Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... lima talenta katanya Tuan lima talenta tuan percayakan kepadaku lihat aku telah beroleh laba lima talenta. Maka kata tuannya itu kepadanya Baik sekali perbuatanmu itu hai hambaku yang baik dan setia engkau telah setia dalam perkara kecil aku akan memberikan kepadamu tanggung jawab dalam perkara yang besar. Masuklah dan turutlah dalam kebahagiaan tuanmu. Dua talenta kecil dihadapan Tuhan. Matius - Lalu datanglah hamba yang menerima dua talenta itu katanya Tuan dua talenta tuan percayakan kepadaku lihat aku telah beroleh laba dua talenta. Maka kata tuannya itu kepadanya Baik sekali perbuatanmu itu hai hambaku yang baik dan setia engkau telah setia memikul tanggung ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... bagai nyala api tahta Tuhan dibumi. Malam ini kita pelajari lagi sikap positif terhadap jabatan pelayanan dan karunia Roh Kudus. Lukas . Bukankah sebaliknya ia akan berkata kepada hamba itu Sediakanlah makananku. Ikatlah pinggangmu dan layanilah aku sampai selesai aku makan dan minum. Dan sesudah itu engkau boleh makan dan minum. Sikap positif disini adalah MELAYANI DENGAN BERIKAT PINGGANG. Yesaya . Ia tidak akan menyimpang dari kebenaran dan kesetiaan seperti ikat pinggang tetap terikat pada pinggang. ikat pinggang secara rohani yaitu kesetiaan dan kebenaran. Artinya kita melayani Tuhan dengan setia dan benar. Setia dan benar ini tidak bisa dipisahkan satu sama lain. Setia melayani dengan sungguh-sungguh ...

Ibadah Raya Malang

... berdusta. Ditanam di Bait Allah menjadi kehidupan yang tergembala Mazmur . Mulai dari gembala terlebih dahulu harus tergembala. Kalau gembala tidak tergembala maka jemaat pasti tercerai-berai. Tergembala adalah ketekunan dalam macam ibadah pokok yaitu Ibadah Raya Ibadah Pendalaman Alkitab dan Perjamuan Suci dan Ibadah Doa. Kalau tergembala maka kita berada dalam tangan Gembala Agung hasilnya Seperti pohon aras yang tumbuh besar artinya mendapat kekuatan iman dari Tuhan supaya bertahan menghadapi angin pencobaan dan gelombang di dunia dan mengalami pertolongan dari Tuhan untuk menyelesaikan semua masalah. Pohon aras ini juga dipakai dalam pembangunan Bait Allah Salomo artinya kita juga akan dipakai ...

Ibadah Kunjungan Ciawi V

... lagi di sana dan mereka tidak memerlukan cahaya lampu dan cahaya matahari sebab Tuhan Allah akan menerangi mereka dan mereka akan memerintah sebagai raja sampai selama-lamanya. MALAM TIDAK ADA LAGI artinya tidak ada lagi kegelapan dosa sampai puncaknya dosa. Ini sama dengan tidak ada lagi kebutaan rohani. Kita sudah pelajari pengertian penyebab posisi dan keadaan dari orang buta rohani. Malam ini kita pelajari PENGIKUTAN ORANG YANG BUTA ROHANI. Matius . Ada dua orang buta yang duduk di pinggir jalan mendengar bahwa Yesus lewat lalu mereka berseru Tuhan Anak Daud kasihanilah kami . Maka tergeraklah hati Yesus oleh belas kasihan lalu Ia menjamah mata mereka ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... turun Ia juga yang telah naik jauh lebih tinggi dari pada semua langit untuk memenuhkan segala sesuatu. . Dan Ialah yang memberikan baik rasul-rasul maupun nabi-nabi baik pemberita-pemberita Injil maupun gembala-gembala dan pengajar-pengajar . untuk memperlengkapi orang-orang kudus bagi pekerjaan pelayanan bagi pembangunan tubuh Kristus Prosesnya adalah Yesus turun ke bagian bumi paling bawah mati di kayu salib untuk melepaskan manusia berdosa dari tawanan dosa memanggil manusia berdosa atau melepaskan manusia dari tawanan dosa sehingga manusia dibenarkan dan jadi hamba kebenaran. memberikan atau mempercayakan jabatan pelayanan dan karunia Roh Kudus talenta supaya kita bisa masuk dalam pelayanan pembangunan tubuh Kristus. ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... tuan bukakanlah kami pintu Tetapi ia menjawab Aku berkata kepadamu sesungguhnya aku tidak mengenal kamu. Karena itu berjaga-jagalah sebab kamu tidak tahu akan hari maupun akan saatnya. Gadis bodoh adalah gereja Tuhan yang lengah yang tidak berjaga-jaga prakteknya Tidak memanfaatkan panjang sabarnya Tuhan untuk bertobat. Petrus . Tuhan tidak lalai menepati janji-Nya sekalipun ada orang yang menganggapnya sebagai kelalaian tetapi Ia sabar terhadap kamu karena Ia menghendaki supaya jangan ada yang binasa melainkan supaya semua orang berbalik dan bertobat. Seharusnya kalau Tuhan belum datang kita harus berjaga-jaga dan bertobat. Lalai tidak mau bertobat tidak mau berhenti berbuat dosa mempertahankan dosa. Kalau dosa ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... aku tidak mengenal kamu. . Karena itu berjaga-jagalah sebab kamu tidak tahu akan hari maupun akan saatnya. Pada waktu kedatangan Tuhan kedua kali akan terjadi PERPISAHAN UNTUK SELAMA-LAMANYA antara gadis yang bijaksana dan gadis yang bodoh. Artinya sudah tidak ada hubungan lagi sekalipun itu hubungan suami istri kakak adik atau sesama sidang jemaat. Kemarin kita sudah mendengar gadis yang bijaksana akan masuk dalam perjamuan kawin pesta nikah Anak Domba sedangkan gadis yang bodoh tidak masuk dalam pesta nikah Anak Domba Allah sehingga mengalami kebinasaan untuk selamanya. Wahyu . Lalu ia berkata kepadaku Tuliskanlah Berbahagialah mereka yang diundang ke perjamuan kawin ...

