Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... kita telah dikuburkan bersama-sama dengan Dia oleh baptisan dalam kematian supaya sama seperti Kristus telah dibangkitkan dari antara orang mati oleh kemuliaan Bapa demikian juga kita akan hidup dalam hidup yang baru. Baptisan Air yang benar adalah orang yang sudah mati terhadap dosa bertobat harus dikuburkan bersama Yesus di dalam air dan keluar dari air bangkit dari air bersama Yesus untuk mendapatkan hidup baru yaitu hidup rohani hidup Sorgawi hidup seperti Yesus. Apa yang harus dibaharui Lukas Pendirian yang goyah seperti buluh yang ditiup angin dibaharui menjadi pendirian yang teguh sudah dibahas dalam Ibadah Kaum Muda Remaja Surabaya Agustus . Pendirian teguh ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Surabaya

... Pendirian yang goyah seperti buluh yang digoyangkan angin kian ke mari. Pendirian yang goyah harus dibaharui menjadi pendirian yang teguh. Angin adalah pengajaran palsu Efesus dan pencobaan-pencobaan di segala bidang. Dalam penjara Yohanes Pembaptis mengalami keraguan atau kebimbangan terhadap pribadi Yesus. Namun lewat kesaksian murid-murid tentang Yesus dan lewat nubuat dari Nabi Yesaya Yohanes Pembaptis memiliki pendirian yang teguh yaitu tidak ragu tidak kecewa tidak menolak Yesus apa pun yang ia hadapi sampai rela dipancung kepalanya. Pendirian yang teguh tidak digoyangkan oleh angin pengajaran palsu dan angin pencobaan. Praktik sehari-hari memiliki pendirian yang teguh Seperti membangun rumah di atas batu. Matius ...

Ibadah Doa Malam Session II Malang

... pribadi-pribadi yang menghubungkan suasana Taurat Halaman dan suasana kemurahan Ruangan Suci . Lima tiang tersebut adalah Musa yang menerima Taurat -- gt tiang I. Nabi Yohanes Pembaptis -- gt tiang V. Matius - Setelah murid-murid Yohanes pergi mulailah Yesus berbicara kepada orang banyak itu tentang Yohanes Untuk apakah kamu pergi ke padang gurun Melihat buluh yang digoyangkan angin kian ke mari Atau untuk apakah kamu pergi Melihat orang yang berpakaian halus Orang yang berpakaian halus itu tempatnya di istana raja. Jadi untuk apakah kamu pergi Melihat nabi Benar dan Aku berkata kepadamu bahkan lebih dari pada nabi. Karena tentang dia ada ...

Ibadah Raya Surabaya

... kebenaran keselamatan . Jadi benar selamat. Tidak benar tidak selamat. Arahnya dari Yerusalem menuju Yudea Samaria negara-negara Barat sampai ujung bumi bangsa kafir . Keselamatan ini semestinya hanya untuk bangsa Israel dari Yerusalem tetapi karena Israel menolak maka menuju Yudea Samaria negara barat sampai ke ujung bumi bagian Timur terutama di Papua . Di Papua masih banyak suku primitif sampai hari ini. Matius Sebab sama seperti kilat memancar dari sebelah timur dan melontarkan cahayanya sampai ke barat demikian pulalah kelak kedatangan Anak Manusia. Kegerakan kedua kegerakan Roh Kudus hujan akhir yaitu kegerakan dalam cahaya injil tentang kemuliaan Kristus Korintus firman pengajaran yang ...

Ibadah Doa Surabaya

... Yang Mati dan Yang Hidup' rasul Yohanes menerima pribadi Yesus yang mati dan yang hidup. Yesus mengalami pengalaman kematian dan kebangkitan untuk mengalahkan maut menang atas kuasa maut Yesus memegang kunci kerajaan maut. Sekarang bagi kita jikalau kita menerima pribadi Yesus yang mati dan hidup yang menang atas maut yang memegang kunci kerajaan maut maka kita tidak pernah masuk ke dalam kerajaan maut tapi kita bisa menerima kunci kerajaan Surga dan hidup kekal. Ini yang harus kita yakini hanya ada Surga dan Neraka tidak ada yang lain. AKU YANG MATI DAN YANG HIDUPMatius - Dan Akupun berkata kepadamu Engkau adalah Petrus dan di ...

