Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Kaum Muda Remaja

... dihadapi dengan terang. Jika kita tidak menjadi saksi Tuhan di dalam dunia yang gelap pasti suatu waktu kita akan menyangkal Tuhan dan ini berarti kebinasaan selamanya. Kita bisa menjadi saksi Tuhan jika tangan Tuhan menyertai kita. Syarat untuk disertai Tuhan untuk bisa menjadi saksi Tuhan Kita harus seperti carang melekat pada pokok anggur yang benar. Artinya adalah hidup dalam kebenaran dan berpegang teguh pada pengajaran yang benar. Yesaya - Sesungguhnya tangan TUHAN tidak kurang panjang untuk menyelamatkan dan pendengaran-Nya tidak kurang tajam untuk mendengar tetapi yang merupakan pemisah antara kamu dan Allahmu ialah segala kejahatanmu dan yang membuat Dia menyembunyikan ...

Ibadah Doa Surabaya

... pengadilan. Malam ini kita pelajari Matius Mereka menanggalkan pakaian-Nya dan mengenakan jubah ungu kepada-Nya. Serdadu-serdadu mengenakan jubah ungu kepada Yesus sambil mengolok-olok untuk dihina Salam hai Raja orang Yahudi . Jubah ungu menunjuk tentang kewibawaan seorang raja. Jadi serdadu-serdadu mengenakan jubah ungu kepada Yesus berarti serdadu-serdadu mengolok-olok dan menghina kewibawaan Yesus sebagai Raja segala raja. Korintus - Karena Ia harus memegang pemerintahan sebagai Raja sampai Allah meletakkan semua musuh-Nya di bawah kaki-Nya. Musuh yang terakhir yang dibinasakan ialah maut. Kewibawaan Yesus sebagai Raja adalah mengalahkan musuh-musuh dibawah kaki Nya. Ada tiga musuh utama yang dikalahkan oleh kewibawaan Yesus sebagai Raja ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... sampai ke anak cucu atau hidup dalam berkat Abraham sampai ke anak cucu bahkan hidup kekal. Petrus menyangkal Yesus sampai mengutuk artinya menyangkal menolak korban Kristus. Matius - Sejak waktu itu Yesus mulai menyatakan kepada murid-murid-Nya bahwa Ia harus pergi ke Yerusalem dan menanggung banyak penderitaan dari pihak tua-tua imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat lalu dibunuh dan dibangkitkan pada hari ketiga. Tetapi Petrus menarik Yesus ke samping dan menegor Dia katanya Tuhan kiranya Allah menjauhkan hal itu Hal itu sekali-kali takkan menimpa Engkau. Maka Yesus berpaling dan berkata kepada Petrus Enyahlah Iblis. Engkau suatu batu sandungan bagi-Ku sebab engkau bukan memikirkan ...

Ibadah Doa Surabaya

... ayat-ayat dalam Kitab Keluaran Musa melihat Tabernakel dan menuliskannya dalam Kitab Keluaran . Musa berpuasa selama hari malam artinya bagi kita adalah Angka artinya perobekan daging. Jadi untuk bisa mengerti meyakini sampai mempraktekkan firman pengajaran yang benar maka kita harus mengalami perobekan penyaliban daging salah satu bentuknya adalah doa puasa seperti malam hari ini. Bila daging dienakkan kita tidak akan bisa mengerti dan yakin firman pengajaran. Bila kita bisa mengerti yakin sampai praktek firman pengajaran yang benar maka akan ada kemuliaan. Tidak makan tidak minum artinya Untuk mengerti sampai praktek firman pengajaran tabernakel dan mempelai tidak boleh dipengaruhi oleh kebutuhan hidup ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... Yesus yang disebut Kristus Mereka semua berseru Ia harus disalibkan . Katanya Tetapi kejahatan apakah yang telah dilakukan-Nya Namun mereka makin keras berteriak Ia harus disalibkan . Ketika Pilatus melihat bahwa segala usaha akan sia-sia malah sudah mulai timbul kekacauan ia mengambil air dan membasuh tangannya di hadapan orang banyak dan berkata Aku tidak bersalah terhadap darah orang ini itu urusan kamu sendiri . Dan seluruh rakyat itu menjawab Biarlah darah-Nya ditanggungkan atas kami dan atas anak-anak kami . Lalu ia membebaskan Barabas bagi mereka tetapi Yesus disesahnya lalu diserahkannya untuk disalibkan. Kita sudah mendengar bagaimana Pilatus mencuci tangan artinya bangsa ...

