Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Raya Malang

... yang berhasil dan indah tetapi sampai kekal di Yerusalem Baru. Perjalanan di lautan dunia ini harus menghadapi angin dan gelombang baik pencobaan jasmani maupun pencobaan rohani. Ini dilancarkan oleh setan supaya kita tidak bisa beribadah melayani Tuhan supaya kita gugur dari iman. Angin dan gelombang harus dihadapi dengan kekuatan dari Tuhan yaitu diam dan tenang. Diam artinya mengoreksi diri lewat ketajaman pedang firman. Jika ada dosa maka harus diselesaikan dengan mengaku kepada Tuhan dan sesama. Tenang artinya tergembala bertekun dalam tiga macam ibadah. Tenang juga artinya menguasai diri sehingga tidak berharap siapa pun tetapi hanya berharap pada Tuhan. Diam dan ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Surabaya

... najis yang mau menguasai kehidupan kita supaya menjadi sarang penyamun bukan menjadi rumah doa. Markus - sebab dari dalam dari hati orang timbul segala pikiran jahat percabulan pencurian pembunuhan perzinahan keserakahan kejahatan kelicikan hawa nafsu iri hati hujat kesombongan kebebalan. Semua hal-hal jahat ini timbul dari dalam dan menajiskan orang. Bentuk roh jahat dan roh najis yang mau menguasai rumah kehidupan kita adalah percabulan pencurian pembunuhan perzinahan keserakahan kejahatan kelicikan hawa nafsu iri hati hujat dimulai dari berdusta memfitnah orang sampai menghujat Tuhan kesombongan mengandalkan sesuatu lebih dari Tuhan kebebalan yaitu roh jahat dan roh najis. Dua belas roh jahat ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... dari segala masalah sampai pintu Surga. Jika tidak ada pembukaan firman Allah maka sidang jemaat akan menjadi liar seperti orang tidak waras telanjang masuk kutukan sampai binasa. Amsal Bila tidak ada wahyu menjadi liarlah rakyat. Berbahagialah orang yang berpegang pada hukum. Oleh sebab itu kita harus mengubah tangisan kita dari menangis karena perkara jasmani sakit masalah ekonomi dll menjadi tangisan untuk bisa menerima wahyu pembukaan firman Allah sehingga kita bisa mendengar mengerti percaya yakin dan praktik firman. Sehingga kita mengalami pembukaan pintu-pintu di dunia penyelesaian dari segala masalah sampai pintu Surga terbuka bagi kita. Kita tidak telanjang tetapi memakai pakaian putih berkilau-kilau. ...

Ibadah Doa Malang

... oleh Tuhan. Ada dua keadaan gulungan kitab Ditulisi sebelah luar dan dalam. Artinya firman Allah sanggup menyucikan kita luar dan dalam lahir dan batin seluruh hidup kita sampai sempurna seperti Tuhan. Dimeterai dengan meterai artinya tidak dibukakan rahasianya tidak ada wahyu dari Tuhan. Amsal Bila tidak ada wahyu menjadi liarlah rakyat. Berbahagialah orang yang berpegang pada hukum. Jika firman ada wahyu dari Tuhan maka sidang jemaat menjadi liar artinya Tampil seperti kuda terlepas dari kandang seperti kambing seperti babi seperti anjing yang hidup dalam suasana kutukan sampai kebinasaan. Tampil seperti orang kerasukan roh jahat dan roh najis di Gerasa tidak waras. Markus - ...

Ibadah Raya Malang

... keinginan daging. Mengapa demikian Harun adalah gambaran hamba Tuhan tanpa pembukaan firman sehingga tidak bisa menggembalakan jemaat sebab hanya mengikuti hawa nafsu dan keinginan jemaat. Manusia daging yang tidak mau berada dalam kandang penggembalaan tidak mau tekun dalam ibadah pelayanan tidak mau makan firman penggembalaan. Manusia darah daging yang keadaannya seperti kuda terlepas dari kandang tidak boleh masuk Kerajaan Sorga yang kekal atau kandang penggembalaan terakhir. Oleh sebab itu biar kita selalu berada dalam kandang penggembalaan. Gembala tugasnya memberi makan mencari pembukaan firman. Domba tugasnya hanya makan firman. Ada macam penampilan manusia daging Seperti kuda. Yesaya Celakalah orang-orang yang pergi ...

