Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Raya Malang

... Sorga. Kalau main-main akan menuju hukuman di neraka selamanya. Apa yang didengar dan cara kita dalam mendengar itu yang menentukan kita ke Sorga atau neraka. Harus sungguh-sungguh termasuk yang memberitakan firman. Masa pra aniaya antikris di mana dunia termasuk pelayan Tuhan menghadapi krisis kesulitan kesusahan penderitaan kemustahilan sampai aniaya. Banyak yang menyangkal Tuhan sehingga masuk dalam hukuman tetapi banyak yang bertahan di dalam Tuhan untuk menuju hidup kekal di Sorga. Masa antikris berkuasa di bumi selama tiga setengah tahun yaitu ada pelayan Tuhan yang disingkirkan ke padang gurun jauh dari mata antikris tetapi ada pelayan Tuhan yang tertinggal di bumi. Ini adalah ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... lebih cerdik terhadap sesamanya dari pada anak-anak terang. Cerdik tetapi tidak tulus diterangkan pada Ibadah Kaum Muda Remaja Agustus sampai Ibadah Kaum Muda Remaja Agustus . Melekat pada uang cinta akan uang. Lukas . Dan Aku berkata kepadamu Ikatlah persahabatan dengan mempergunakan Mamon yang tidak jujur supaya jika Mamon itu tidak dapat menolong lagi kamu diterima di dalam kemah abadi. AD. Selama hidup di dunia kita memang membutuhkan uang sebagai sahabat yang baik untuk memenuhi kebutuhan kita. Tetapi kalau uang hanya kita pakai untuk memenuhi kebutuhan hidup kita tidak akan pernah puas sehingga kita terikat oleh keinginan akan uang--melekat pada uang. ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... memberikan upah kepada orang-orang yang layak menerimanya yaitu upah di dunia sampai hidup kekal di Sorga. Jadi sangkakala ketujuh menampilkan Yesus sebagai Hakim yang adil dan pemisahan yang tegas antara pelayan Tuhan yang mendengar dan dengar-dengaran pada Kabar Mempelai sehingga layak menerima upah dari Tuhan dengan pelayan Tuhan yang layak menerima hukuman Allah di neraka selamanya. Pemisahan di dalam penggembalaan sudah dinubuatkan dalam kitab Yehezkiel. Ada dua pemisahan di dalam kitab Yehezkiel Pemisahan domba dengan kambing. Yehezkiel - . Dan hai kamu domba-domba-Ku beginilah firman Tuhan ALLAH Sungguh Aku akan menjadi hakim di antara domba dengan domba dan di antara domba jantan dan kambing ...

