Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Raya Malang

... RAYASalam sejahtera dalam kasih sayang Tuhan kita Yesus Kristus. Wahyu dalam susunan Tabernakel menunjuk tentang tujuh kali percikan darah di atas Tabut Perjanjian. Imamat Lalu ia harus mengambil sedikit dari darah lembu jantan itu dan memercikkannya dengan jarinya ke atas tutup pendamaian di bagian muka dan ke depan tutup pendamaian itu ia harus memercikkan sedikit dari darah itu dengan jarinya tujuh kali. Sebenarnya adalah dua kali tujuh percikan darah Tujuh kali percikan darah di atas tutupan pendamaian menunjuk pada sengsara Yesus di kayu salib untuk menebus dan mengampuni dosa kita bahkan untuk menyempurnakan kita semua. Tujuh kali percikan darah di depan Tabut ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Surabaya

... marah sehingga nikahnya hancur--dia mengambil isteri orang lain kemudian anak tidak sahnya dipakai untuk membunuh Yohanes Pembaptis artinya tidak ada pembaharuan sampai binasa. Petrus. Ia mau menangkap ikan kembali dan semalam-malaman gagal. Lalu siang hari Tuhan datang dan bertanya 'Hai anak-anak adakah kamu mempunyai lauk-pauk 'Ini merupakan firman yang keras sudah gagal masih ditanya apakah ada lauk-pauk--firman yang menusuk perasaan hati. Kemudian Tuhan berkata 'Tebarkanlah jalamu di sebelah kanan perahu maka akan kamu peroleh ' padahal siang hari--firman yang menusuk pikiran. Inilah firman pengajaran yang benar yang seringkali menusuk bukan membuat tertawa. Kalau kita menerimanya dengan benar tidak marah tetapi jujur dan taat kita ...

Ibadah Doa Surabaya

... September . Pelangi ada di atas kepalanya. Mukanya sama seperti matahari. Kakinya bagaikan tiang api. Dalam tangannya ia memegang sebuah gulungan kitab kecil yang terbuka. Ia menginjakkan kaki kanannya di atas laut dan kaki kirinya di atas bumi. Ia berseru dengan suara nyaring sama seperti singa yang mengaum. AD. BERSELUBUNGKAN AWANUntuk menjadi pengikut Musa mereka mengalami baptisan air masuk laut Kolsom tetapi juga dibaptis dengan awan Roh Kudus . Korintus - . Aku mau supaya kamu mengetahui saudara-saudara bahwa nenek moyang kita semua berada di bawah perlindungan awan dan bahwa mereka semua telah melintasi laut. . Untuk menjadi pengikut Musa ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... tubuh Kristus yang sempurna. Siapa yang boleh masuk dalam pelayanan pembangunan tubuh Kristus yang sempurna Petrus . Dan biarlah kamu juga dipergunakan sebagai batu hidup untuk pembangunan suatu rumah rohani bagi suatu imamat kudus untuk mempersembahkan persembahan rohani yang karena Yesus Kristus berkenan kepada Allah. Yaitu imamat rajani imam-imam dan raja-raja. Imam adalah seorang yang suci seorang yang memangku jabatan pelayanan seorang yang beribadah melayani Tuhan sesuai jabatan pelayanan yang Tuhan percayakan. Syarat untuk menjadi seorang imam adalah dewasa rohani. Bilangan - . Hitunglah yang berumur tiga puluh tahun ke atas sampai yang berumur lima puluh tahun semua orang yang ...

Ibadah Doa Malang

... lagi. Secara jasmani nubuat dari nabi Yeremia sudah digenapkan pada saat kelahiran Yesus yaitu terjadi pembunuhan anak-anak yang berumur dua tahun ke bawah. Sekarang bagi kita di akhir zaman nubuat ini akan digenapkan lagi terutama secara rohani yaitu terjadi pembunuhan terhadap gereja Tuhan. Rahel dan keturunannya adalah gambaran dari gereja Tuhan yang kualitas rohaninya seperti anak kecil tidak dewasa secara rohani. Wahyu - . Lalu ular itu menyemburkan dari mulutnya air sebesar sungai ke arah perempuan itu supaya ia dihanyutkan sungai itu. . Tetapi bumi datang menolong perempuan itu. Ia membuka mulutnya dan menelan sungai yang disemburkan naga itu dari mulutnya. . ...

