Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Raya Surabaya

... Matius - . Sebab itu jika engkau mempersembahkan persembahanmu di atas mezbah dan engkau teringat akan sesuatu yang ada dalam hati saudaramu terhadap engkau . tinggalkanlah persembahanmu di depan mezbah itu dan pergilah berdamai dahulu dengan saudaramu lalu kembali untuk mempersembahkan persembahanmu itu. . Segeralah berdamai dengan lawanmu selama engkau bersama-sama dengan dia di tengah jalan supaya lawanmu itu jangan menyerahkan engkau kepada hakim dan hakim itu menyerahkan engkau kepada pembantunya dan engkau dilemparkan ke dalam penjara. . Aku berkata kepadamu Sesungguhnya engkau tidak akan keluar dari sana sebelum engkau membayar hutangmu sampai lunas. 'mempersembahkan persembahanmu' pelayan Tuhan. Yang pertama kita harus ...

Ibadah Raya Malang

... tahta putih untuk dihukum atau ke tahta Surga. Apa yang dihakimi di tahta putih Segala dosa yang tersembunyi di dalam hati manusia. Roma Hal itu akan nampak pada hari bilamana Allah sesuai dengan Injil yang kuberitakan akan menghakimi segala sesuatu yang tersembunyi dalam hati manusia oleh Kristus Yesus. Perbuatan dosa. Korintus Sebab kita semua harus menghadap takhta pengadilan Kristus supaya setiap orang memperoleh apa yang patut diterimanya sesuai dengan yang dilakukannya dalam hidupnya ini baik ataupun jahat. Perkataan sia-sia dusta gosip fitnah hujat. Matius - Tetapi Aku berkata kepadamu Setiap kata sia-sia yang diucapkan orang harus dipertanggungjawabkannya pada hari penghakiman. Karena menurut ...

Ibadah Paskah Malang

... memegang pemerintahan sebagai Raja sampai Allah meletakkan semua musuh-Nya di bawah kaki-Nya. Musuh yang terakhir yang dibinasakan ialah maut. Tempat kemenangan kita adalah di bawah kaki Yesus. Jika kita mau menang bersama Yesus maka kita harus selalu berada di bawah kaki Yesus. Pengertian berada di bawah kaki Yesus Mengikuti jejak Yesus dengan tanda darah. Petrus Sebab untuk itulah kamu dipanggil karena Kristus pun telah menderita untuk kamu dan telah meninggalkan teladan bagimu supaya kamu mengikuti jejak-Nya. Jejak salib jejak kematian dan kebangkitan. Praktiknya adalah Mati terhadap dosa bertobat. Petrus - Ia tidak berbuat dosa dan tipu tidak ada dalam mulut-Nya. ...

Ibadah Raya Malang

... bisa mengerti isi hatiNya yang penuh kasih. Kita bisa mengerti rahasia firman Allah. Jika hati nurani tidak baik keras hati maka mendengar firman Allah hanya seperti perumpamaan saja tidak mengerti firman Allah tidak bisa menangkap bahasa kasih Tuhan. Filemon - mengajukan permintaan kepadamu mengenai anakku yang kudapat selagi aku dalam penjara yakni Onesimus dahulu memang dia tidak berguna bagimu tetapi sekarang sangat berguna baik bagimu maupun bagiku. Dia kusuruh kembali kepadamu dia yaitu buah hatiku . Seperti Onesimus seorang yang dulunya tidak berguna jahat hati nuraninya tidak baik. Tetapi setelah dibawa oleh Rasul Paulus untuk melihat hati Tuhan sehingga bisa mengerti kasih Tuhan ...

Ibadah Raya Malang

... kirinya di atas bumi. Wahyu Berseru dengan suara nyaring seperti singa yang mengaum. Yesus tampil dengan tujuh sinar kemuliaan untuk menyinari manusia berdosa yang hina untuk menjadi sempurna dan sama mulia dengan Dia. ad. . Kaki-Nya bagaikan tiang api. Wahyu Dan kaki-Nya mengkilap bagaikan tembaga membara di dalam perapian suara-Nya bagaikan desau air bah. Kaki bagaikan tiang api kaki bagaikan tembaga membara di dalam perapian. Kaki pendirian. Tembaga penghukuman. Jadi kita harus memiliki pendirian teguh untuk Menghukum dosa-dosa sampai puncaknya dosa sehingga kita hidup benar dan suci. Menghukum daging dengan segala keinginan dan hawa nafsunya sehingga kita menjadi tiang tembaga di ...