Ibadah Raya Malang

... Malang Agustus . 'orang-orang kudus' menjadi orang kudus diterangkan pada Ibadah Pendalaman Alkitab Malang Agustus sampai Ibadah Raya Malang Agustus . 'mereka yang takut akan nama-Mu' mereka yang takut akan Tuhan diterangkan pada Ibadah Pendalaman Alkitab Malang Agustus . ad. . Kita sudah mempelajari takut akan Tuhan dikaitkan dengan empat tudung diterangkan pada Ibadah Pendalaman Alkitab Malang Agustus dan gambar kuasa Allah Tritunggal diterangkan pada Ibadah Doa Malang Agustus . Pagi ini takut akan Tuhan dikaitkan dengan hikmat sorgawi. Amsal a a. Permulaan hikmat adalah takut akan TUHAN. Jika pelayan Tuhan takut akan Tuhan ia pasti menerima hikmat sorgawi yang lebih dari pada hikmat ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... akan Allah sudah berlangsung dari zaman ke zaman sampai sekarang Zaman Allah Bapa zaman permulaan dihitung mulai dari Adam sampai Abraham kurang lebih dua ribu tahun diwakili oleh Abraham. Kejadian - . Sesudah itu Abraham mengulurkan tangannya lalu mengambil pisau untuk menyembelih anaknya. . Tetapi berserulah Malaikat TUHAN dari langit kepadanya Abraham Abraham. Sahutnya Ya Tuhan. . Lalu Ia berfirman Jangan bunuh anak itu dan jangan kauapa-apakan dia sebab telah Kuketahui sekarang bahwa engkau takut akan Allah dan engkau tidak segan-segan untuk menyerahkan anakmu yang tunggal kepada-Ku. . Lalu Abraham menoleh dan melihat seekor domba jantan di belakangnya yang tanduknya tersangkut ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... bendahara. 'Mencangkul aku tidak dapat mengemis aku malu' tidak bisa hidup di dunia ini terutama tidak bisa hidup kekal kehilangan kerajaan sorga selamanya. Hati-hati jangan main-main dari bendahara menjadi tidak bisa hidup kalau dipecat. Sebenarnya ini adalah pilihan dari bendahara itu sendiri bukan dipecat. Kalau ia jujur tidak mungkin dipecat Tuhan. Karena itu jangan salahkan Tuhan tetapi diri sendiri. Mengapa demikian Karena merasa hidupnya bergantung pada uang harta benda jasmani--di cerita ini bergantung pada minyak dan gandum jasmani-- bukan Tuhan. Tuhan tidak lagi menjadi yang termanis terindah dan terutama. Akibatnya muncul tabiat daging yaitu Lukas - . Aku tahu apa yang akan aku ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... sampai selama-lamanya. 'hamba-hamba-Nya akan beribadah kepada-Nya' imam-imam. Kita menjadi imam dan raja di kerajaan seribu tahun damai sampai di Yerusalem Baru. Sebenarnya yang layak menjadi imam dan raja adalah Israel asli keturunan Abraham Ishak dan Yakub. Petrus . Tetapi kamulah bangsa yang terpilih imamat yang rajani bangsa yang kudus umat kepunyaan Allah sendiri supaya kamu memberitakan perbuatan-perbuatan yang besar dari Dia yang telah memanggil kamu keluar dari kegelapan kepada terang-Nya yang ajaib . kamu yang dahulu bukan umat Allah tetapi yang sekarang telah menjadi umat-Nya yang dahulu tidak dikasihani tetapi yang sekarang telah beroleh belas kasihan. 'bukan umat Allah' bangsa kafir. Secara jalur keturunan bangsa ...

Ibadah Raya Malang

... mereka lidah-lidah seperti nyala api yang bertebaran dan hinggap pada mereka masing-masing. . Maka penuhlah mereka dengan Roh Kudus lalu mereka mulai berkata-kata dalam bahasa-bahasa lain seperti yang diberikan oleh Roh itu kepada mereka untuk mengatakannya. Kisah Rasul . Tetapi kamu akan menerima kuasa kalau Roh Kudus turun ke atas kamu dan kamu akan menjadi saksi-Ku di Yerusalem dan di seluruh Yudea dan Samaria dan sampai ke ujung bumi. Allah Roh Kudus datang untuk memberi kuasa kepada kita supaya kita bisa menjadi saksi Tuhan tidak memilukan memalukan dan memedihkan Tuhan tetapi bisa memuliakan Tuhan. Pada sangkakala ketujuh Yesus Anak Allah pasti ...

Ibadah Doa Malang

... dari mengalahkan Kedorlaomer dan para raja yang bersama-sama dengan dia maka keluarlah raja Sodom menyongsong dia ke lembah Syawe yakni Lembah Raja. . Melkisedek raja Salem membawa roti dan anggur ia seorang imam Allah Yang Mahatinggi. . Lalu ia memberkati Abram katanya Diberkatilah kiranya Abram oleh Allah Yang Mahatinggi Pencipta langit dan bumi . dan terpujilah Allah Yang Mahatinggi yang telah menyerahkan musuhmu ke tanganmu. Lalu Abram memberikan kepadanya sepersepuluh dari semuanya. . Berkatalah raja Sodom itu kepada Abram Berikanlah kepadaku orang-orang itu dan ambillah untukmu harta benda itu. . Tetapi kata Abram kepada raja negeri Sodom itu Aku bersumpah ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... karunia Tuhan. Ini yang menjamin kita untuk hidup sekarang sampai hidup kekal. Jadi gembala bukan hidup dari persepuluhan yang diterima tetapi yang dikembalikan kepada Tuhan. Begitu juga bagi kita kita hidup dari persepuluhan yang kita kembalikan kepada Tuhan. Mengapa kita harus mengembalikan persepuluhan milik Tuhan Supaya kita terlepas dari keinginan akan uang ikatan terakhir dari gereja Tuhan sehingga kita bisa mengasihi Tuhan lebih dari semua kita hidup dari kasih dan karunia Tuhan. Kalau ada keinginan akan uang kita akan mengasihi uang dan tidak ada kasih kepada Tuhan. Dulu saat Israel mau keluar dari Mesir yang terakhir adalah diperbolehkan keluar tetapi ternaknya tidak boleh. Ternak ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Roh-Nya dan menempatkan aku di tengah-tengah lembah dan lembah ini penuh dengan tulang-tulang. . Ia membawa aku melihat tulang-tulang itu berkeliling-keliling dan sungguh amat banyak bertaburan di lembah itu lihat tulang-tulang itu amat kering. . Firman-Nya kepadaku Hai anak manusia tulang-tulang ini adalah seluruh kaum Israel. Sungguh mereka sendiri mengatakan Tulang-tulang kami sudah menjadi kering dan pengharapan kami sudah lenyap kami sudah hilang. . Oleh sebab itu bernubuatlah dan katakan kepada mereka Beginilah firman Tuhan ALLAH Sungguh Aku membuka kubur-kuburmu dan membangkitkan kamu hai umat-Ku dari dalamnya dan Aku akan membawa kamu ke tanah Israel. Keadaan Israel yang dinubuatkan oleh nabi ...