Ibadah Doa Surabaya

... angin dan gelombang. Ini yang kita hadapi dalam beribadah melayani TUHAN. Angin menunjuk pada pengajaran-pengajaran palsu atau pengajaran yang diputarbalikkan kebenarannya sehingga yang merupakan perintah TUHAN tidak dilakukan tetapi yang dilarang justru dilakukan. Sama seperti ular memperdaya Hawa di taman Eden. TUHAN katakan Semua buah pohon di taman boleh dimakan bebas kecuali satu. Tetapi diputar balik oleh ular sehingga Hawa menjadi bimbang dan berbuat dosa tidak lagi mengikuti perintah TUHAN ikut suara ular. Angin--pengajaran palsu--ini semakin merebak dengan berbagai cara. Pakai ayat-ayat alkitab tetapi sudah diputar balik tidak sesuai lagi dengan kebenaran. Hati-hati Memang ini harus kita hadapi. Gelombang menunjuk pada masalah dan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... Banyak kehidupan yang hebat dipakai dan diberkati TUHAN mendapat wahyu dari TUHAN tetapi sayang tidak melakukannya--tidak taat dengar-dengaran--sehingga telanjang. Kalau sidang jemaat dan gembala tidak suka firman--ibadah mengutamakan yang lain-- ia akan liar dan telanjang. Tetapi sekalipun ada pembukaan firman kalau tidak praktik atau praktiknya beda akan telanjang juga. Ini banyak terjadi. Mari kita harus waspada Tangisan kita lengkap yaitu meminta pembukaan firman mengerti tetapi sekaligus mempraktikkannya dalam hidup kita--taat dengar-dengaran-- supaya ada pembukaan pintu-pintu di dunia sampai pintu sorga. Kalau hanya setengah--hanya mengerti tetapi tidak melakukan firman-- nanti akan jadi kesombongan dan telanjang. Contoh kehidupan yang tidak taat dengar-dengaran pada paembukaan rahasia firman ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... boleh masuk Yerusalem Baru. Dalam Matius jelas dikatakan roti untuk anak-anak tidak patut diberikan kepada anjing perempuan Sirofenisia . Anjing menunjuk pada bangsa kafir dengan sifat kekafirannya Petrus . Bagi mereka cocok apa yang dikatakan peribahasa yang benar ini Anjing kembali lagi ke muntahnya dan babi yang mandi kembali lagi ke kubangannya. Yang pertama mulai dari perkataan harus disucikan 'Anjing kembali lagi ke muntahnya' anjing menjilat muntahnya dalam terjemahan lama . . 'muntah' sesuatu yang kotor. Ini lidahnya bangsa kafir yaitu lidah yang sering kali berkata sia-sia kotor jijik tidak berguna--mengomel bersungut mengatai orang menyalahkan orang sampai mengutuki orang lain. Kalau kata-kata ini ...

Ibadah Raya Malang

... antikris yang akan menganiaya dan membunuh pengikut Kristus. Kekayaan kepandaian kedudukan tidak bisa menolong sebab semua sudah dikuasai oleh antikris. Hanya dua sayap burung nasar yang besar yang bisa melindungi kita dari antikris. Proses untuk memiliki dua sayap burung nasar yang besar Harus menerima kasih karunia anugerah Tuhan yang besar lewat baptisan air. Kejadian Tetapi Nuh mendapat kasih karunia di mata TUHAN. Nuh mendapat kasih karunia Tuhan yang besar untuk sekeluarga bisa masuk satu bahtera Nuh. Petrus - yaitu kepada roh-roh mereka yang dahulu pada waktu Nuh tidak taat kepada Allah ketika Allah tetap menanti dengan sabar waktu Nuh sedang mempersiapkan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... adalah pembaptisan orang yang telah bertobat dan ia berkata kepada orang banyak bahwa mereka harus percaya kepada Dia yang datang kemudian dari padanya yaitu Yesus. Ketika mereka mendengar hal itu mereka memberi diri mereka dibaptis dalam nama Tuhan Yesus. Dan ketika Paulus menumpangkan tangan di atas mereka turunlah Roh Kudus ke atas mereka dan mulailah mereka berkata-kata dalam bahasa roh dan bernubuat. Langkah-langkah baptisan air yang benar Iman percaya kepada Yesus lewat mendengar firman Kristus firman yang diurapi Roh Kudus. Ini sama dengan masuk pintu gerbang tabernakel kerajaan Surga. Bertobat mezbah korban bakaran . Hati percaya mulut mengaku dosa kepada Tuhan ...

