Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... mempunyai mahkota kebenaran dan duduk di tahta sama dengan Yesus tampil sebagai Raja diatas segala raja. Mata-Nya bagaikan nyala api. Mazmur . TUHAN ada di dalam bait-Nya yang kudus TUHAN takhta-Nya di sorga mata-Nya mengamat-amati sorot mata-Nya menguji anak-anak manusia. Mata Tuhan mengamat-amati hamba Tuhan pelayan Tuhan di bumi artinya menyucikan dan menguji sampai kita sempurna. Tuhan menaruh perhatian sepenuh kepada hamba Tuhan pelayan Tuhan yang ada di dunia untuk memelihara kita menolong dan untuk melakukan mujizat bagi kita. Korintus - pendeknya orang-orang yang mempergunakan barang-barang duniawi seolah-olah sama sekali tidak mempergunakannya. Sebab dunia seperti yang kita kenal sekarang akan ...

Ibadah Raya Surabaya

... dari mulutNya keluar sebilah pedang tajam bermata duaYang keluar dari mulut Tuhan adalah Firman Tuhan manusia hidup bukan dari roti saja tetapi dari Firman yang keluar dari mulut Allah . Dari mulut Tuhan keluar sebilah pedang tajam bermata dua menunjuk Firman Tuhan. Ada macam pemberitaan Firman Firman Penginjilan Injil keselamatan. Efesus Di dalam Dia kamu juga--karena kamu telah mendengar firman kebenaran yaitu Injil keselamatanmu--di dalam Dia kamu juga ketika kamu percaya dimeteraikan dengan Roh Kudus yang dijanjikan-Nya itu. Firman penginjilan injil yang memberitakan tentang kedatangan Yesus pertama kali di dunia untuk mati dikayu salib dan menyelamatkan manusia berdosa. Aktifitas injil keselamatan MEMANGGIL orang-orang ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Imam Besar. Wahyu Dan di tengah-tengah kaki dian itu ada seorang serupa Anak Manusia berpakaian jubah yang panjangnya sampai di kaki dan dadanya berlilitkan ikat pinggang dari emas. Penampilan pribadi Yesus dalam kemuliaan sebagai Raja diatas segala raja Wahyu Kepala dan rambut-Nya putih bagaikan bulu yang putih metah dan mata-Nya bagaikan nyala api. Penampilan pribadi Yesus sebagai Hakim yang adil. Wahyu Dan kaki-Nya mengkilap bagaikan tembaga membara di dalam perapian suara-Nya bagaikan desau air bah. Penampilan pribadi Yesus dalam kemuliaan sebagai Mempelai Pria Surga. Wahyu Dan di tangan kanan-Nya Ia memegang tujuh bintang dan dari mulut-Nya keluar sebilah pedang tajam bermata ...

Ibadah Raya Surabaya

... pelajari tanda pertama 'Kepala dan rambut-Nya putih bagaikan bulu yang putih metah' . Pengelihatan Rasul Yohanes di Pulau Padmos melihat penampilan Yesus ini juga dilihat oleh nabi Daniel dalam mimpi. Daniel Sementara aku terus melihat takhta-takhta diletakkan lalu duduklah Yang Lanjut Usianya pakaian-Nya putih seperti salju dan rambut-Nya bersih seperti bulu domba kursi-Nya dari nyala api dengan roda-rodanya dari api yang berkobar-kobar 'Yang Lanjut Usianya' pribadi Yesus. Nabi Daniel dalam mimpi melihat Yesus dengan rambut yang putih dan duduk di tahta surga. Disini Yesus duduk diatas tahta yang artinya adalah Yesus tampil sebagai Raja. Amsal Rambut putih adalah mahkota yang indah yang didapat pada jalan ...

Ibadah Raya Malang

... di Yerusalem akan sama besarnya dengan ratapan atas Hadad-Rimon di lembah Megido. Negeri itu akan meratap setiap kaum keluarga tersendiri kaum keluarga keturunan Daud tersendiri dan isteri mereka tersendiri kaum keluarga keturunan Natan tersendiri dan isteri mereka tersendiri Lukas - Sejumlah besar orang mengikuti Dia di antaranya banyak perempuan yang menangisi dan meratapi Dia. Yesus berpaling kepada mereka dan berkata Hai puteri-puteri Yerusalem janganlah kamu menangisi Aku melainkan tangisilah dirimu sendiri dan anak-anakmu Rasul Yohanes menubuatkan ratapan tentang Yesus yang tertikam yang akan digenapkan pada saat kedatangan Yesus kedua kali dalam kemuliaan sebagai Raja segala raja dan Mempelai Pria Surga. ...

