Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Doa Puasa Malang Session II

... juga selain di dalam Dia sebab di bawah kolong langit ini tidak ada nama lain yang diberikan kepada manusia yang olehnya kita dapat diselamatkan. Jika daging seekor domba terlalu banyak untuk satu rumah tangga maka ia harus membagi dengan tetangga. Artinya jika kita menerima keselamatan maka kita harus membagi berkat keselamatan dengan sesama. Ini sama dengan bersaksi. Demikian juga jika kita menerima penyucian lewat firman pengajaran yang benar maka kita juga harus membagi berkat penyucian kesempurnaan pada sesama. Bersaksi adalah bukti bahwa kita selamat dan hidup dalam kelimpahan. Bersaksi tentang firman pengajaran adalah bukti bahwa kita disucikan dan hidup dalam ...

Ibadah Persekutuan Ciawi IV

... yang akan kami makan Apakah yang akan kami minum Apakah yang akan kami pakai Semua itu dicari bangsa-bangsa yang tidak mengenal Allah. Akan tetapi Bapamu yang di sorga tahu bahwa kamu memerlukan semuanya itu. Tetapi carilah dahulu Kerajaan Allah dan kebenarannya maka semuanya itu akan ditambahkan kepadamu. Sebab itu janganlah kamu kuatir akan hari besok karena hari besok mempunyai kesusahannya sendiri. Kesusahan sehari cukuplah untuk sehari. Bangsa Kafir tidak boleh kuatir tentang Makanan minuman pakaian kebutuhan hidup sehari-hari . Masa depan. Kematian. Akibat kekuatiran adalah Tidak bisa mengutamakan Tuhan sama dengan tidak setia dalam ibadah pelayanan. Tidak taat tidak dengar-dengaran pada firman pengajaran ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... yang dipanggil baik orang Yahudi maupun orang bukan Yahudi Kristus adalah kekuatan Allah dan hikmat Allah. Salib bagi orang Yahudi adalah sandungan. Salib bagi orang Yunani adalah suatu kebodohan. Tetapi bagi orang yang dipanggil baik Yahudi maupun Yunani salib adalah hikmat dan kuasa Allah untuk menyelamatkan bahkan menyempurnakan kita. Wahyu - Maka aku melihat di tengah-tengah takhta dan keempat makhluk itu dan di tengah-tengah tua-tua itu berdiri seekor Anak Domba seperti telah disembelih bertanduk tujuh dan bermata tujuh itulah ketujuh Roh Allah yang diutus ke seluruh bumi. Lalu datanglah Anak Domba itu dan menerima gulungan kitab itu dari tangan Dia yang ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... katakanlah kepada murid-murid-Nya bahwa Ia telah bangkit dari antara orang mati. Ia mendahului kamu ke Galilea di sana kamu akan melihat Dia. Sesungguhnya aku telah mengatakannya kepadamu. . Mereka segera pergi dari kubur itu dengan takut dan dengan sukacita yang besar dan berlari cepat-cepat untuk memberitahukannya kepada murid-murid Yesus. Pembaharuan keempat pembaharuan pandangan. Malam ini kita mempelajari pembaharuan yang keempat. Pandangan yang dibaharui menjadi pandangan rohani yaitu bisa memandang meencari Yesus yang disalibkan Anak Domba Allah yang tersembelih . Korintus - . Orang-orang Yahudi menghendaki tanda dan orang-orang Yunani mencari hikmat . tetapi kami memberitakan Kristus yang disalibkan untuk orang-orang Yahudi suatu ...

Ibadah Raya Malang

... dari lambungNya kepada bangsa Kafir. Yohanes - Karena hari itu hari persiapan dan supaya pada hari Sabat mayat-mayat itu tidak tinggal tergantung pada kayu salib nbsp nbsp sebab Sabat itu adalah hari yang besar nbsp nbsp maka datanglah orang-orang Yahudi kepada Pilatus dan meminta kepadanya supaya kaki orang-orang itu dipatahkan dan mayat-mayatnya diturunkan. Maka datanglah prajurit-prajurit lalu mematahkan kaki orang yang pertama dan kaki orang yang lain yang disalibkan bersama-sama dengan Yesus tetapi ketika mereka sampai kepada Yesus dan melihat bahwa Ia telah mati mereka tidak mematahkan kaki-Nya tetapi seorang dari antara prajurit itu menikam lambung-Nya dengan tombak dan segera ...