Ibadah Doa Surabaya

... nabi Yeremia sudah digenapkan pada saat kelahiran Yesus yaitu terjadi pembunuhan anak-anak yang berumur dua tahun ke bawah. Sekarang bagi kita di akhir zaman nubuat ini akan digenapkan lagi terutama secara rohani yaitu terjadi pembunuhan terhadap gereja Tuhan--Rahel dan keturunannya gambaran dari gereja Tuhan--yang kualitas rohaninya seperti anak kecil tidak dewasa secara rohani. Wahyu - . Lalu ular itu menyemburkan dari mulutnya air sebesar sungai ke arah perempuan itu supaya ia dihanyutkan sungai itu. . Tetapi bumi datang menolong perempuan itu. Ia membuka mulutnya dan menelan sungai yang disemburkan naga itu dari mulutnya. . Maka marahlah naga itu kepada perempuan itu lalu ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... ibadah benar maka kita sedang mengerumuni Yesus kita sedang bertemu Yesus sehingga kita mengalami Sabat--perhentian kepuasan rohani di dalam Tuhan. Coba kita pikirkan kita datang ibadah untuk apa Kalau hanya untuk bertemu teman rugi kita tidak bertemu dengan Yesus. Kalau ibadah kita benar kita tidak perlu lagi mencari kepuasan di dunia bioskop diskotik dan lain-lain. Ini yang banyak terjadi yaitu biarpun ibadah tetapi tidak puas karena bukan mencari Tuhan sehingga masih mencari kepuasan lain di dunia. Bahaya Mari kita beribadah sampai bertemu Yesus yaitu kita sungguh-sungguh mendengarkan firman. Waspada ada ibadah yang lain yaitu mengerumuni Harun. Keluaran - . Ketika bangsa itu melihat bahwa ...

Ibadah Doa Malam Surabaya

... kita harus mempersenjatai diri dengan salib memegang salib--dulu Musa memegang tongkat kalau tongkat dibuang jadi ular. Kita harus memegang salib hari-hari ini. Praktik percikan darah atau memegang salib dalam kehidupan sehari-hari 'karena barangsiapa telah menderita penderitaan badani ia telah berhenti berbuat dosa' sengsara daging untuk berhenti berbuat dosa bertobat mati terhadap dosa dan bangkit untuk hidup dalam kebenaran--semua aspek hidup kita harus benar. Inilah mati dan bangkit bersama Yesus. Pengalaman kematian dan kebangkitan dimulai dari baptisan air. Baptisan air yang benar adalah orang yang sudah percaya Yesus dan bertobat--mati terhadap dosa--harus dikuburkan dalam air bersama Yesus dan bangkit--keluar dari dalam air--bersama Yesus sehingga mendapatkan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... layak melepaskan kasut-Nya. Ia akan membaptiskan kamu dengan Roh Kudus dan dengan api. Bangsa kafir harus masuk baptisan air yang benar yaitu orang yang sudah percaya Yesus dan bertobat--mati terhadap dosa--harus dikuburkan dalam air bersama Yesus dan bangkit--keluar dari dalam air--bersama Yesus sehingga mendapatkan hidup baru hidup sorgawi--langit terbuka--yaitu hidup dalam kebenaran--'carilah dahulu kerajaan sorga dan kebenarannya'. Hidup dalam kebenaran sama dengan hidup dari iman--iman sama dengan kebenaran-- semua aspek hidup harus benar pribadi keuangan identitas diri menikah ibadah pelayanan dan sebagainya. Inilah yang disebut dengan anak-anak Abraham secara rohani. Kalau tidak benar berarti menyimpang dari iman. Galatia . Jadi kamu lihat bahwa mereka ...

