Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... mulut hamba Tuhan--firman pengajaran--bisa menghasilkan dua hal Api penyucian bagi yang menerima. Api penghukuman bagi yang menolak. Oleh sebab itu seorang hamba Tuhan terutama gembala harus berhati-hati dan bersungguh-sungguh dalam menyampaikan firman yaitu menyampaikan firman dalam urapan Roh Kudus supaya firman Tuhan yang disampaikan benar-benar merupakan perkataan Tuhan sendiri. Ini yang harus didoakan. Firman tidak disampaikan dengan api emosi yang merugikan kita semua tetapi dengan api kasih Allah yang menolong baik sidang jemaat maupun hamba Tuhan. Inilah penghormatan gembala terhadap sidang jemaat. Timotius . Penatua-penatua yang baik pimpinannya patut dihormati dua kali lipat terutama mereka yang dengan jerih payah berkhotbah ...

Ibadah Raya Surabaya

... seperti pada siang hari jangan dalam pesta pora dan kemabukan jangan dalam percabulan dan hawa nafsu jangan dalam perselisihan dan iri hati. . Tetapi kenakanlah Tuhan Yesus Kristus sebagai perlengkapan senjata terang dan janganlah merawat tubuhmu untuk memuaskan keinginannya. Kita harus menanggalkan perbuatan kegelapan--hidup dalam terang-- artinya Tidak boleh melakukan dosa-dosa sampai puncaknya dosa yaitu dosa makan minum merokok mabuk narkoba dan kawin mengawinkan percabulan antara laki-laki dan perempuan yang bukan suami istri sah hubungan sejenis nikah yang salah kawin lari kawin campur kawin cerai dan kawin mengawinkan . Kalau masih berbuat dosa--hidup dalam kegelapan-- berarti kita tidur dan saat Tuhan ...

Ibadah Raya Surabaya

... lagi tidak apa-apa kita mendengar kesaksian orang lain tetapi jangan berhenti sampai di situ karena kita justru bisa disesatkan jika itu kesaksian jasmani. Mengapa Musa dipakai menjadi saksi Tuhan untuk menghadapi penyembahan antikris Karena ia memiliki pengalaman menghadapi umat Israel yang menyembah anak lembu emas. Keluaran - . Diterimanyalah itu dari tangan mereka dibentuknya dengan pahat dan dibuatnyalah dari padanya anak lembu tuangan. Kemudian berkatalah mereka Hai Israel inilah Allahmu yang telah menuntun engkau keluar dari tanah Mesir . Lagi firman TUHAN kepada Musa Telah Kulihat bangsa ini dan sesungguhnya mereka adalah suatu bangsa yang tegar tengkuk. . Ketika Yosua mendengar suara ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... menjadi teladan terutama kita yang sudah menjadi pelayan Tuhan apalagi pelayan yang tampil di depan. Ini yang dirindukan oleh rasul Paulus. Jangan sampai diejek Korintus . Jadilah pengikutku sama seperti aku juga menjadi pengikut Kristus. Kita dulu yang harus mengikut Yesus supaya kita bisa menjadi teladan bagi yang lain. Filipi . Saudara-saudara ikutilah teladanku dan perhatikanlah mereka yang hidup sama seperti kami yang menjadi teladanmu. Sistem ibadah kita adalah sistem keteladanan. Ada tiga macam teladan Yesus Petrus . Sebab untuk itulah kamu dipanggil karena Kristuspun telah menderita untuk kamu dan telah meninggalkan teladan bagimu supaya kamu mengikuti jejak-Nya. Teladan Yesus yang pertama teladan jejak yaitu ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... - . Sebab untuk itulah kamu dipanggil karena Kristuspun telah menderita untuk kamu dan telah meninggalkan teladan bagimu supaya kamu mengikuti jejak-Nya. . Ia tidak berbuat dosa dan tipu tidak ada dalam mulut-Nya. . Ketika Ia dicaci maki Ia tidak membalas dengan mencaci maki ketika Ia menderita Ia tidak mengancam tetapi Ia menyerahkannya kepada Dia yang menghakimi dengan adil. . Ia sendiri telah memikul dosa kita di dalam tubuh-Nya di kayu salib supaya kita yang telah mati terhadap dosa hidup untuk kebenaran. Oleh bilur-bilur-Nya kamu telah sembuh. . Sebab dahulu kamu sesat seperti domba tetapi sekarang kamu telah kembali kepada ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... sampai puncaknya dosa kepada Tuhan dan sesama sampai mengalami pengampunan dosa. Sehingga tidak dihukum dan tidak dibinasakan malah diberkati oleh Tuhan. Tegoran. Nasehat. Menyampaikan firman pengajaran yang keras harus disertai dengan kesabaran artinya Tidak boleh mengikuti emosi atau hawa nafsu daging harus dengan urapan Roh Kudus. Firman diulang-ulang dengan kesabaran sampai menghasilkan kebenaran kesucian sampai kesempurnaan. ad. . TegoranTegoran adalah penyampaian firman pengajaran yang keras untuk menghentikan dosa-dosa sampai puncaknya dosa yang sudah diakui dan diampuni. Apa yang harus ditegor Jika seorang berbuat dosa sampai puncaknya dosa dan tidak mau bertobat. Matius . Apabila saudaramu berbuat dosa tegorlah dia di bawah ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Zoar artinya kasih mula-mula. Kejadian - Sesudah kedua orang itu menuntun mereka sampai ke luar berkatalah seorang Larilah selamatkanlah nyawamu janganlah menoleh ke belakang dan janganlah berhenti di manapun juga di Lembah Yordan larilah ke pegunungan supaya engkau jangan mati lenyap. Kata Lot kepada mereka Janganlah kiranya demikian tuanku. Sungguhlah hambamu ini telah dikaruniai belas kasihan di hadapanmu dan tuanku telah berbuat kemurahan besar kepadaku dengan memelihara hidupku tetapi jika aku harus lari ke pegunungan pastilah aku akan tersusul oleh bencana itu sehingga matilah aku. Sungguhlah kota yang di sana itu cukup dekat kiranya untuk lari ke sana kota itu ...