Ibadah Pendalaman Alktiab Surabaya

... menyembah TUHAN Kita sudah sibuk sehari-hari tetapi masih ada ibadah pelayanan dan menyembah TUHAN. Mengapa Sebab ibadah pelayanan dan penyembahan kepada TUHAN merupakan hak TUHAN atas kehidupan kita. Bagaimana bisa Karena TUHAN sudah menebus membeli kehidupan kita dengan darah-Nya. Jadi seperti kita beli sepeda motor itu adalah hak kita mau kita pakai ke mana. Begitu juga kita. Kita sudah dibeli oleh darah Yesus. Jadi kita adalah haknya TUHAN kita harus beribadah melayani dan menyembah TUHAN. Sebab beribadah melayani dan menyembah TUHAN merupakan kewajiban kita kepada TUHAN. Namanya sudah dibeli berarti wajib melayani apalagi harganya mahal pelayanannya harus sungguh-sungguh Kita harus beribadah ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... sebab itu nikah jasmani harus dijaga supaya bisa mencapai nikah yang rohani. Jaga kebenaran nikah kesucian nikah dan kesatuan nikah. Kemudian masuk kerajaan tahun damai Firdaus yang akan datang sampai masuk Yerusalem Baru kerajaan Surga yang kekal . Kita sudah mempelajari tentang Henokh Musa dan Elia. Sekarang kita mempelajari tentang Tuhan Yesus. Yesus juga memiliki angka x Saat berumur hari bayi Yesus diserahkan di bait Allah. Yesus berpuasa hari malam. hari Yesus menampakan diri dalam tubuh kemuliaan sesudah kebangkitanNya. Angka menunjuk perobekan daging penyaliban daging. Jadi tubuh jiwa roh atau seluruh hidup Yesus ditandai dengan penyaliban perobekan daging sehingga bisa terangkat ke ...

Ibadah Raya Malang

... Firdaus yang akan datang. Sesudah itu kita masuk Yerusalem Baru takhta Kerajaan Sorga yang kekal selamanya. Bagaimana caranya supaya kita bisa terangkat ke takhta Sorga Kita sudah belajar dari Henokh dan Musa. Sekarang kita belajar dari Elia. Raja-raja - - Menjelang saatnya TUHAN hendak menaikkan Elia ke sorga dalam angin badai Elia dan Elisa sedang berjalan dari Gilgal. Berkatalah Elia kepada Elisa Baiklah tinggal di sini sebab TUHAN menyuruh aku ke Betel. Tetapi Elisa menjawab Demi TUHAN yang hidup dan demi hidupmu sendiri sesungguhnya aku tidak akan meninggalkan engkau. Lalu pergilah mereka ke Betel. Berkatalah Elia kepadanya Hai Elisa baiklah ...

Ibadah Doa Malam Surabaya

... dari kasih Kristus Penindasan atau kesesakan atau penganiayaan atau kelaparan atau ketelanjangan atau bahaya atau pedang Malam ini kita berdoa di sorga Yesus juga berdoa untuk membela dan melindungi kita supaya Kita tidak jatuh dalam dosa sampai puncaknya dosa sehingga tidak dihukum. Kalau terlanjur berbuat dosa kita masih mendapat pengampunan dosa sehingga tidak dihukum. Yesus juga berdoa untuk membela dan melindungi kita supaya kuat dan teguh hati artinya Tidak gugur dari iman saat menghadapi pencobaan kesulitan sengsara daging bersama Yesus kita tetap percaya dan berharap kepada TUHAN. Tidak meninggalkan ibadah pelayanan tetapi tetap setia dan berkobar dalam ibadah pelayanan kepada TUHAN ...

Ibadah Raya Malang

... bersaudara yaitu Yakobus anak Zebedeus dan Yohanes saudaranya bersama ayah mereka Zebedeus sedang membereskan jala di dalam perahu. Yesus memanggil mereka dan mereka segera meninggalkan perahu serta ayahnya lalu mengikuti Dia. Empat murid ini tadinya sibuk tetapi kemudian bisa mengikut Yesus Artinya kewibawaan Tuhan sanggup melepaskan kita dari ikatan-ikatan ikatan dosa ikatan keluarga dll sehingga kita bisa bebas mengikut dan melayani Tuhan sampai suatu waktu duduk di takhta Sorga bersama Dia selamanya. Keadaan empat makhluk Seperti singa menunjuk tabiat Yesus sebagai Raja diwakili oleh Petrus. Seperti anak lembu menunjuk tabiat Yesus sebagai Hamba diwakili oleh Andreas. Seperti muka manusia menunjuk tabiat Yesus sebagai Manusia ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.