Ibadah Kaum Muda Remaja Surabaya
... sebab Ia yang memelihara kamu. Praktik pertama menyerahkan segala kekuatiran kepada Tuhan. Petrus sering bimbang dan kuatir sehingga ia hampir tenggelam. Orang yang bimbang dan kuatir akan tenggelam di lautan dunia sampai di lautan api dan belerang. Matius - a . Sebab itu janganlah kamu kuatir dan berkata Apakah yang akan kami makan Apakah yang akan kami minum Apakah yang akan kami pakai a. Semua itu dicari bangsa-bangsa yang tidak mengenal Allah. . Sebab itu janganlah kamu kuatir akan hari besok karena hari besok mempunyai kesusahannya sendiri. Kesusahan sehari cukuplah untuk sehari. Tabiat bangsa kafir--'bangsa-bangsa yang tidak mengenal Allah'--adalah kuatir akan apa yang dimakan ...