Ibadah Doa Malang

... kanannya di atas laut dan kaki kirinya di atas bumi. Wahyu Berseru dengan suara nyaring seperti singa yang mengaum. Yesus tampil dengan tujuh sinar kemuliaan untuk menyinari manusia berdosa yang hina untuk menjadi sempurna dan sama mulia dengan Dia. ad. . Kaki-Nya bagaikan tiang api. Wahyu Dan kaki-Nya mengkilap bagaikan tembaga membara di dalam perapian suara-Nya bagaikan desau air bah. Kaki bagaikan tiang api kaki bagaikan tembaga membara di dalam perapian. Kaki pendirian. Tembaga penghukuman. Jadi kita harus memiliki pendirian teguh untuk Menghukum dosa supaya kita hidup tanpa dosa hidup dalam kebenaran sehingga ada persekutuan erat dengan Tuhan dan sesama. Menghukum ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... membara di dalam perapian suara-Nya bagaikan desau air bah. Kaki bagaikan tiang api kaki bagaikan tembaga membara di dalam perapian. Kaki pendirian. Tembaga penghukuman. Artinya kita harus punya pendirian teguh untuk menghukum dosa-dosa sampai puncaknya dosa. Sehingga kita menjadi kehidupan tanpa dosa sama dengan hidup dalam terang tanpa kegelapan. Yesaya - . Sesungguhnya tangan TUHAN tidak kurang panjang untuk menyelamatkan dan pendengaran-Nya tidak kurang tajam untuk mendengar . tetapi yang merupakan pemisah antara kamu dan Allahmu ialah segala kejahatanmu dan yang membuat Dia menyembunyikan diri terhadap kamu sehingga Ia tidak mendengar ialah segala dosamu. Dosa sampai puncaknya dosa adalah pemisah ...

Ibadah Raya Malang

... tembaga membara di dalam perapian suara-Nya bagaikan desau air bah. Kaki adalah menunjuk pendirian. Tembaga adalah penghukuman. Jadi kaki bagaikan tiang api atau tembaga yang membara di perapian artinya kita harus memiliki pendirian yang teguh untuk menghukum dosa sampai puncaknya dosa sehingga kita menjadi kehidupan yang tidak berdosa. Yesaya - Sesungguhnya tangan TUHAN tidak kurang panjang untuk menyelamatkan dan pendengaran-Nya tidak kurang tajam untuk mendengar tetapi yang merupakan pemisah antara kamu dan Allahmu ialah segala kejahatanmu dan yang membuat Dia menyembunyikan diri terhadap kamu sehingga Ia tidak mendengar ialah segala dosamu. Dosa memisahkan kita dari Tuhan sehingga kita tidak perhatian lagi pada perkara ...

Ibadah Raya Surabaya

... taat' dalam kitab Ulangan. Jadi 'kaki-Nya mengkilap bagaikan tembaga membara di dalam perapian' atau 'kakinya bagaikan tiang api' artinya kita harus memiliki pendirian yang teguh untuk Menghukum segala dosa sampai puncaknya dosa sama dengan menjadi kehidupan tanpa dosa sehingga Kita bisa hidup benar dan suci diterangkan mulai dari Ibadah Raya Surabaya September sampai Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya Oktober . Menghukum daging dengan segala keinginan hawa nafsu dan tabiatnya sehingga kita selalu berada dalam kehendak Tuhan diterangkan pada Ibadah Doa Surabaya Oktober . Setiap kehidupan yang memiliki pendirian yang teguh untuk menghukum dosa dan daging dengan segala keinginan dan hawa nafsunya akan ...

