Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Raya Surabaya

... dengan bangsa kafir. Semuanya bisa diselamatkan oleh Tuhan. Tanda keselamatan Iman percaya kepada Yesus sebagai satu-satunya Juruselamat. Hanya Yesus manusia tidak berdosa yang mati terkutuk di kayu salib untuk menanggung dosa kita sampai menyelamatkan manusia berdosa. Bertobat berhenti berbuat dosa dan kembali pada Tuhan mati terhadap dosa. Kalau sudah ada iman kita akan punya rem untuk tidak berbuat dosa. Baptisan air yang benar yaitu orang yang sudah percaya Yesus dan bertobat--mati terhadap dosa--harus dikuburkan dalam air bersama Yesus dan bangkit--keluar dari dalam air--bersama Yesus sehingga mendapatkan hidup baru hidup sorgawi--langit terbuka. Kita ada hubungan dengan sorga dan mengalami baptisan Roh Kudus kepenuhan ...

Ibadah Raya Malang

... ayat dalam Alkitab. Firman Allah yang mengungkapkan segala sesuatu yang belum terjadi tetapi pasti terjadi di akhir zaman sampai kedatangan Yesus kedua kali. Firman Allah yang mengungkapkan segala dosa yang tersembunyi sampai di dalam hati. Amos - Sungguh Tuhan ALLAH tidak berbuat sesuatu tanpa menyatakan keputusan-Nya kepada hamba-hamba-Nya para nabi. Singa telah mengaum siapakah yang tidak takut Tuhan ALLAH telah berfirman siapakah yang tidak bernubuat Firman nubuat bagaikan auman singa Yehuda untuk menandingi auman singa setan yang membuat gereja Tuhan menjadi takut kuatir tidak tenang sampai tergoncang jiwa dan imannya sampai gugur dari iman kehilangan keselamatan binasa selamanya. Wahyu Berbahagialah ia yang ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... itu malaikat Tuhan nampak kepadanya dalam mimpi dan berkata Yusuf anak Daud janganlah engkau takut mengambil Maria sebagai isterimu sebab anak yang di dalam kandungannya adalah dari Roh Kudus. . Ia akan melahirkan anak laki-laki dan engkau akan menamakan Dia Yesus karena Dialah yang akan menyelamatkan umat-Nya dari dosa mereka. Yesus lahir sebagai manusia daging untuk menyelamatkan manusia berdosa karena hanya darah orang tidak berdosa yang bisa menyelamatkan manusia berdosa. Semua manusia di dunia sudah berbuat dosa sehingga tidak bisa menjadi juruselamat menyelamatkan dirinya sendiri saja tidak bisa. Roma . Karena semua orang telah berbuat dosa dan telah kehilangan kemuliaan Allah Karena ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Kita menerima baptisan air yang benar yang dilaksanakan dalam nama Allah Bapa Anak Laki-laki dan Roh Kudus yaitu Tuhan Yesus Kristus. Matius Karena itu pergilah jadikanlah semua bangsa murid-Ku dan baptislah mereka dalam nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus Kisah Rasul Jawab Petrus kepada mereka Bertobatlah dan hendaklah kamu masing-masing memberi dirimu dibaptis dalam nama Yesus Kristus untuk pengampunan dosamu maka kamu akan menerima karunia Roh Kudus. Kisah Rasul Ketika mereka mendengar hal itu mereka memberi diri mereka dibaptis dalam nama Tuhan Yesus. Kolose - Dalam Dia kamu telah disunat bukan dengan sunat yang dilakukan oleh manusia tetapi dengan sunat ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... untuk memperbaiki kerusakan rumah itu. . Kemudian imam Yoyada mengambil sebuah peti membuat lobang pada tutupnya dan menaruhnya di samping mezbah di sebelah kanan apabila orang masuk ke rumah TUHAN. Para imam penjaga pintu menaruh ke dalamnya segala uang yang dibawa orang ke dalam rumah TUHAN. . Dan apabila dilihat mereka bahwa sudah banyak uang dalam peti itu maka datanglah panitera raja beserta imam besar lalu membungkus dan menghitung uang yang terdapat dalam rumah TUHAN itu. . Mereka menyerahkan jumlah uang yang ditentukan ke tangan para pekerja yang diangkat mengawasi rumah TUHAN dan mereka ini membayarkannya kepada tukang-tukang kayu kepada ...

