Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Paskah Persekutuan III Surabaya

... Oleh sebab itu dalam fellowship ini banyak baca kitab suci bukan banyak lawak dan lain-lain. ragu bimbang terhadap kuasa kebangkitan Tuhan sehingga banyak berharap kepada yang lain kita banyak berharap kepada manusia pendeta anak berharap kepada orang tua orang tua berharap kepada anak dan lain-lain . Kalau kita ragu bimbang terhadap pribadi Tuhan dan kuasa kebangkitan maka Tuhan disebut hantu dan hantu disebut Tuhan. KALAU RAGU BIMBANG PASTI SALAH PILIH DAN MEMILIH YANG SALAH. Jangan bilang kita kuat Tidak mungkin Sebagai bukti Hawa mendengar suara Tuhan dan suara ular akhirnya Hawa memilih suara ular karena bimbang. Salomo mendengar suara Tuhan Salomo punya ...

Ibadah Paskah Kunjungan di Mojokerto

... Kristus Yesus kamu yang dahulu jauh sudah menjadi dekat oleh darah Kristus. . Karena Dialah damai sejahtera kita yang telah mempersatukan kedua pihak dan yang telah merubuhkan tembok pemisah yaitu perseteruan . sebab dengan mati-Nya sebagai manusia Ia telah membatalkan hukum Taurat dengan segala perintah dan ketentuannya untuk menciptakan keduanya menjadi satu manusia baru di dalam diri-Nya dan dengan itu mengadakan damai sejahtera . dan untuk memperdamaikan keduanya di dalam satu tubuh dengan Allah oleh salib dengan melenyapkan perseteruan pada salib itu. Yang pertama mempelai wanita Tuhan adalah Israel dan kafir yang diperdamaikan oleh darah Yesus menajadi satu tubuh yang sempurna. Oleh ...

Ibadah Raya Malang

... dan ke Laodikia. Lalu aku berpaling untuk melihat suara yang berbicara kepadaku. Dan setelah aku berpaling tampaklah kepadaku tujuh kaki dian dari emas. Dan di tengah-tengah kaki dian itu ada seorang serupa Anak Manusia berpakaian jubah yang panjangnya sampai di kaki dan dadanya berlilitkan ikat pinggang dari emas. ad. . Bisa mendengar dan melihat suara sangkakala yang nyaring. Sangkakala yang nyaring bunyinya adalah firman penggembalaan yang mengandung bobot firman pengajaran yang benar yang keras yang lebih tajam dari pedang bermata dua yang dipercayakan Tuhan kepada seorang gembala untuk disampaikan pada sidang jemaat dengan setia teratur berkesinambungan dan diulang-ulang sehingga mampu menyucikan dan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... dengan mezbah itu dan haruslah engkau menyalutnya dengan tembaga. Mezbah dibuat dari kayu penaga yang disalut dengan tembaga. 'Kayu penaga berwarna hitam' menunjuk pada daging. Bagaimana kehidupan kita--daging--ini bisa bertobat Daging harus dihukum--disalut dengan tembaga. Ulangan gt 'tembaga' berbicara soal penghukuman. Juga langit yang di atas kepalamu akan menjadi tembaga dan tanah yang di bawah pun menjadi besi. Jadi untuk bisa bertobat kita harus menghukum daging kita. Jika kita tidak mau menghukum daging--tidak mau bertobat--maka saat kedatangan Yesus kedua kali kehidupan kita akan kena penghukuman Tuhan. Kalau sekarang mau menghukum daging--mau bertobat--maka kita tidak akan dihukum oleh Tuhan. Markus - ...

Ibadah Doa Surabaya

... menebus dosa-dosa manusia menyelamatkan manusia berdosa . Arahnya yaitu mulai dari Yerusalem menuju Yudea Samaria ke Negara barat sampai ke ujung bumi kepada Bangsa Kafir . Sebenarnya keselamatan ini hanya untuk Bangsa Israel tetapi ditolak. ujung bumi Papua karena masih banyak suku primitif disana . Proses keselamatan adalah Percaya kepada Yesus. Bertobat. Lahir baru dari air dan Roh baptis air dan baptis Roh Kudus. Kita menerima hidup baru yaitu hidup dalam kebenaran. Kebenaran keselamatan. Praktek bersaksi tentang Injil keselamatan Yesus juru selamat adalah kita harus memancarkan terang kebenaran. Dimana-mana kita harus hidup benar dalam pekerjaan studi nikah harus benar sampai dalam ...