Ibadah Doa Surabaya

... Surabaya September Berselubungkan awan. Artinya pribadi yang diurapi oleh Roh Kudus sepenuhnya. diterangkan mulai dari Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya September sampai Ibadah Doa Surabaya September . Pelangi ada di atas kepalanya. Ini menunjuk pada Roh kemuliaan diterangkan pada Ibadah Raya Surabaya September . Mukanya sama seperti matahari supaya kita juga bersinar bagaikan matahari diterangkan mulai dari Ibadah Raya Surabaya September sampai Ibadah Doa Surabaya September . Kakinya bagaikan tiang api diterangkan mulai dari Ibadah Raya Surabaya September . Dalam tangannya ia memegang sebuah gulungan kitab kecil yang terbuka. Ia menginjakkan kaki kanannya di atas laut dan kaki kirinya di atas ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... sehingga Ia tidak mendengar ialah segala dosamu. Malam ini maju satu langkah kalau hidup dalam terang kita bukan hanya memiliki hubungan Tuhan tetapi juga HUBUNGAN DENGAN SESAMA--persekutuan di dalam terang. Yohanes . Tetapi jika kita hidup di dalam terang sama seperti Dia ada di dalam terang maka kita beroleh persekutuan seorang dengan yang lain dan darah Yesus Anak-Nya itu menyucikan kita dari pada segala dosa. Terang dengan terang pasti bisa bersekutu. Gelap dengan terang tidak akan bisa bertemu--mulai dari dalam rumah tangga. Gelap dengan gelap juga bisa bertemu tetapi hanya menuju kebinasaan. Kita harus hati-hati Kalau seorang tidak benar lalu kita bisa menyatu ...

Ibadah Doa Surabaya

... bisa beribadah melayani Tuhan dengan setia. Yakobus . Hai kamu orang-orang yang tidak setia Tidakkah kamu tahu bahwa persahabatan dengan dunia adalah permusuhan dengan Allah Jadi barangsiapa hendak menjadi sahabat dunia ini ia menjadikan dirinya musuh Allah. Semakin kita menyembah semakin kita diangkat tinggi dan semakin kita setia dalam ibadah pelayanan. Kita semakin terlepas dari pengaruh dunia sampai puncaknya kita benar-benar terlepas dari dunia dan kita naik di awan-awan yang permai. Kalau malas ibadah cobalah menyembah Tuhan ditambah dengan doa puasa supaya bisa terlepas--malas beribadah berarti kita sedang diikat oleh dunia. Hati-hati Isteri Lot diikat Sodom Gomora sehingga ia binasa. Jangan sampai semakin ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... keluarkanlah dahulu balok dari matamu maka engkau akan melihat dengan jelas untuk mengeluarkan selumbar itu dari mata saudaramu. Salah satu bentuk kemunafikan adalah MENGHAKIMI orang lain. Artinya menyembunyikan menutupi dosa dengan cara menyalahkan menjelek-jelekkan menuduh bergosip dan memfitnah orang lain bahkan menyalahkan Tuhan Firman terlalu keras tanpa kasih sampai menyalahkan setan. Kalau sudah menyalahkan setan berarti sudah tidak bisa bertobat seperti setan--'sebenarnya saya mau berbuat baik tapi setan mendorong saya berbuat ini. 'Jadi pekerjaan menghakimi orang lain adalah pekerjaan yang paling mengasyikkan enak bagi daging tapi sangat merugikan kerohanian kita karena membuat kita kering rohani--tidak puas tetapi selalu bersungut-sungut tidak bisa ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... lagi kayunya. Ini menunjuk pada gereja Tuhan yang sempurna seperti Yesus mempelai wanita sorga tubuh Kristus yang sempurna. Kayu menunjuk pada manusia daging yang rapuh. Sekuat apapun kayu akan hancur. Itulah kita manusia daging yang sehebat apapun akan hancur dan rapuh. Kayu penaga berwarna hitam menunjuk pada dosa-dosa. Kayu penaga ini mengandung getah di dalamnya--tidak kelihatan dari luar tetapi kalau disayat getahnya keluar-- menunjuk pada tabiat dosa yang seringkali tidak kelihatan tetapi kalau ada sesuatu yang terjadi baru kelihatan. Tabiat dosa ini terutama tabiat emosi. Jadi kayu penaga adalah manusia daging yang berdosa sampai bertabiat dosa. Kalau Yesus Ia adalah emas murni--tidak berdosa. Emas murni ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... keluar mencari pekerja-pekerja untuk kebun anggurnya. Setelah ia sepakat dengan pekerja-pekerja itu mengenai upah sedinar sehari ia menyuruh mereka ke kebun anggurnya. Kira-kira pukul sembilan pagi ia keluar pula dan dilihatnya ada lagi orang-orang lain menganggur di pasar. Katanya kepada mereka Pergi jugalah kamu ke kebun anggurku dan apa yang pantas akan kuberikan kepadamu. Dan merekapun pergi. Kira-kira pukul dua belas dan pukul tiga petang ia keluar pula dan melakukan sama seperti tadi. Kira-kira pukul lima petang ia keluar lagi dan mendapati orang-orang lain pula lalu katanya kepada mereka Mengapa kamu menganggur saja di sini sepanjang hari Kata mereka kepadanya ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.