Ibadah Raya Surabaya

... nyala api dan di atas kepala-Nya terdapat banyak mahkota dan pada-Nya ada tertulis suatu nama yang tidak diketahui seorangpun kecuali Ia sendiri. . Dan Ia memakai jubah yang telah dicelup dalam darah dan nama-Nya ialah Firman Allah. . Dan semua pasukan yang di sorga mengikuti Dia mereka menunggang kuda putih dan memakai lenan halus yang putih bersih. . Dan dari mulut-Nya keluarlah sebilah pedang tajam yang akan memukul segala bangsa. Dan Ia akan menggembalakan mereka dengan gada besi dan Ia akan memeras anggur dalam kilangan anggur yaitu kegeraman murka Allah Yang Mahakuasa. . Dan pada jubah-Nya dan paha-Nya tertulis suatu ...

Ibadah Raya Malang

... pelayan Tuhan yang beribadah melayani Tuhan dengan setia dan benar. Wahyu - Lalu aku melihat sorga terbuka sesungguhnya ada seekor kuda putih dan Ia yang menungganginya bernama Yang Setia dan Yang Benar Ia menghakimi dan berperang dengan adil. Dan mata-Nya bagaikan nyala api dan di atas kepala-Nya terdapat banyak mahkota dan pada-Nya ada tertulis suatu nama yang tidak diketahui seorang pun kecuali Ia sendiri. Dan Ia memakai jubah yang telah dicelup dalam darah dan nama-Nya ialah Firman Allah. Dan semua pasukan yang di sorga mengikuti Dia mereka menunggang kuda putih dan memakai lenan halus yang putih bersih. Dan dari mulut-Nya ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... dan imam Yoyada membuat peti persembahan dalam Bait Allah untuk memperbaiki Bait Allah secara jasmani yang rusak. Tadi di Lukas ditulis lagi tentang peti persembahan. Ini menubuatkan Yesus mau memperbaiki Bait Allah rohani. Artinya memperbaiki kerohanian kita memperbaiki ibadah pelayanan kita kepada Tuhan dalam pelayanan pembangunan tubuh Kristus sehingga kita bisa mempersembahkan persembahan yang berkenan pada Tuhan. Siapa yang dipakai dalam pelayanan pembangunan tubuh Kristus yang sempurna Imam dan raja--dulu imam Yoyada dan raja Yoas yang dipakai. Petrus . Dan biarlah kamu juga dipergunakan sebagai batu hidup untuk pembangunan suatu rumah rohani bagi suatu imamat kudus untuk mempersembahkan persembahan rohani yang karena Yesus Kristus ...

Ibadah Persekutuan Malaka II

... yang memberi dari buah pohon itu kepadaku maka kumakan. Kemudian berfirmanlah TUHAN Allah kepada perempuan itu Apakah yang telah kauperbuat ini Jawab perempuan itu Ular itu yang memperdayakan aku maka kumakan. Sebenarnya panggilan Tuhan sudah terjadi di taman Eden. Jika manusia menjawab panggilan Tuhan dengan benar mengaku dosa dan diampuni maka manusia tetap di taman Eden. Tetapi sayang Adam dan Hawa menjawab panggilan Tuhan dengan kebenaran diri sendiri artinya menutupi dosa kesalahan dengan cara menyalahkan orang lain. Ini banyak terjadi dalam nikah rumah tangga. Suami yang salah tetapi menyalahkan istri dengan mengatakan istri tidak perhatian. Atau istri yang salah tetapi ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... mulai dari baptisan air. Roma - Jika demikian apakah yang hendak kita katakan Bolehkah kita bertekun dalam dosa supaya semakin bertambah kasih karunia itu Sekali-kali tidak Bukankah kita telah mati bagi dosa bagaimanakah kita masih dapat hidup di dalamnya Atau tidak tahukah kamu bahwa kita semua yang telah dibaptis dalam Kristus telah dibaptis dalam kematian-Nya Dengan demikian kita telah dikuburkan bersama-sama dengan Dia oleh baptisan dalam kematian supaya sama seperti Kristus telah dibangkitkan dari antara orang mati oleh kemuliaan Bapa demikian juga kita akan hidup dalam hidup yang baru. Syarat baptisan air yang benar Iman percaya kepada Yesus sebagai satu-satunya ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... di dalam susunan bangsa Israel. Menelan rumah janda artinya merugikan dan menyengsarakan orang yang lemah. Ini adalah keinginan jahat. Keinginan najis memperdaya orang yang lemah dalam kenajisan. Mengelabui mata orang dengan doa yang panjang-panjang menipu sama dengan keinginan jahat. Jadi ahli Taurat beribadah tetapi hanya untuk mengikuti dan menyalurkan keinginan jahat dan najis--keinginan dagingHati-hati Wanita memang lemah tetapi keras hati. Wanita juga menunjuk pada gereja Tuhan. Kita ini lemah tetapi seringkali keras hati sekalipun sudah diperdaya oleh Setan dan dosa. Tanda hidup dalam keinginan daging Roma . Sebab keinginan daging adalah perseteruan terhadap Allah karena ia tidak takluk kepada hukum Allah hal ini ...