Ibadah Doa Malang

... Perikop Abraham mengusir Hagar dan Ismail. 'besarlah anak itu dan ia disapih' Ishak gambaran dari orang benar. 'mengolok-olok' dalam terjemahan aslinya menganiaya menyakiti. Ismail Kristen daging merasa hebat selalu mengolok-olok menyakiti menganiaya Ishak Kristen rohani yang dianggap lemah. Ini selalu terjadi mulai dari kitab Kejadian sampai sekarang. Hati-hati dalam hubungan nikah mulai dari permulaan nikah. Abraham salah pilih karena hanya mengikuti keinginan mata. Perjodohan harus sesuai dengan kehendak Tuhan bukan ukuran daging nanti hasilnya menjadi Kristen daging Ismail . Dalam hubungan nikah suami dan istri kakak dan adik jangan saling mengolok. Suami istri juga jangan sewenang-wenang. Permulaan nikah jangan menyakiti nanti ada tulahnya. Hubungan anak ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... dengan tidak mengasihi sesama. Waspada sesama paling dekat adalah sesama dalam nikah suami istri anak orang tua kakak adik sesama imam. Jangan sampai saling menyakiti karena itu yang mendatangkan tulah. Begitu juga dalam ibadah jangan sampai menyakiti hati Tuhan. Jadi tulah pertama terjadi karena Firaun dan Mesir tidak memiliki kasih. Air menjadi darah sama dengan tanpa kasih. Tanpa kasih artinya hidup dalam dosa enjoy dalam dosa sampai puncaknya dosa. Kalau ada kasih tidak akan ada dosa. Kalau sudah hidup dalam dosa ia akan mengalami kematian rohani sampai kematian kedua di neraka selama-lamanya. Karena itu kita harus hidup dalam kasih Allah supaya terlepas dari tulah ...

Ibadah Doa Malang

... manusia biasa sama seperti kita dan ia telah bersungguh-sungguh berdoa supaya hujan jangan turun dan hujanpun tidak turun di bumi selama tiga tahun dan enam bulan. Kalau tiga ayat ini digabungkan kekeringan sudah pernah terjadi pada zaman Elia janda Sarfat dan raja Ahab selama tiga setengah tahun. Mengapa Tuhan izinkan terjadi kekeringan selama tiga setengan tahun Karena raja Ahab dan umat Israel bercabang hati terhadap Allah akibat pengaruh Baal. Raja-raja - . Ahab mengirim orang ke seluruh Israel dan mengumpulkan nabi-nabi itu ke gunung Karmel. . Lalu Elia mendekati seluruh rakyat itu dan berkata Berapa lama lagi kamu berlaku timpang dan bercabang ...

Ibadah Raya Malang

... diterangkan pada Ibadah Doa Malang April . Sikap positif menerima api firman pengajaran yang benar dengan sungguh-sungguh dan sukacita. Hasilnya adalah api firman pengajaran menjadi api penyucian sampai menyempurnakan kita. Pagi ini kita belajar sikap yang positif. Contoh Musa. Keluaran - . Adapun Musa ia biasa menggembalakan kambing domba Yitro mertuanya imam di Midian. Sekali ketika ia menggiring kambing domba itu ke seberang padang gurun sampailah ia ke gunung Allah yakni gunung Horeb. . Lalu Malaikat TUHAN menampakkan diri kepadanya di dalam nyala api yang keluar dari semak duri. Lalu ia melihat dan tampaklah semak duri itu menyala tetapi tidak dimakan api. . ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.