Ibadah Doa Semalam Suntuk Malang Session I

... muda korban pendamaian. Kita sudah berbuat dosa sehingga dosa itu harus diperdamaikan. Melayani tanpa perdamaian tidak akan ada artinya. Korban domba jantan pertama korban penyerahan diri sepenuh. Jika dosa sudah diperdamaikan akan dengan mudah menyerahkan diri sepenuh kepada Tuhan. Praktiknya adalah tunduk taat dengar-dengaran. Korban domba jantan kedua korban tahbisan. Korban domba jantan pertama korban penyerahan diri sepenuh. Kegunaan korban ini adalah untuk menghasilkan bau harum di hadapan Tuhan. Keluaran - Kemudian haruslah kauambil domba jantan yang satu lalu haruslah Harun dan anak-anaknya meletakkan tangannya ke atas kepala domba jantan itu. Haruslah kausembelih domba jantan itu dan kauambillah darahnya dan kausiramkan pada mezbah sekelilingnya. ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... kehendaki melainkan apa yang Engkau kehendaki. Getsemani artinya pemerasan. Dulu Yesus dan murid-murid berdoa di Getsemani. Sekarang menjelang kedatangan Yesus kedua kali kita akan mengalami pemerasan daging percikan darah sengsara tanpa dosa. Sengsara tanpa dosa ini bisa dalam bentuk menghadapi kesulitan-kesulitan di dunia karena menjadi orang Kristen menghadapi kebencian tanpa alasan. Sengsara tanpa dosa ini tidak bisa ditanggulangi dengan kekuatan manusia tetapi hanya bisa ditanggulangi lewat berjaga-jaga dan berdoa. Ada tingkatan berjaga-jaga dan berdoa Doa permohonan. Markus . Lalu sampailah Yesus dan murid-murid-Nya ke suatu tempat yang bernama Getsemani. Kata Yesus kepada murid-murid-Nya Duduklah di sini sementara Aku berdoa. Ini adalah doa yang ...

Ibadah Doa Malang

... meruntuhkannya dengan tangannya sendiri. Gadis bijaksana mendirikan rumah yang kokoh sedangkan gadis yang bodoh meruntuhkan rumahnya sendiri. Jadi praktek sehari-hari kehidupan gereja Tuhan yang memiliki minyak persediaan adalah mendirikan rumah yang kokoh. Ada macam rumah Rumah tangga yang kokoh. Kaum muda jangan asal menikah supaya rumah tangganya kelak menjadi kokoh. Syarat rumah tangga yang kokoh Istri harus tunduk pada suami dalam segala sesuatu. Efesus - Hai isteri tunduklah kepada suamimu seperti kepada Tuhan karena suami adalah kepala isteri sama seperti Kristus adalah kepala jemaat. Dialah yang menyelamatkan tubuh. Karena itu sebagaimana jemaat tunduk kepada Kristus demikian jugalah isteri kepada suami dalam segala ...