Ibadah Raya Surabaya

... dan isteri mereka tersendiri kaum keluarga Simei tersendiri dan isteri mereka tersendiri . juga segala kaum keluarga yang masih tinggal setiap kaum keluarga tersendiri dan isteri mereka tersendiri. 'tersendiri' ratapan ini terjadi pada orang per orang. Ratapan tentang Yesus yang ditikam sudah dinubuatkan oleh nabi Zakharia. Nubuat nabi Zakharia tentang orang-orang yang meratap saat melihat Yesus yang tertikam digenapkan kali pada saat Yesus mati diatas kayu salib sudah terjadi . Lukas - . Sejumlah besar orang mengikuti Dia di antaranya banyak perempuan yang menangisi dan meratapi Dia . Yesus berpaling kepada mereka dan berkata Hai puteri-puteri Yerusalem janganlah kamu menangisi Aku melainkan tangisilah ...

Ibadah Raya Malang

... berbahagia yang menuruti firman nubuat. Wahyu berbahagia yang membasuh jubah. Angka adalah sempurna. Jadi kebahagiaan ini menunjuk pada kebahagiaan Surga yang kekal selama-lamanya. Kebahagiaan Surga ini tidak bisa dipengaruhi oleh apa pun juga di dunia ini. Wahyu adalah pintu gerbang untuk mendapatkan kebahagiaan Surga yaitu membaca mendengar dan menuruti firman nubuat. Prosesnya Membaca dan mendengarkan firman nubuat dengan sungguh-sungguh yaitu dalam urapan Roh Kudus dan dengan suatu kebutuhan. Hasilnya adalah kita bisa mengerti firman pengajaran yang benar sama dengan firman ditulis di dahi. Selanjutnya kita bisa percaya dan yakin pada firman pengajaran yang benar sama dengan firman ditulis di hati ...

Ibadah Kunjungan Medan III

... takhta-Nya. Siapa yang bisa masuk Perjamuan Kawin Anak Domba bahkan duduk bersanding dengan Yesus di tahta Surga selamanya Yaitu kehidupan yang menang bersama Yesus. Syarat untuk menang bersama Yesus. Mazmur Sekarang aku tahu bahwa TUHAN memberi kemenangan kepada orang yang diurapi-Nya dan menjawabnya dari sorga-Nya yang kudus dengan kemenangan yang gilang-gemilang oleh tangan kanan-Nya. Daud bukan seorang tentara tetapi bisa menang menghadapi Goliat. Daud bisa mengaku bahwa kemenangan bersama Yesus adalah karena urapan Roh Kudus. Jadi syarat untuk menang bersama Yesus adalah harus diurapi dengan minyak urapan Roh Kudus dalam Perjanjian Lama minyak urapan yang kudus . Keluaran - Berfirmanlah TUHAN kepada Musa ...