Ibadah Doa Malam Surabaya

... percaya kepada berita yang kami dengar dan kepada siapakah tangan kekuasaan TUHAN dinyatakan . Sebagai taruk ia tumbuh di hadapan TUHAN dan sebagai tunas dari tanah kering. Ia tidak tampan dan semaraknyapun tidak ada sehingga kita memandang dia dan rupapun tidak sehingga kita menginginkannya. Yesus adalah tunas yang tumbuh dari tanah kering tanah berbatu--tunas yang kecil tetapi bisa menembusi tanah kering tanah berbatu. Artinya kuasa kebangkitan tidak bisa dihalangi oleh apapun juga bisa hidup di manapun kapanpun dan situasi apapun. Ayat seorang hamba Tuhan memang harus mengalami 'semaraknyapun tidak ada' seperti Yesus artinya dalam suasana kebangkitan bertunas tidak boleh ada yang dibanggakan sekalipun ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... sampai sempurna tidak bercacat-cela seperti Yesus. Sehingga kita layak menyambut kedatangan Yesus kedua kali di awan-awan yang permai dan kita bisa masuk Kerajaan Sorga selamanya. Jadi keselamatan berkaitan dengan kedatangan Yesus pertama kali ke dunia untuk mati di kayu salib. Tetapi kesempurnaan berkaitan dengan kedatangan Yesus kedua kali di awan-awan yang permai. Ini yang harus kita kerjakan hari-hari ini. Selamat kebenaran --------- --------- Sempurna tidak bercacat cela sama mulia dengan Yesus. Ada dua kemungkinan yang terjadi dari selamat sampai sempurna Kemungkinan negatif yaitu banyak orang selamat yang gugur di tengah jalan tidak sampai kesempurnaan melainkan binasa selamanya. Contohnya adalah Bangsa ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... gunanya paling maksimal sampai liang kubur setelah itu binasa selamanya--'latihan badani terbatas gunanya'. Harus ditambah dengan ibadah pelayanan baru semuanya berguna dan kita menerima janji dobel untuk hidup sekarang sampai hidup kekal selamanya. Wahyu . Berbahagia dan kuduslah ia yang mendapat bagian dalam kebangkitan pertama itu. Kematian yang kedua tidak berkuasa lagi atas mereka tetapi mereka akan menjadi imam-imam Allah dan Kristus dan mereka akan memerintah sebagai raja bersama-sama dengan Dia seribu tahun lamanya. Penghuni Kerajaan Seribu Tahun Damai Firdaus yang akan datang adalah imam dan raja. Karena itu kita harus punya jabatan pelayanan menjadi imam dan raja. Wahyu . Maka tidak akan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... khusus berarti pasukan ini adalah pasukan khusus bukan pasukan biasa. 'Baju zirah' artinya memiliki kekebalan sehingga tidak bisa dihancurkan oleh senjata manusia tetapi hanya oleh senjata Allah. Ini yang kita hadapi hari-hari ini Begitu sulit Tentaranya besar korbannya juga besar. Senjata yang digunakan adalah Api senjata api--perang dunia pertama-- sudah diterangkan pada Ibadah Raya Surabaya Juni . Secara rohani senjata api menunjuk pada lidah. Hati-hati dalam menggunakan api Asap bom atom--perang dunia kedua-- diterangkan mulai dari Ibadah Raya Surabaya Juli . Belerang senjata kimia--perang dunia ketiga. SENJATA ASAPSeperti jasmani senjata asap adalah bom atom yang saat meledak akan menyebabkan cendawan raksasa. Tetapi setan ...

Ibadah Raya Surabaya

... tidak percaya yang pikirannya telah dibutakan oleh ilah zaman ini sehingga mereka tidak melihat cahaya Injil tentang kemuliaan Kristus yang adalah gambaran Allah. Yang kedua cahaya Injil tentang kemuliaan Kristus firman pengajaran yang benar makanan keras kabar mempelai yaitu Injil yang memberitakan tentang kedatangan Yesus kedua kali dalam kemuliaan sebagai Raja segala raja dan Mempelai Pria Sorga untuk menyucikan dan membaharui kehidupan yang sudah selamat sampai sempurna seperti Yesus menjadi tubuh Kristus yang sempurna mempelai wanita sorga yang siap untuk menyambut kedatangan Yesus kedua kali di awan-awan yang permai. Kita kembali ke Firdaus dan masuk Yerusalem baru selamanya. Ini adalah penebusan dan ...

Ibadah Pentakosta Malang

... Sorga dengan dua janji yang besar. Kisah Rasul - Tetapi kamu akan menerima kuasa kalau Roh Kudus turun ke atas kamu dan kamu akan menjadi saksi-Ku di Yerusalem dan di seluruh Yudea dan Samaria dan sampai ke ujung bumi. Sesudah Ia mengatakan demikian terangkatlah Ia disaksikan oleh mereka dan awan menutup-Nya dari pandangan mereka. Ketika mereka sedang menatap ke langit waktu Ia naik itu tiba-tiba berdirilah dua orang yang berpakaian putih dekat mereka dan berkata kepada mereka Hai orang-orang Galilea mengapakah kamu berdiri melihat ke langit Yesus ini yang terangkat ke sorga meninggalkan kamu akan datang kembali dengan cara yang sama ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.