Ibadah Raya Malang

... di atas kepala. Muka sama seperti matahari. Kaki bagaikan tiang api. Dalam tanganNya memegang sebuah gulungan kitab kecil yang terbuka. Kaki kanan menginjak laut kaki kiri menginjak bumi. Berseru dengan suara nyaring seperti singa mengaum. Yesus tampil dengan tujuh sinar kemuliaan supaya kita manusia daging yang lemah dan banyak cacat cela juga bisa menjadi sama sempurna seperti Dia. ad. . Pelangi di atas kepala. Yehezkiel Seperti busur pelangi yang terlihat pada musim hujan di awan-awan demikianlah kelihatan sinar yang mengelilinginya. Begitulah kelihatan gambar kemuliaan TUHAN. Tatkala aku melihatnya aku sembah sujud lalu kudengar suara Dia yang berfirman. Pengertian pelangi secara rohani adalah roh kemuliaan. Suatu ...

Ibadah Raya Surabaya

... aku melihatnya aku sembah sujud lalu kudengar suara Dia yang berfirman. Pelangi sama dengan gambar kemuliaan Tuhan sama dengan Roh kemuliaan. Jadi Roh Kudus sama dengan Roh kemuliaan. Proses menerima Roh kemuliaan Petrus . Berbahagialah kamu jika kamu dinista karena nama Kristus sebab Roh kemuliaan yaitu Roh Allah ada padamu. Yesus harus mengalami percikan darah lebih dulu baru ada sinar kemuliaan yang kedua yaitu pelangi di atas kepala-Nya. Demikian juga kita. Proses menerima Roh kemuliaan yang pertama kita harus mengalami percikan darah--tujuh kali percikan darah bukan hanya di atas tutup pendamaian tetapi juga di depan peti perjanjian. Peti dari tabut perjanjian menunjuk pada kehidupan kita--peti terbuat ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... kepada Tuanku duduklah di sebelah kanan-Ku sampai musuh-musuh-Mu Kutaruh di bawah kaki-Mu. Jadi jika Daud menyebut Dia Tuannya bagaimana mungkin Ia anaknya pula Tidak ada seorangpun yang dapat menjawab-Nya dan sejak hari itu tidak ada seorangpun juga yang berani menanyakan sesuatu kepada-Nya. Dua kali pertanyaan Yesus tentang Mesias atau Kristus Pertanyaan pertama ayat orang Farisi bisa menjawab bahwa Yesus adalah Anak Daud. Orang Farisi memiliki pandangan jasmani pandangan daging. Pertanyaan kedua ayat - orang Farisi tidak bisa menjawab sebab tidak memiliki pandangan rohani. Seharusnya ini bisa dijawab lewat peristiwa Natal Yesus adalah Tuhan yang lahir menjadi manusia lewat keturunan Daud. Orang Farisi ...

