Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Raya Malang

... sudah pernah terjadi dan dialami oleh Ishak. Kejadian - Maka timbullah kelaparan di negeri itu. -- Ini bukan kelaparan yang pertama yang telah terjadi dalam zaman Abraham. Sebab itu Ishak pergi ke Gerar kepada Abimelekh raja orang Filistin. Lalu TUHAN menampakkan diri kepadanya serta berfirman Janganlah pergi ke Mesir diamlah di negeri yang akan Kukatakan kepadamu. Ishak sudah pernah mengalami kelaparan di negeri Kanaan. Ini menubuatkan krisis kelaparan dobel yang harus kita hadapi atau sedang kita hadapi di akhir zaman ini. Firman Tuhan kepada Ishak yaitu Jangan pergi ke Mesir . Artinya krisis kelaparan dobel tidak bisa ditangulangi atau diselesaikan dengan cara-cara dunia ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... bisa diatasi. Wahyu - . Maka menangislah aku dengan amat sedihnya karena tidak ada seorangpun yang dianggap layak untuk membuka gulungan kitab itu ataupun melihat sebelah dalamnya. . Lalu berkatalah seorang dari tua-tua itu kepadaku Jangan engkau menangis Sesungguhnya singa dari suku Yehuda yaitu tunas Daud telah menang sehingga Ia dapat membuka gulungan kitab itu dan membuka ketujuh meterainya. . Dan mereka menyanyikan suatu nyanyian baru katanya Engkau layak menerima gulungan kitab itu dan membuka meterai-meterainya karena Engkau telah disembelih dan dengan darah-Mu Engkau telah membeli mereka bagi Allah dari tiap-tiap suku dan bahasa dan kaum dan bangsa. 'menangislah aku dengan amat ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... ialah bahwa nubuat-nubuat dalam Kitab Suci tidak boleh ditafsirkan menurut kehendak sendiri . sebab tidak pernah nubuat dihasilkan oleh kehendak manusia tetapi oleh dorongan Roh Kudus orang-orang berbicara atas nama Allah. Firman Allah bukan ilmu pengetahuan yang dihasilkan oleh kehendak manusia. Tetapi firman Allah yang turun dari Sorga merupakan wahyu ilham dari Tuhan yaitu firman Allah yang dibukakan rahasianya oleh Roh Kudus lewat ayat menerangkan ayat dalam Alkitab sama dengan firman pengajaran yang benar yang disampaikan oleh manusia yang didorong dan diurapi oleh Roh Kudus. Di dalam Keluaran manna turun setiap pagi diulang-ulang artinya firman pengajaran yang benar yang diulang-ulang. Ini sama dengan ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... dalam hal Mamon yang tidak jujur siapakah yang akan mempercayakan kepadamu harta yang sesungguhnya AD. . Kesetiaan dalam hal NikahLukas . Setiap orang yang menceraikan isterinya lalu kawin dengan perempuan lain ia berbuat zinah dan barangsiapa kawin dengan perempuan yang diceraikan suaminya ia berbuat zinah. Kita harus setia-benar dan setia-jujur dalam hal nikah sebagai suami istri anak orang tua dan saudara. Setia dan benar artinya nikah harus sesuai dengan kebenaran firman. Setia dan jujur artinya menerima apa adanya dalam nikah sama dengan saling mengaku--mengaku dosa dan mengakui kelebihan orang lain--dan mengampuni. Kalau bisa saling menerima kita tidak akan berkhianat. Dalam masa pacaran kalau ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... dengan dahsyat berlipat ganda sehingga negeri itu dipenuhi mereka. Ini adalah rencana Allah yaitu perkembangan dahsyat dari umat Israel. Sekarang menubuatkan tentang perkembangan gereja Tuhan yang dahsyat secara jasmani dan rohani. Ini sama dengan rencana pembangunan tubuh Kristus yang sempurna mempelai wanita Sorga untuk terangkat ke awan-awan yang permai dan bertemu dengan Yesus. Keluaran - . Kemudian bangkitlah seorang raja baru memerintah tanah Mesir yang tidak mengenal Yusuf. . Berkatalah raja itu kepada rakyatnya Bangsa Israel itu sangat banyak dan lebih besar jumlahnya dari pada kita. . Marilah kita bertindak dengan bijaksana terhadap mereka supaya mereka jangan bertambah banyak lagi dan--jika terjadi ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Roh Kudus bintang. Isi tabut perjanjian kualitas dari mempelai wanita Ibrani . Di situ terdapat mezbah pembakaran ukupan dari emas dan tabut perjanjian yang seluruhnya disalut dengan emas di dalam tabut perjanjian itu tersimpan buli-buli emas berisi manna tongkat Harun yang pernah bertunas dan loh-loh batu yang bertuliskan perjanjian Buli-buli emas berisi manna iman yang sempurna. Tongkat Harun yang bertunas dan berbuah Roh Kudus yang permanen pengharapan yang sempurna. Dua loh batu kasih yang sempurna. Malam ini kita belajar isi dari tabut perjanjian. Kita sudah memeplajari buli-buli emas berisi manna diterangkan pada Ibadah Raya Malang September . Sekarang kita belajar tentang ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Suci Allah sama dengan mempelai wanita Sorga. Sekarang kita menempati Bait Suci Allah di bumi yaitu Tubuh kita yang fana termasuk jiwa dan roh kita diterangkan pada Ibadah Pendalaman Alkitab Malang September . Tempat kita beribadah melayani Tuhan yaitu rumah Tuhan rumah masing-masing yang dijadikan tempat beribadah diterangkan pada Ibadah Raya Malang September . Jadi Tabut Perjanjian juga harus diletakkan di dalam Bait Suci Allah di bumi yaitu tubuh kita dan tempat kita beribadah melayani. Sekarang Tabut Perjanjian masih dalam bentuk kabarnya yaitu Kabar Mempelai firman pengajaran yang lebih tajam dari bermata dua. Kita harus mengutamakan Kabar Mempelai setiap kali kita beribadah melayani ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... memberikan upah kepada orang-orang yang layak menerimanya yaitu upah di dunia sampai hidup kekal di Sorga. Jadi sangkakala ketujuh menampilkan Yesus sebagai Hakim yang adil dan pemisahan yang tegas antara pelayan Tuhan yang mendengar dan dengar-dengaran pada Kabar Mempelai sehingga layak menerima upah dari Tuhan dengan pelayan Tuhan yang layak menerima hukuman Allah di neraka selamanya. Pemisahan di dalam penggembalaan sudah dinubuatkan dalam kitab Yehezkiel. Ada dua pemisahan di dalam kitab Yehezkiel Pemisahan domba dengan kambing. Yehezkiel - . Dan hai kamu domba-domba-Ku beginilah firman Tuhan ALLAH Sungguh Aku akan menjadi hakim di antara domba dengan domba dan di antara domba jantan dan kambing ...