Ibadah Raya Surabaya

... ada tabut perjanjian di dalamnya. Artinya ADA KESEMPATAN BAGI KITA UNTUK MENJADI MEMPELAI WANITA TUHAN sudah dijelaskan pada ibadah sebelumnya dan TERBUKA JALAN YANG BARU DAN HIDUP BAGI KITA SEMUA sudah diterangkan pada Ibadah Raya Surabaya Juli . ay. 'terjadilah gempa bumi dan bukit-bukit batu terbelah' MUJIZAT KEDUA yaitu TERJADI KEGERAKAN ROHANI kegerakan PEMBANGUNAN TUBUH KRISTUS yang sempurna dan disusul dengan kegerakan DOA PENYEMBAHAN sudah diterangkan mulai dari Ibadah Raya Surabaya Juli . ay. - 'kuburan-kuburan terbuka dan banyak orang kudus yang telah meninggal bangkit' MUJIZAT KETIGA MENJADI SAKSI DAN HIDUP DALAM KESUCIAN SAMPAI SEMPURNA sudah diterangkan mulai dari Ibadah ...

Ibadah Jumat Agung Surabaya

... tapi sudah terlambat. Jadi Yudas menjual Yesus untuk membeli Tanah Darah. Artinya Yudas menolak percikan darah Yudas menginjak-injak dan menghina korban Kristus. WASPADA Diakhir jaman banyak hamba Tuhan anak Tuhan yang menginjak-injak Darah Yesus menghina korban Kristus menyalibkan Yesus untuk kedua kalinya dan hanya mencari yang enak-enak bagi daging. Praktik menolak kematian Tuhan menginjak-injak Darah Yesus Ibrani - . Janganlah kita menjauhkan diri dari pertemuan-pertemuan ibadah kita seperti dibiasakan oleh beberapa orang tetapi marilah kita saling menasihati dan semakin giat melakukannya menjelang hari Tuhan yang mendekat. . Sebab jika kita sengaja berbuat dosa sesudah memperoleh pengetahuan tentang kebenaran maka tidak ada lagi korban untuk ...

Ibadah Doa Malang

... berkata Ia harus dihukum mati Yesus menjadi teladan menjadi saksi yang benar sekalipun harus menghadapi siksaan dan kematian. Yesus bersaksi sebagai Imam Besar dan Raja di atas segala raja Mempelai Pria Sorga yang akan datang kembali kedua kali dalam kemuliaan di awan-awan permai. Jadi Yesus bersaksi tentang Kabar Mempelai Firman Pengajaran yang benar. Kita juga harus bersaksi tentang Kabar Mempelai apapun resikonya. Kita bersaksi pada gereja lain kehidupan Kristen lain supaya kita semua masuk dalam satu kesatuan tubuh Kristus yang sempurna yaitu mempelai wanita Sorga yang siap menyambut kedatangan Yesus kedua kali. Ayat - adalah sikap yang negatif. Kita bersaksi tentang ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... engkau juga murid orang itu Jawab Petrus Bukan . Sementara itu hamba-hamba dan penjaga-penjaga Bait Allah telah memasang api arang sebab hawa dingin waktu itu dan mereka berdiri berdiang di situ. Juga Petrus berdiri berdiang bersama-sama dengan merekaMatius . Dan karena makin bertambahnya kedurhakaan maka kasih kebanyakan orang akan menjadi dingin. Musim dingin rohani krisis kasih. Korintus . Demikianlah tinggal ketiga hal ini yaitu iman pengharapan dan kasih dan yang paling besar di antaranya ialah kasih. hal yang tidak bisa dipisahkan yaitu iman pengaharapan dan kasih. Kalau masuk musim dingin kasih berarti juga mengalami musim dingin iman dan pengharapan. Jadi ada macam musim ...

Ibadah Doa Malang

... setan itu. Maka keluarlah seluruh kota mendapatkan Yesus dan setelah mereka berjumpa dengan Dia merekapun mendesak supaya Ia meninggalkan daerah mereka. Yesus menyembuhkan orang yang kerasukan setan di daerah Gerasa daerah kekafiran. Ciri-ciri orang yang dirasuk setan adalah berkeliaran di daerah pekuburan. Pekuburan menunjuk tempat perpanjangan tangan maut yaitu Roma Sebab upah dosa ialah maut tetapi karunia Allah ialah hidup yang kekal dalam Kristus Yesus Tuhan kita. Tempat praktek perbuatan dosa antara lain Tempat dosa makan-minum dan seks. Tempat perjudian. Bioskop. Tempat dosa kejahatan. Yesaya - Ada apamu dan siapamu di sini maka engkau menggali kubur bagimu di sini hai yang menggali kuburnya di tempat tinggi yang ...