Ibadah Raya Surabaya

... tangan mereka mereka tidak berhenti menyembah roh-roh jahat dan berhala-berhala dari emas dan perak dari tembaga batu dan kayu yang tidak dapat melihat atau mendengar atau berjalan . dan mereka tidak bertobat dari pada pembunuhan sihir percabulan dan pencurian. Arus yang kedua manusia lain yang tidak terbunuh oleh peperangan besar tetap tidak mau bertobat--keras hati-- sampai tidak bisa bertobat ia tetap menyembah berhala dan berbuat dosa terutama dosa pembunuhan pencurian sihir dan percabulan Pembunuhan dimulai dari iri hati kebencian tanpa alasan--seperti kakak-kakak Yusuf terhadap Yusuf-- kedengkian lalu membunuh--mencerai-beraikan tubuh Kristus. Ini berarti tidak mengasihi sesama. Kalau suci kita akan membangun tubuh Kristus ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... Ibadah Kaum Muda Remaja Juni . Ibadah bukan tertawa-tawa tetapi ada firman yang tajam dan menyucikan hidup kita sampai sempurna seperti Yesus. Berjuang untuk berada di jalan salib diterangkan mulai dari Ibadah Kaum Muda Remaja Juni . Sudah beribadah dan disucikan tetapi masih sengsara itulah percikan darah supaya terjadi shekinah glory kemuliaan Tuhan kita alami sampai sempurna seperti Dia. Lukas . Dan sesungguhnya ada orang yang terakhir yang akan menjadi orang yang terdahulu dan ada orang yang terdahulu yang akan menjadi orang yang terakhir. Ini yang harus kita waspadai Orang yang terdahulu sama dengan bangsa Israel umat pilihan Tuhan--yang mewarisi sorga. Orang yang ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... dari pada Yakub. 'bangsa-bangsa lain' bangsa kafir. Sebenarnya yang menerima keselamatan dari Tuhan adalah bangsa Israel--terdahulu-- sedangkan bangsa kafir tidak ada keselamatan--terakhir. Tetapi karena sebagian dari bangsa Israel menjadi keras hati dan menolak Yesus maka terbuka kesempatan dan kemurahan Tuhan bagi bangsa kafir untuk menerima keselamatan sehingga seluruh Israel Israel rohani--bangsa Israel dan bangsa kafir--bisa diselamatkan. Jadi jika bangsa kafir bisa menerima keselamatan dan masuk kerajaan sorga itu adalah semata-mata kemurahan Tuhan yang seharga kurban Kristus bukan kehebatan kita--setelah Yesus mati Ia masih ditikam dengan tombak untuk menebus bangsa kafir. Oleh sebab itu bangsa kafir harus memperhatikan kemurahan Tuhan dan hidup dalam kemurahan Tuhan. Kalau ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... dari kota ke kota dan dari desa ke desa sambil mengajar'-- diterangkan pada Ibadah Kaum Muda Remaja Mei sampai Ibadah Kaum Muda Remaja Juni . Sebenarnya hanya bangsa Israel yang bisa makan bersama Yesus tetapi karena sebagian menolak terbuka kesempatan bagi bangsa kafir. Berjuang untuk berada di jalan salib mengikuti jalan salib. AD. . BERJUANG UNTUK BERADA DI JALAN SALIBLukas - . Dan orang akan datang dari Timur dan Barat dan dari Utara dan Selatan dan mereka akan duduk makan di dalam Kerajaan Allah. . Dan sesungguhnya ada orang yang terakhir yang akan menjadi orang yang terdahulu dan ada orang yang ...

Ibadah Raya Surabaya

... rohani lagi makanan yang benar diganti dengan makanan palsu. Dulu Tuhan berkata kepada Adam dan Hawa Semua buah pohon di taman boleh kaumakan buahnya dengan bebas kecuali satu. Tetapi ular--setan tritunggal--datang kepada Hawa dan berkata Tentulah Allah berfirman Semua pohon dalam taman ini jangan kamu makan buahnya bukan Jangan berkata Hanya sedikit om. Justru sedikit perbedaan itulah yang membuat kita kehilangan suasana Firdaus dan terhalang untuk bisa kembali ke Firdaus. Ini yang bahaya. Gembala palsu pemimpin palsu--orang upahan--yaitu gembala yang tidak mau memberi makanan rohani yang benar kepada sidang jemaat sehingga ia membiarkan makanan rohani yang palsu--ajaran palsu--di dalam sidang ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.