Persekutuan tanpa firman pengajaran yang benar hanya akan mengarah pada persekongkolan. Keluaran suasana kesaksian. Yang disaksikan adalah apa yang sudah Tuhan perbuat atas kehidupan kita lewat ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.