Ibadah Kunjungan Batam I

... dari korban sajianmu beserta segala persembahanmu haruslah kaupersembahkan garam. Setiap persembahan harus dibubuhi garam perjanjian. Lukas Dan Aku akan mengirim kepadamu apa yang dijanjikan Bapa-Ku. Tetapi kamu harus tinggal di dalam kota ini sampai kamu diperlengkapi dengan kekuasaan dari tempat tinggi. Kisah Rasul - Pada suatu hari ketika Ia makan bersama-sama dengan mereka Ia melarang mereka meninggalkan Yerusalem dan menyuruh mereka tinggal di situ menantikan janji Bapa yang--demikian kata-Nya-- telah kamu dengar dari pada-Ku. Sebab Yohanes membaptis dengan air tetapi tidak lama lagi kamu akan dibaptis dengan Roh Kudus. Garam perjanjian adalah kuasa Roh Kudus urapan Roh Kudus. Jadi garam dunia adalah ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Kristus adalah berdasarkan wahyu atau ilham dari Tuhan bukan berdasarkan logika manusia. Ilham dari Tuhan sama dengan pembukaan rahasia firman Allah yaitu ayat yang satu menerangkan ayat yang lain dalam Alkitab. Ilham wahyu pembukaan firman diterima oleh iman sehingga menuju pembangunan tubuh Kristus. Karena iman lebih tinggi dari logika jika iman bisa menerima maka logika juga bisa menerima. Buktinya adalah doktor ahli agama bisa menerima ilham wahyu pembukaan firman. Kalau ilmiah hanya bisa diterima oleh otak sehingga menuju perkara dunia perkara jasmani. Ilham atau wahyu tidak bisa dicampur dengan ilmiah. Tawarikh - Ketika mereka sampai ke tempat pengirikan Kidon maka ...

Ibadah Raya Surabaya

... singa atau beruang yang menerkam seekor domba dari kawanannya . maka aku mengejarnya menghajarnya dan melepaskan domba itu dari mulutnya. Kemudian apabila ia berdiri menyerang aku maka aku menangkap janggutnya lalu menghajarnya dan membunuhnya. . Baik singa maupun beruang telah dihajar oleh hambamu ini. Dan orang Filistin yang tidak bersunat itu ia akan sama seperti salah satu dari pada binatang itu karena ia telah mencemooh barisan dari pada Allah yang hidup. . Pula kata Daud TUHAN yang telah melepaskan aku dari cakar singa dan dari cakar beruang Dia juga akan melepaskan aku dari tangan orang Filistin itu. Kata Saul kepada ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... tubuh Kristus yang sempurna dipelajari dari pembangunan bait Allah Salomo . Tawarikh . Lalu Daud menyerahkan kepada Salomo anaknya rencana bangunan dari balai Bait Suci dan ruangan-ruangannya dari perbendaharaannya kamar-kamar atas dan kamar-kamar dalamnya serta dari ruangan untuk tutup pendamaian. . Semuanya itu terdapat dalam tulisan yang diilhamkan kepadaku oleh TUHAN yang berisi petunjuk tentang segala pelaksanaan rencana itu. ay. 'tulisan yang diilhamkan kepadaku oleh TUHAN' rencana pembangunan bait Allah Salomo berdasarkan ilham dari Allah yaitu pembukaan rahasia Firman Allah ayat yang satu menerangkan ayat yang lain dalam Alkitab . Ilham tidak sama dengan ilmiah. Kalau ilham diterima dengan iman. Karena iman lebih ...

Ibadah Doa Puasa Session II Malang

... pasti ada kesaksian nyata dalam hidupnya. Kesaksian perlu disaksikan untuk memuliakan Tuhan terutama pekerjaan firman yang kita rasakan dan untuk menjadi berkat bagi sesama. Kesaksian juga menjadi keyakinan pasti bagi diri kita sendiri sehingga tidak bisa diombang-ambing oleh apa pun juga pencobaan ajaran palsu dll . Kesaksian adalah seperti sinar pelita yang menerangi kegelapan. Artinya kesaksian yang benar mengalahkan setan. Wahyu - Dan aku mendengar suara yang nyaring di sorga berkata Sekarang telah tiba keselamatan dan kuasa dan pemerintahan Allah kita dan kekuasaan Dia yang diurapi-Nya karena telah dilemparkan ke bawah pendakwa saudara-saudara kita yang mendakwa mereka siang dan malam ...