Ibadah Raya Surabaya

... persediaan gadis yang bijaksana yang tidak mempunyai minyak persediaan gadis yang bodoh yang akan ketinggalan pada saat kedatangan Yesus kedua kali dan binasa untuk selamanya. GADIS BIJAKSANA Gadis yang bijaksana memiliki minyak persediaan sehingga pelitanya tetap menyala dan dapat menyongsong kedatangan Yesus kedua kali untuk masuk dalam pesta nikah Anak Domba Allah. Matius . Akan tetapi waktu mereka sedang pergi untuk membelinya datanglah mempelai itu dan mereka yang telah siap sedia masuk bersama-sama dengan dia ke ruang perjamuan kawin lalu pintu ditutup. Kalau kita sudah diberkati Tuhan masih belum cukup. Harus dilanjutkan untuk mempersiapkan diri menyambut kedatangan Tuhan kedua kali. ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... firman Kristus. Masuk Pintu Gerbang iman percaya kepada Yesus lewat mendengar firman yang diurapi Roh Kudus. Saat kita percaya dan yakin pada firman maka saat itu kita menerima urapan Roh Kudus. Praktek menerima urapan Roh Kudus Medzbah Korban Bakaran -- gt bertobat. Kalau sudah berbuat dosa maka harus diakui kepada Tuhan dan sesama dan setelah itu jangan dilakukan lagi. Bejana Pembasuhan -- gt baptisan air lahir baru. Yohanes Setiap orang yang lahir dari Allah tidak berbuat dosa lagi sebab benih ilahi tetap ada di dalam dia dan ia tidak dapat berbuat dosa karena ia lahir dari Allah. Orang yang lahir baru ...

Ibadah Raya Surabaya

... cahaya Injil tentang kemuliaan Kristus yang adalah gambaran Allah. Kabar Mempelai adalah Firman yang memberitakan tentang kedatangan Yesus kedua kali untuk menyucikan dan menyempurnakan mempelai wanita untuk siap menyambut kedatangan Tuhan kedua kali. Dahulu kita adalah manusia yang harus dihukum mati selamanya. Tapi setelah menerima Firman penginjilan kita percaya Yesus dan diselamatkan tidak dihukum lagi. Tetapi seringkali sesudah selamat kita tidak tahu apa yang harus kita perbuat lagi dan tertidur rohaninya sehingga tertinggal saat Yesus datang kembali dan binasa bersama dengan dunia ini. Matius - . Tetapi karena mempelai itu lama tidak datang-datang juga mengantuklah mereka semua lalu tertidur. . ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... zaitun untuk pelita. Buah zaitun yang dijemur dan diperas secara rohani menunjuk pada pribadi Yesus yang sengsara dan mati di kayu salib diperas dagingnya sehingga menghasilkan minyak Roh El Kudus . Minyak Roh El Kudus ini dicurahkan kepada kita untuk menghadapi sengsara penderitaan yang akan datang. Jadi minyak Roh Kudus adalah hasil dari penyaliban Yesus di kayu salib. Jika kita menghargai salib korban Kristus kita akan menerima minyak urapan Roh Kudus. Praktik sehari-hari menghargai korban Kristus Rela menderita secara daging untuk berhenti berbuat dosa dan kembali kepada Tuhan bertobat. I Petrus . Jadi karena Kristus telah menderita penderitaan badani kamupun harus juga mempersenjatai dirimu dengan pikiran ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... ilah zaman ini sehingga mereka tidak melihat cahaya Injil tentang kemuliaan Kristus yang adalah gambaran Allah. Kabar mempelai itu sama dengan injil tentang kemuliaan Kristus. Jadi pelita bisa tetap menyala apabila ada cahaya. Itulah cahaya injil tentang kemuliaan Kristus. Kabar mempelai injil yang memberitakan tentang kedatangan Yesus kedua kali dalam kemuliaan sebagai Raja segala raja dan Mempelai Pria Surga untuk menyucikan dan mengubahkan hidup kita sampai sempurna jadi mempelai wanita yang siap sedia menyambut kedatangan Tuhan. Matius - Tetapi karena mempelai itu lama tidak datang-datang juga mengantuklah mereka semua lalu tertidur. Waktu tengah malam terdengarlah suara orang berseru Mempelai datang ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.