Ibadah Paskah Surabaya

... bertengkar dengan Iblis mengenai mayat Musa tidak berani menghakimi Iblis itu dengan kata-kata hujatan tetapi berkata Kiranya Tuhan menghardik engkau Musa berumur seratus dua puluh tahun dan sesudah itu ia mati. Mayatnya diperebutkan antara Tuhan dengan Setan. Tetapi Musa dibangkitkan dan diangkat ke sorga. Hati-hati Setan mengejar manusia sejak kandungan. Karena itu ibu-ibu yang minta anak pada Tuhan setelah diberi kandungan malah sering tidak ibadah. Bahaya Setan mengancam mulai dari kandungan bayi anak-anak remaja sampai tua bahkan sudah matipun masih dikejar. Ini pentingnya penggembalaan yaitu ada gembala manusia dan Gembala Agung yang menjaga hidup kita. Musa hidup selama seratus dua puluh tahun ...

Ibadah Paskah Kaum Muda Remaja Malang

... benang ungu kebiru-kebiruan--biru laut. Biru laut menunjuk pada kuasa kebangkitan Yesus--kuasa Paskah. Jubah menunjuk pada firman Allah. Wahyu . Dan Ia memakai jubah yang telah dicelup dalam darah dan nama-Nya ialah Firman Allah. Jadi jubah dengan jumbai biru laut adalah firman Allah dengan kuasa kebangkitan. Korintus - . Sesungguhnya aku menyatakan kepadamu suatu rahasia kita tidak akan mati semuanya tetapi kita semuanya akan diubah . dalam sekejap mata pada waktu bunyi nafiri yang terakhir. Sebab nafiri akan berbunyi dan orang-orang mati akan dibangkitkan dalam keadaan yang tidak dapat binasa dan kita semua akan diubah. Firman Allah dengan kuasa kebangkitan adalah sama dengan bunyi sangkakala ...

Ibadah Persekutuan Jumat Agung

... jangan menganggap dirimu pandai aku mau agar kamu mengetahui rahasia ini Sebagian dari Israel telah menjadi tegar sampai jumlah yang penuh dari bangsa-bangsa lain telah masuk. Dengan jalan demikian seluruh Israel akan diselamatkan seperti ada tertulis Dari Sion akan datang Penebus Ia akan menyingkirkan segala kefasikan dari pada Yakub. Namun karena sebagian Israel menolak Yesus maka terbuka kesempatan dan kemurahan Tuhan bagi bangsa lain untuk diselamatkan dan disempurnakan menjadi mempelai wanita Tuhan. Sehingga seluruh Israel gereja Tuhan Israel dan kafir bisa diselamatkan dan disempurnakan menjadi mempelai wanita Tuhan layak masuk perjamuan kawin Anak Domba Firdaus sampai Yerusalem baru. Yesaya Allah ...

Ibadah Raya Surabaya

... mendapatkan pakaian putih berkilau-kilauan yaitu lewat mendengarkan kabar mempelai naik ke gunung berdoa menyembah Tuhan dan memikul salib. Dari mana kita mendapatkan pakaian putih berkilau-kilauan Dari Yesus yang rela ditelanjangi sampai mati di kayu salib untuk memberikan pakaian mempelai kepada kita. Tiga macam pakaian yang diberikan Yesus kepada kita Yohanes . Sesudah prajurit-prajurit itu menyalibkan Yesus mereka mengambil pakaian-Nya lalu membaginya menjadi empat bagian untuk tiap-tiap prajurit satu bagian--dan jubah-Nya juga mereka ambil. Jubah itu tidak berjahit dari atas ke bawah hanya satu tenunan saja. Yang pertama pakaian Yesus yang dirobek menjadi empat bagian pakaian kebenaran keselamatan--pakaian pengampunan. Empat bagian menunjuk pada ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.