Ibadah Kaum Muda Remaja

... kepada-Nya sebagai Anak Tunggal Bapa penuh kasih karunia dan kebenaran. Bayi Yesus adalah firman pengajaran yang lahir menjadi manusia. Maria mengandung bayi Yesus Maria mengandung firman pengajaran yang benar dan berada di rumah Elisabet selama tiga bulan. Maria masih perawan tetapi bersedia mengandung bayi Yesus artinya kita harus ada kesediaan untuk menerima firman pengajaran yang benar yang lebih tajam dari pedang bermata dua apapun resiko yang kita hadapi. Maria juga setia menanggung bayi Yesus tidak digugurkan artinya kita harus mempunyai kesetiaan pada firman pengajaran yang benar apapun resiko yang kita hadapi. Praktik ada kesediaan dan kesetiaan pada firman pengajaran yang benar adalah mendengar ...

Ibadah Persekutuan Ciawi II

... yang mempergunakan barang-barang duniawi seolah-olah sama sekali tidak mempergunakannya. Sebab dunia seperti yang kita kenal sekarang akan berlalu. Aku ingin supaya kamu hidup tanpa kekuatiran. Orang yang tidak beristeri memusatkan perhatiannya pada perkara Tuhan bagaimana Tuhan berkenan kepadanya. 'Waktu telah singkat ' Artinya sudah waktunya untuk beralih ke langit dan bumi yang baru. 'Seolah-olah mereka tidak beristeri ' Artinya tidak mau terhalangi oleh apapun supaya bisa masuk Yerusalem Baru. 'Seolah-olah tidak menangis ' Artinya dalam penderitaan namun jangan sampai menghalangi kita untuk dibaharui. Ayat yang harus dibaharui adalah kekuatiran dan memusatkan perhatian kepada Tuhan. Siang ini kita mempelajari MEMUSATKAN PERHATIAN PEMBAHARUAN PERHATIAN. Perhatian kita yang ...

Ibadah Paskah Kaum Muda Remaja

... benar-benar bisa mengenal pribadi Tuhan yang berkuasa. Sekarang kita mengenal pribadi Tuhan lewat pribadi Yesus dengan sifat tabiatnya yaitu Yesus sebagai Anak Allah yang berkuasa. Lukas Ia memperlihatkan kuasa-Nya dengan perbuatan tangan-Nya dan mencerai-beraikan orang-orang yang congkak hatinya Ini ditampilkan oleh injil Yohanes. Sifat Anak Allah adalah suci. Kalau kita mengenal Yesus sebagai Anak Allah kita juga harus hidup suci. Yesus sebagai Raja atas segala raja. Lukas Ia menurunkan orang-orang yang berkuasa dari takhtanya dan meninggikan orang-orang yang rendah Ini ditampilkan oleh injil Matius. Sifat raja adalah menang atas musuh yaitu menang dosa. Kalau kita mengenal Yesus sebagai Raja kita harus menang atas ...

Ibadah Paskah Surabaya

... . Imam-imam kepala mengambil uang perak itu dan berkata Tidak diperbolehkan memasukkan uang ini ke dalam peti persembahan sebab ini uang darah. . Sesudah berunding mereka membeli dengan uang itu tanah yang disebut Tanah Tukang Periuk untuk dijadikan tempat pekuburan orang asing. . Itulah sebabnya tanah itu sampai pada hari ini disebut Tanah Darah. . Dengan demikian genaplah firman yang disampaikan oleh nabi Yeremia Mereka menerima tiga puluh uang perak yaitu harga yang ditetapkan untuk seorang menurut penilaian yang berlaku di antara orang Israel . dan mereka memberikan uang itu untuk tanah tukang periuk seperti yang dipesankan Tuhan kepadaku. Yudas ...

Ibadah Raya Malang

... menyangkal panggilan dan pilihan Tuhan. Tuhan memanggil dan memilih kita menjadi imam dan raja yaitu seorang yang suci seorang yang memangku jabatan pelayanan seorang yang beribadah dan melayani Tuhan. Petrus - Karena itu saudara-saudaraku berusahalah sungguh-sungguh supaya panggilan dan pilihanmu makin teguh. Sebab jikalau kamu melakukannya kamu tidak akan pernah tersandung. Dengan demikian kepada kamu akan dikaruniakan hak penuh untuk memasuki Kerajaan kekal yaitu Kerajaan Tuhan dan Juruselamat kita Yesus Kristus. Panggilan dan pilihan Tuhan hak penuh untuk masuk Kerajaan Sorga yang kekal. Bagi yang belum melayani kita berdoa supaya bisa mendapat panggilan dan pilihan Tuhan. Bagi yang sudah melayani kita berdoa supaya ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Kerajaan kekal yaitu Kerajaan Tuhan dan Juruselamat kita Yesus Kristus. Oleh sebab itu Yang belum melayani harus berdoa supaya bisa menerima panggilan dan pilihan Tuhan. Yang sudah melayani harus berdoa sungguh-sungguh supaya jangan menyangkal meninggalkan panggilan dan pilihan. Panggilan dan pilihan adalah hak penuh untuk masuk dalam Kerajaan Sorga. Matius - Dan setelah Yesus pergi dari sana dilihat-Nya pula dua orang bersaudara yaitu Yakobus anak Zebedeus dan Yohanes saudaranya bersama ayah mereka Zebedeus sedang membereskan jala di dalam perahu. Yesus memanggil mereka dan mereka segera meninggalkan perahu serta ayahnya lalu mengikuti Dia. Yesus memanggil dan memilih murid yaitu Simon Petrus Andreas Yakobus dan Yohanes ...

