Ibadah Persekutuan Malang V
... sempurna dewasa penuh menjadi tubuh Kristus mempelai wanita Sorga yang sempurna untuk menyambut kedatangan Yesus kedua kali. Kegerakan Roh Kudus Hujan Akhir adalah kegerakan pembangunan tubuh Kristus yang sempurna mulai dari nikah tubuh Kristus terkecil penggembalaan antar penggembalaan sampai tubuh Kristus internasional. Arahnya dari Timur menuju ke Barat Samaria Yudea sampai kembali ke Yerusalem Israel . Bangsa Israel saat ini sedang menanti Mesias untuk membangun kembali Bait Allah secara jasmani. Mereka yakin bahwa jika ada Bait Allah negara mereka pasti aman. Kalau Israel sudah menerima Yesus maka bangsa Kafir dan Israel akan menjadi satu tubuh Kristus yang sempurna. Saat Yesus datang kedua kali kita ...