Ibadah Doa Malang

... Tetapi Yesus mengetahui maksud mereka lalu menyingkir dari sana. Matius dalam Tabernakel terkena pada pintu kemah menunjuk kepenuhan Roh Kudus. Mati sebelah tangannya menunjuk kering rohani sampai mati rohani. Ini terjadi dalam gereja Tuhan. Penyebabnya antara lain Terjerat dalam kejahatan dan kenajisan. Kisah Rasul sebab kulihat bahwa hatimu telah seperti empedu yang pahit dan terjerat dalam kejahatan. Keinginan jahat yaitu mengejar yang jasmani sehingga mengorbankan yang jasmani. Sampai binasa seperti Yudas. Kisah Rasul --Yudas ini telah membeli sebidang tanah dengan upah kejahatannya lalu ia jatuh tertelungkup dan perutnya terbelah sehingga semua isi perutnya tertumpah ke luar. Juga mengecilkan yang rohani dan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... sejahtera dari Tuhan. ay. - a 'Yesus menyembuhkan orang pada hari Sabat' yaitu seorang yang mati sebelah tangannya. Kehidupan ini ditemukan dalam bait Allah. Secara umum ini merupakan kehidupan yang mengalami kekeringan kemerosotan di dalam bait Allah. Artinya kekeringan dan kemerosotan rohani bisa terjadi juga di dalam gereja pelayanan. Ini yang didapati oleh Yesus dalam bait Allah. Pengertian secara rohani 'mati sebelah tangannya' mati separuh beribadah melayani Tuhan tetap dengan separuh hati tidak sepenuh hati sehingga membuat kehidupan itu kering merosot dan mati secara jasmani rohani sampai tidak bisa sempurna. Kalau Tuhan tidak menolong benar-benar akan binasa. ay. 'domba itu terjatuh ke dalam lobang' domba yang tidak ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... bawah bumi Yesus taat sampai mati di kayu salib sehingga mendapatkan nama yang berkuasa untuk menang atas setan tritunggal sehingga Yesus ditinggikan sampai duduk di tahta Surga. Syarat untuk menang bersama Yesus adalah kita harus taat dengar-dengaran sampai daging tidak bersuara. Petrus - yaitu kepada roh-roh mereka yang dahulu pada waktu Nuh tidak taat kepada Allah ketika Allah tetap menanti dengan sabar waktu Nuh sedang mempersiapkan bahteranya di mana hanya sedikit yaitu delapan orang yang diselamatkan oleh air bah itu. Juga kamu sekarang diselamatkan oleh kiasannya yaitu baptisan--maksudnya bukan untuk membersihkan kenajisan jasmani melainkan untuk memohonkan hati nurani yang baik ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... minyak zaitun satu hin. Haruslah kaubuat semuanya itu menjadi minyak urapan yang kudus suatu campuran rempah-rempah yang dicampur dengan cermat seperti buatan seorang tukang campur rempah-rempah itulah yang harus menjadi minyak urapan yang kudus. nbsp nbsp nbsp Proses untuk mendapatkan minyak urapan Menyediakan mur tetesan getah mur berasal dari pohon mur yang dilukai. Menunjuk pada darah yang keluar dari tubuh Yesus yang dilukai di kayu salib sampai mati di kayu salib. Ini merupakan persembahan yang harum dari Yesus bagaikan mur tetesan yang harum. Efesus dan hiduplah di dalam kasih sebagaimana Kristus Yesus juga telah mengasihi kamu dan telah menyerahkan diri-Nya ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... nama Yesus bertekuk lutut segala yang ada di langit dan yang ada di atas bumi dan yang ada di bawah bumi Karena taat dengar-dengaran sampai mati dikayu salib Yesus menerima nama diatas segala nama untuk dapat mengalahkan setan tritunggal dan Yesus ditinggikan dimuliakan sampai duduk ditahta Surga. Jadi syarat untuk menang bersama Yesus adalah taat dengar-dengaran sampai daging tidak bersuara lagi mulai diterangkan pada Ibadah Raya Surabaya Agustus . Contoh Abraham yang mempersembahkan Ishak anaknya yang tunggal . Seringkali kita mau taat tetapi daging yang tidak mau taat. Kejadian - . Ketika dilihat TUHAN bahwa kejahatan manusia besar di bumi dan bahwa segala kecenderungan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... kaca bagaikan kristal di tengah-tengah takhta itu dan di sekelilingnya ada empat makhluk penuh dengan mata di sebelah muka dan di sebelah belakang. . Adapun makhluk yang pertama sama seperti singa dan makhluk yang kedua sama seperti anak lembu dan makhluk yang ketiga mempunyai muka seperti muka manusia dan makhluk yang keempat sama seperti burung nasar yang sedang terbang. Yesus memanggil orang karena di Surga ada makhluk yang mengelilingi tahta Surga sehingga dibumi ada murid yang mengelilingi Yesus. Jadi pelayanan Yesus sesuai dengan pola kerajaan Surga pola tabernakel . Artinya pelayanan kita juga harus sesuai dengan pola kerajaan Surga tidak boleh beda sedikitpun. ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... Anak Allah. Lalu Ia dengan keras melarang mereka dan tidak memperbolehkan mereka berbicara karena mereka tahu bahwa Ia adalah Mesias. nbsp Ibu Mertua Petrus menunjuk pada orang yang mempersiapkan mempelai wanita bagi mempelai pria. Bagi kita sekarang ini menunjuk pada orang yang sudah lama berada dalam firman pengajaran kabar mempelai yang sayangnya mengalami sakit demam keras. Demam artinya tidak dingin tidak panas tidak setia tidak berkobar-kobar dalam ibadah pelayanan. Akibat demam Kulit menjadi hitamAyub Kulitku menjadi hitam dan mengelupas dari tubuhku tulang-tulangku mengering karena demam Artinya Jatuh di dalam dosa dan puncaknya dosa. Hidup dalam dosa sampai puncaknya dosa tidak mau bertobat sampai ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.