Ibadah Raya Malang

... mulut bayi adalah mujizat rohani yaitu kita terus dibaharui. Juga mujizat jasmani akan terjadi yang mustahil menjadi tidak mustahil. Setiap langkah hidup kita adalah langkah-langkah mujizat. Kita terus diubahkan sampai saat kedatangan Yesus kedua kali kita hanya berseru Haleluya . IBADAH RAYAMatius - berjudul Petrus menyangkal Yesus . Jika kita tidak menjadi saksi yang benar atau menolak kesaksian yang benar maka pasti kita menjadi saksi palsu menghina Tuhan bahkan menyangkal Tuhan seperti Petrus. Tiga kali Petrus menyangkal Tuhan Ayat - Petrus menyangkal Yesus sebagai orang Galilea. Ayat - Petrus menyangkal Yesus sebagai orang Nazaret. Ayat - Petrus menyangkal Yesus sampai mengutuk dan bersumpah. Ad. . Petrus ...

Ibadah Doa Malang

... lain memukul Dia dan berkata Cobalah katakan kepada kami hai Mesias siapakah yang memukul Engkau Jika tidak mau bersaksi atau tidak menjadi saksi yang benar pasti menjadi saksi palsu. Saksi palsu itu membenarkan yang salah menghina Yesus sampai menyalibkan Yesus kedua kali. Ibrani - Karena tubuh binatang-binatang yang darahnya dibawa masuk ke tempat kudus oleh Imam Besar sebagai korban penghapus dosa dibakar di luar perkemahan. Itu jugalah sebabnya Yesus telah menderita di luar pintu gerbang untuk menguduskan umat-Nya dengan darah-Nya sendiri. Karena itu marilah kita pergi kepada-Nya di luar perkemahan dan menanggung kehinaan-Nya. Yesus sebagai korban penghapus dosa harus disalibkan ...

Ibadah Raya Surabaya

... dengan perbuatan mereka mereka menyangkal Dia. Mereka keji dan durhaka dan tidak sanggup berbuat sesuatu yang baik. menyangkal Yesus dengan PERBUATAN. Praktiknya keji perbuatan jahat dan najis perbuatan daging. Galatia - . Perbuatan daging telah nyata yaitu percabulan kecemaran hawa nafsu . penyembahan berhala sihir perseteruan perselisihan iri hati amarah kepentingan diri sendiri percideraan roh pemecah . kedengkian kemabukan pesta pora dan sebagainya. Terhadap semuanya itu kuperingatkan kamu--seperti yang telah kubuat dahulu--bahwa barangsiapa melakukan hal-hal yang demikian ia tidak akan mendapat bagian dalam Kerajaan Allah. durhaka salah satunya adalah tidak setia sampai tinggalkan ibadah pelayanan. Ibrani - . Janganlah kita menjauhkan diri dari pertemuan-pertemuan ibadah ...

Ibadah Raya Malang

... mereka menyalibkan lagi Anak Allah bagi diri mereka dan menghina-Nya di muka umum. Sekarang di akhir jaman jika kehidupan Kristen tidak mau menjadi saksi yang benar maka pasti akan menjadi saksi palsu dan menghina Yesus menyalibkan Yesus kedua kali. Ini sama dengan menjadi murtad dan durhaka. Celakanya adalah kehidupan yang murtad lagi ini tidak akan bisa bertobat lagi melainkan binasa selamanya. Praktek sehari-hari murtad durhaka adalah Meninggalkan ajaran benar dan berpaling pada ajaran lain. Timotius - Karena akan datang waktunya orang tidak dapat lagi menerima ajaran sehat tetapi mereka akan mengumpulkan guru-guru menurut kehendaknya untuk memuaskan keinginan telinganya. Mereka akan memalingkan ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.