Ibadah Doa Surabaya

... salah. Pengikutan yang salah yaitu mengikut Yesus dengan pikiran manusia pikiran daging. Arah pengikutan yang salah menjadi sama dengan iblis bukan menjadi sama dengan Tuhan. Contohnya seperti Petrus. Pada ayat Yesus menyampaikan berita tentang salib tapi ketika Petrus mendengar berita salib ia menolak menarik Yesus kesamping. Jadi tanda pengikutan yang salah adalah menolak salib menolak tanda kematian dan kebangkitan bersama dengan Yesus dibunuh dan bangkit sesudah tiga hari . Pengertian salib Petrus - Jadi karena Kristus telah menderita penderitaan badani kamupun harus juga mempersenjatai dirimu dengan pikiran yang demikian --karena barangsiapa telah menderita penderitaan badani ia telah berhenti berbuat dosa-- supaya waktu yang sisa jangan ...

Ibadah Raya Malang

... dan ke Laodikia. Lalu aku berpaling untuk melihat suara yang berbicara kepadaku. Dan setelah aku berpaling tampaklah kepadaku tujuh kaki dian dari emas. Dan di tengah-tengah kaki dian itu ada seorang serupa Anak Manusia berpakaian jubah yang panjangnya sampai di kaki dan dadanya berlilitkan ikat pinggang dari emas. ad. . Bisa mendengar dan melihat suara sangkakala yang nyaring. Sangkakala yang nyaring bunyinya adalah firman penggembalaan yang mengandung bobot firman pengajaran yang benar yang keras yang lebih tajam dari pedang bermata dua yang dipercayakan Tuhan kepada seorang gembala untuk disampaikan pada sidang jemaat dengan setia teratur berkesinambungan dan diulang-ulang sehingga mampu menyucikan dan ...

Ibadah Natal Malang

... Dia kamu juga--karena kamu telah mendengar firman kebenaran yaitu Injil keselamatanmu--di dalam Dia kamu juga ketika kamu percaya dimeteraikan dengan Roh Kudus yang dijanjikan-Nya itu. Lewat menerima injil keselamatan firman penginjilan susu Kabar Baik yaitu injil yang memberitakan kedatangan Yesus pertama kali di dunia dan mati di kayu salib untuk menyelamatkan manusia berdosa. Tandanya adalah Percaya iman kepada Yesus sebagai satu-satunya Juru Selamat. Dalam Tabernakel ini sama dengan masuk Pintu Gerbang. Bertobat yaitu mengaku dosa kepada Tuhan vertikal dan kepada sesama horizontal . Jika diampuni jangan berbuat dosa lagi. Dalam Tabernakel ini menunjuk pada Mezbah Korban Bakaran. Baptisan air dan baptisan ...

Ibadah Doa Malang

... dari penyakit dosa. Pengenalan kita terhadap Yesus harus semakin meningkat. Kita mengenal Yesus lebih dalam sebagai Gembala sebagai Kepala Mempelai Laki-laki Surga. Dan kita juga akan dikenal oleh Tuhan. Jangan sampai merasa mengenal Tuhan tetapi Tuhan tidak pernah mengenal. Matius - Bukan setiap orang yang berseru kepada-Ku Tuhan Tuhan akan masuk ke dalam Kerajaan Sorga melainkan dia yang melakukan kehendak Bapa-Ku yang di sorga. Pada hari terakhir banyak orang akan berseru kepada-Ku Tuhan Tuhan bukankah kami bernubuat demi nama-Mu dan mengusir setan demi nama-Mu dan mengadakan banyak mujizat demi nama-Mu juga Pada waktu itulah Aku akan berterus terang kepada mereka dan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... dalam keadaan gelap . Kitab nabi Yesaya memuat nubuat tentang pribadi Yesus yang adalah terang. Allah Bapa di dalam kasihNya menunjukkan terang di dalam pribadi Yesus untuk menyelamatkan bangsa-bangsa di dunia ini yang hidup dalam kegelapan. Yesaya Lihat itu hamba-Ku yang Kupegang orang pilihan-Ku yang kepadanya Aku berkenan. Aku telah menaruh Roh-Ku ke atasnya supaya ia menyatakan hukum kepada bangsa-bangsa. Aku ini TUHAN telah memanggil engkau untuk maksud penyelamatan telah memegang tanganmu Aku telah membentuk engkau dan memberi engkau menjadi perjanjian bagi umat manusia menjadi terang untuk bangsa-bangsa Nubuat-nubuat yang dahulu sekarang sudah menjadi kenyataan hal-hal yang baru hendak Kuberitahukan. ...