Ibadah Doa Malang

... kepada hamba-hamba-Mu nabi-nabi dan orang-orang kudus dan kepada mereka yang takut akan nama-Mu kepada orang-orang kecil dan orang-orang besar dan untuk membinasakan barangsiapa yang membinasakan bumi. Sangkakala ketujuh menampilkan hukuman Allah atas dunia dan orang-orang yang layak menerimanya dalam bentuk tiga kali tujuh penghukuman kiamat sampai neraka selamanya. Tetapi Tuhan juga memberikan upah kepada orang-orang yang layak menerimanya. Jadi sangkakala ketujuh menampilkan pribadi Yesus sebagai Hakim yang adil. Siapa yang layak untuk menerima upah dari Tuhan 'hamba-hamba-Mu' hamba Allah diterangkan pada Ibadah Pendalaman Alkitab Malang Agustus sampai Ibadah Doa Malang Agustus . 'nabi-nabi' kehidupan yang mendengar dan taat dengar-dengaran pada firman pengajaran yang ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... . 'orang-orang kudus' menjadi orang kudus. ad. . Pengertian dari orang-orang kudus Bangsa kafir yang berdosa yang dipanggil oleh Tuhan dan dijadikan orang-orang kudus. sama dengan menerima panggilan dan pilihan Tuhan. Roma - . Kamu juga termasuk di antara mereka kamu yang telah dipanggil menjadi milik Kristus. . Kepada kamu sekalian yang tinggal di Roma yang dikasihi Allah yang dipanggil dan dijadikan orang-orang kudus Kasih karunia menyertai kamu dan damai sejahtera dari Allah Bapa kita dan dari Tuhan Yesus Kristus. Roma adalah bangsa kafir. Kisah Rasul - . Ketika Apolos masih di Korintus Paulus sudah menjelajah daerah-daerah pedalaman dan tiba di Efesus. Di ...