Ibadah Doa Surabaya

... awan-awan di langit Yesus sebagai Raja segala Raja mempelai pria surga. Yesus bersaksi bahwa Ia adalah Imam Besar Raja segala Raja dan Mempelai Pria surga yang akan datang kembali ke dua kali sekalipun menghadapi siksaan dan kematian. Jadi kesimpulannya Yesus bersaksi tentang kabar mempelai firman pengajaran yang benar . Tetapi Imam besar dan orang yang di sana menolak. Kehidupan yang menolak kesaksian Yesus yang benar menolak firman pengajaran yang benar akan dikuasai oleh roh antikris. Roh antikris yaitu Matius Maka Imam Besar itu mengoyakkan pakaiannya dan berkata Ia menghujat Allah. Untuk apa kita perlu saksi lagi Sekarang telah kamu dengar ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... dengan darah-Mu Engkau telah membeli mereka bagi Allah dari tiap-tiap suku dan bahasa dan kaum dan bangsa. Dan Engkau telah membuat mereka menjadi suatu kerajaan dan menjadi imam-imam bagi Allah kita dan mereka akan memerintah sebagai raja di bumi. Proses menjadi mempelai Anak Domba Harus mengalami penebusan oleh darah Anak Domba. Kita mengalami penebusan dari hal Dari kebangsaan dan kesukuan. Secara jasmani kita semua adalah umat pilihan Tuhan tidak ada lagi bangsa dan suku. Bangsa dan suku juga menunjuk pada dunia. Jadi ditebus dari bangsa dan suku juga berarti ditebus dari dunia dengan segala pengaruhnya. Dunia ini penuh dengan kesukaan kesedihan kesibukan dll. ...

Ibadah Doa Surabaya

... menjual gandum dan bilakah hari Sabat berlalu supaya kita boleh menawarkan terigu dengan mengecilkan efa membesarkan syikal berbuat curang dengan neraca palsu Akan terjadi kelaparan dan banyak anak-anak Tuhan yang akan mengalami kelaparan terutama kelaparan rohani. Sejak jaman Yusuf kelaparan ini sudah dinubuatkan. Dan ini akan terjadi lagi. 'efa' timbangan untuk gandum Firman. 'syikal' timbangan untuk uang perkara jasmani. Jadi penyebab kelaparan rohani adalah karena lebih mengutamakan perkara jasmani syikal daripada perkara rohani efa . Praktiknya sekarang adalah tinggalkan ibadah pelayanan untuk mengejar perkara-perkara jasmani sehingga rela mengorbankan yang rohani datang beribadah tetapi tujuan utamanya bukan untuk mencari Firman melainkan untuk mencari kesukaan duniawi di ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... berani mengakui dosa kita maka kita akan diampuni. Dan jika diampuni jangan berbuat dosa lagi. Bukti pengampunan adalah kalau kita tidak berbuat dosa itu lagi. Dengan jalan inilah kita bisa mendapat pengampunan dosa. Samuel - . Paginya Daud menulis surat kepada Yoab dan mengirimkannya dengan perantaraan Uria. . Ditulisnya dalam surat itu demikian Tempatkanlah Uria di barisan depan dalam pertempuran yang paling hebat kemudian kamu mengundurkan diri dari padanya supaya ia terbunuh mati. . Pada waktu Yoab mengepung kota Raba ia menyuruh Uria pergi ke tempat yang diketahuinya ada lawan yang gagah perkasa. . Ketika orang-orang kota itu keluar menyerang dan berperang ...

Ibadah Doa Malang

... Perjamuan Paskah akan meningkat dan memuncak sampai ke perjamuan kawin Anak Domba. Perjamuan kawin Anak Domba adalah kelepasan kita dari dosa dan dunia ini sehingga kita bisa bertemu dengan Tuhan di awan-awan permai. Ayat 'Si Anu' menunjuk barangsiapa saja. Jadi barangsiapa saja bisa melakukan Perjamuan Paskah. Artinya barangsiapa saja mendapat kesempatan bertobat dan lahir baru sampai masuk dalam Perjamuan kawin Anak Domba. Kalau kita tidak mau lepas dari dosa maka tidak mungkin kita akan mengalami kelepasan terakhir untuk masuk pesta nikah Anak Domba. Tinggal kita mau atau tidak mau Ayat Murid-murid mempersiapkan Perjamuan Paskah. Kalau dulu murid-murid meyediakan rumah meja roti ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.