Ibadah Kunjungan di Manokwari IV

... itu merupakan dosa. Dalam Yohanes ada macam hubungan persekutuan Ayat - persekutuan carang dengan pokok sama dengan persekutuan kita dengan Tuhan. Ayat - persekutuan carang dengan carang sama dengan persekutuan kita dengan sesama. Ayat - persekutuan carang dengan dunia sama dengan persekutuan kita dengan dunia. Jika kita saling mengasihi Yohanes maka kita masuk persekutuan carang dengan carang. Antara carang dengan carang harus memiliki pokok. Carang harus melekat pada pokok anggur yang benar. Artinya persekutuan tubuh Kristus harus berdasarkan firman pengajaran yang benar. Saling mengasihi juga harus berdasarkan firman pengajaran yang benar. Jika tanpa pengajaran yang benar persekutuan carang dengan carang hanya berada di ...

Ibadah Doa Puasa Malang Session II

... dan jelai. Rami adalah untuk tekstil pakaian jelai adalah untuk makanan. Artinya hukuman Tuhan yang akan terjadi di akhir jaman adalah hukuman Tuhan atas ekonomi krisis ekonomi . Ini Tuhan ijinkan terjadi supaya kehidupan anak Tuhan dan hamba Tuhan tidak tergantung pada ekonomi dunia tetapi tergantung sepenuhnya pada firman Allah. Saat ekonomi dunia terkena tulah maka saat itu pembukaan firman Allah akan ditumpahruahkan. Ini yang disebut kegerakan Roh Kudus hujan akhir supaya pada saat dunia binasa maka anak Tuhan atau hamba Tuhan sudah memiliki firman Allah yang mendarah daging dan sudah hidup sepenuhnya dari firman. Seperti firman itu kekal maka hidup kita ...

Ibadah Pendalaman Akitab Malang

... Bangsa ini memuliakan Aku dengan bibirnya padahal hatinya jauh dari pada-Ku. Contoh adat istiadat yang dipegang oleh orang Farisi dan ahli Taurat adalah dalam hal pembasuhan diri dan tangan juga pembasuhan cawan kendi dan perkakas-perkakas tembaga. Artinya adalah pembersihan diri dengan cara-cara dunia bukan menurut perintah Tuhan. Akibatnya adalah menimbulkan kemunafikan di luar nampak suci tetapi hatinya tetap jahat dan najis. Matius - Celakalah kamu hai ahli-ahli Taurat dan orang-orang Farisi hai kamu orang-orang munafik sebab kamu sama seperti kuburan yang dilabur putih yang sebelah luarnya memang bersih tampaknya tetapi yang sebelah dalamnya penuh tulang belulang dan pelbagai jenis kotoran. Demikian jugalah ...

Ibadah Persekutuan Malang IV

... sidang jemaat menjadi mempelai wanita Tuhan tubuh Kristus yang sempurna. Kepala adalah suami mempelai laki-laki sedangkan tubuh adalah istri mempelai perempuan. Jadi Kabar Mempelai menggairahkan kita pada pelayanan pembangunan tubuh Kristus di mana kita menjadi imam-imam dan raja-raja pelayan-pelayan Tuhan . Keberhasilan pemberitaan Firman adalah mulai dengan bisa membawa diri sendiri untuk tekun dalam kandang penggembalaan kemudian diikuti jemaat sehingga kita semua terhitung oleh Tuhan. Selain itu pagi ini kita belajar bahwa bukti keberhasilan pemberitaan Kabar Mempelai adalah menggairahkan kita dan jemaat untuk menjadi imam-imam dan raja-raja yang turut dalam pelayanan pembangunan tubuh Kristus yang sempurna untuk kita dimiliki oleh Tuhan selamanya menjadi biji ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... sampai ke anak cucu atau hidup dalam berkat Abraham sampai ke anak cucu bahkan hidup kekal. Petrus menyangkal Yesus sampai mengutuk artinya menyangkal menolak korban Kristus. Matius - Sejak waktu itu Yesus mulai menyatakan kepada murid-murid-Nya bahwa Ia harus pergi ke Yerusalem dan menanggung banyak penderitaan dari pihak tua-tua imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat lalu dibunuh dan dibangkitkan pada hari ketiga. Tetapi Petrus menarik Yesus ke samping dan menegor Dia katanya Tuhan kiranya Allah menjauhkan hal itu Hal itu sekali-kali takkan menimpa Engkau. Maka Yesus berpaling dan berkata kepada Petrus Enyahlah Iblis. Engkau suatu batu sandungan bagi-Ku sebab engkau bukan memikirkan ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.