Ibadah Raya Malang

... firman pengajaran yang benar yang mengungkapkan Dosa-dosa sampai puncaknya dosa yang tersembunyi dan dirahasiakan dalam sidang jemaat. Ini adalah firman pengajaran yang lebih tajam dari pedang bermata dua firman pengajaran yang keras bunyi sangkakala . Segala sesuatu yang belum terjadi tetapi pasti akan terjadi terutama tentang kedatangan Yesus kedua kali sebagai Raja segala dan Mempelai Pria Sorga di awan-awan yang permai serta tentang hukuman Allah atas dunia. Nabi yang layak untuk menerima upah dari Tuhan adalah nabi yang menyampaikan dan mempraktikkan firman nubuat. Bagi kita sidang jemaat nabi adalah sidang jemaat yang mendengar dan taat dengar-dengaran pada firman nubuat sehingga mengalami ...

Ibadah Doa Malang

... Ibadah Pendalaman Alkitab Malang Agustus . Pengertian hamba Tuhan yaitu Hamba kebenaran. Hamba yang setia dan baik. Hamba yang bisa bekerjasama dengan Tuhan dan sesama lewat jujur dan taat. Kalau sama-sama tidak jujur dan taat bisa bekerjasama juga tetapi mengarah pada kebinasaan. Hamba Allah yang hidup sama dengan hamba Allah yang layak mendapat hidup kekal. Daniel - . Pagi-pagi sekali ketika fajar menyingsing bangunlah raja dan pergi dengan buru-buru ke gua singa . dan ketika ia sampai dekat gua itu berserulah ia kepada Daniel dengan suara yang sayu. Berkatalah ia kepada Daniel Daniel hamba Allah yang hidup Allahmu yang kausembah dengan tekun telah ...

Ibadah Raya Malang

... kepada Yesus yang diutus Allah sama dengan percaya dan mempercayakan diri sepenuh kepada Yesus yang adalah utusan Allah. Yohanes . Jawab Yesus kepada mereka Inilah pekerjaan yang dikehendaki Allah yaitu hendaklah kamu percaya kepada Dia yang telah diutus Allah. Jika kita melakukan kehendak Allah yaitu percaya dan mempercayakan diri kepada Yesus maka kerajaan Sorga di dunia bukan hanya doa tetapi menjadi kenyataan bagi kita seperti yang telah dialami seorang penjahat yang disalibkan bersama Yesus. Penjahat menunjuk pada manusia berdosa bahkan sampai puncaknya dosa. Lukas - . Seorang dari penjahat yang di gantung itu menghujat Dia katanya Bukankah Engkau adalah Kristus Selamatkanlah diri-Mu ...

Ibadah Raya Malang

... kita juga harus banyak berdoa seperti doa yang diajarkan Yesus dan mempraktikkan apa yang kita sudah doakan dalam hidup sehari-hari. Apa yang didoakan jangan sampai berbeda dengan apa yang kita praktikkan. Contoh kita berdoa supaya sabar praktiknya kita belajar untuk sabar. 'datanglah Kerajaan-Mu jadilah kehendak-Mu di bumi seperti di sorga' kita harus berada dalam kehendak Tuhan supaya kita mengalami kerajaan Sorga di bumi. Ini sama dengan kita hidup menurut kehendak Tuhan. Ini yang harus kita doakan dan praktikkan. Jika kita hidup dalam kehendak Tuhan sekalipun sakit bagi daging dan tidak cocok dengan kehendak kita segala kebutuhan jasmani dan rohani akan menjadi urusan Tuhan sampai ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... untuk bersukacita dengan sahabat-sahabatku. . Tetapi baru saja datang anak bapa yang telah memboroskan harta kekayaan bapa bersama-sama dengan pelacur-pelacur maka bapa menyembelih anak lembu tambun itu untuk dia. . Kata ayahnya kepadanya Anakku engkau selalu bersama-sama dengan aku dan segala kepunyaanku adalah kepunyaanmu. . Kita patut bersukacita dan bergembira karena adikmu telah mati dan menjadi hidup kembali ia telah hilang dan didapat kembali. Si sulung menunjuk pada imam-imam pelayan Tuhan yang beribadah melayani Tuhan tetapi 'belum pernah bapa memberikan seekor anak kambing'. Artinya aktif beribadah melayani sudah bagus tetapi sayang tanpa korban tahbisan kurban Kristus. Keluaran - . Inilah yang harus ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.