Ibadah Doa Malang

... artinya bersaksi tentang hukum kebenaran dan kesucian kepada bangsa-bangsa di dunia. Yesaya Lihat itu hamba-Ku yang Kupegang orang pilihan-Ku yang kepadanya Aku berkenan. Aku telah menaruh Roh-Ku ke atasnya supaya ia menyatakan hukum kepada bangsa-bangsa. Yaitu bersaksi tentang injil keselamatan firman penginjilan dan injil kemuliaan firman pengajaran . Lukas - Tetapi Ia berkata kepada mereka Juga di kota-kota lain Aku harus memberitakan Injil Kerajaan Allah sebab untuk itulah Aku diutus. Dan Ia memberitakan Injil dalam rumah-rumah ibadat di Yudea. Sekarang kita sebagai anak-anak Tuhan yang diutus dan diurapi oleh Tuhan kita juga harus bersaksi. Kisah Rasul Tetapi kamu akan menerima kuasa kalau Roh Kudus turun ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... yaitu nama yang benar suci dan setia kita harus hidup sesuai dengan nama Yesus . Ad. . Proses menerima nama Yesus yang benar Kisah Para Rasul - Jadi seluruh kaum Israel harus tahu dengan pasti bahwa Allah telah membuat Yesus yang kamu salibkan itu menjadi Tuhan dan Kristus. . Ketika mereka mendengar hal itu hati mereka sangat terharu lalu mereka bertanya kepada Petrus dan rasul-rasul yang lain Apakah yang harus kami perbuat saudara-saudara Jawab Petrus kepada mereka Bertobatlah dan hendaklah kamu masing-masing memberi dirimu dibaptis dalam nama Yesus Kristus untuk pengampunan dosamu maka kamu akan menerima karunia Roh Kudus. Sebab ...

Ibadah Raya Surabaya

... sebagai Raja dan Mempelai Pria Surga dengan sidang jemaat yang sempurna mempelai wanita Surga di awan-awan yang permai. Sesudah itu kita masuk kerajaan tahun damai Firdaus yang akan datang . Sesudah itu masuk Yerusalem Baru kerajaan Surga yang kekal . Karena hampir semua nikah didunia sudah hancur maka Tuhan mengundang kita untuk masuk perjamuan kawin Anak Domba. Mengapa demikian Sebab kalau tidak masuk perjamuan kawin Anak Domba berarti tertinggal didunia ini dan saat Tuhan datang kembali akan binasa selamanya. Apapun yang kita miliki didunia ini tidak ada artinya jika kita tertinggal saat Yesus datang kembali. Dengan apa Tuhan mengundang kita masuk perjamuan kawin Anak Domba ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... tahta Surga Yaitu kehidupan yang menang bersama Yesus. Filipi - . Dan dalam keadaan sebagai manusia Ia telah merendahkan diri-Nya dan taat sampai mati bahkan sampai mati di kayu salib. . Itulah sebabnya Allah sangat meninggikan Dia dan mengaruniakan kepada-Nya nama di atas segala nama . supaya dalam nama Yesus bertekuk lutut segala yang ada di langit dan yang ada di atas bumi dan yang ada di bawah bumi Karena taat dengar-dengaran sampai mati di kayu salib Yesus menerima nama di atas segala nama untuk mengalahkan setan tritunggal dan Ia ditinggikan dimuliakan sampai duduk ditahta Surga. Jadi syarat untuk menang bersama Yesus ...

Ibadah Doa Puasa Session II Malang

... yang empunya seluruh bumi. Kamu akan menjadi bagi-Ku kerajaan imam dan bangsa yang kudus. Inilah semuanya firman yang harus kaukatakan kepada orang Israel. Lalu datanglah Musa dan memanggil para tua-tua bangsa itu dan membawa ke depan mereka segala firman yang diperintahkan TUHAN kepadanya. Seluruh bangsa itu menjawab bersama-sama Segala yang difirmankan TUHAN akan kami lakukan. Lalu Musapun menyampaikan jawab bangsa itu kepada TUHAN. Berfirmanlah TUHAN kepada Musa Sesungguhnya Aku akan datang kepadamu dalam awan yang tebal dengan maksud supaya dapat didengar oleh bangsa itu apabila Aku berbicara dengan engkau dan juga supaya mereka senantiasa percaya kepadamu. Lalu Musa memberitahukan perkataan ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.