Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Persekutuan Ambon III

... Tabernakel itulah miniatur Kerajaan Sorga di bumi. Jadi belajar Kerajaan Sorga belajar Tabernakel. Dalam Tabernakel Kerajaan Sorga ada macam pintu Pintu gerbang kebenaran pintu gerbang keselamatan Keluaran . Pintu kemah Keluaran . Pintu tirai tabir. Kita melanjutkan tentang PINTU TIRAI. Keluaran - . Haruslah kaubuat tabir dari kain ungu tua dan kain ungu muda kain kirmizi dan lenan halus yang dipintal benangnya haruslah dibuat dengan ada kerubnya buatan ahli tenun. Haruslah engkau menggantungkannya pada empat tiang dari kayu penaga yang disalut dengan emas dengan ada kaitannya dari emas berdasarkan empat alas perak. Haruslah tabir itu kaugantungkan pada kaitan penyambung tenda itu dan haruslah kaubawa tabut ...

Ibadah Persekutuan Ambon II

... loh hukum Allah loh batu yang ditulisi oleh jari Allah. Yang kedua Musa menerima loh batu. Kita mempelajari kerajaan Surga lewat Tabernakel. Lewat pintu-pintu tabernakel kita bisa mendapatkan hidup dalam kelimpahan. Dalam Tabernakel ada macam pintu pintu gerbang https www. gptkk. org tabernakel pintu gerbang. html . Keluaran . tetapi untuk pintu gerbang pelataran itu tirai dua puluh hasta dari kain ungu tua dan kain ungu muda kain kirmizi dan dari lenan halus yang dipintal benangnya--tenunan yang berwarna-warna--dengan empat tiangnya dan empat alas tiang itu. Mazmur - . Bukakanlah aku pintu gerbang kebenaran aku hendak masuk ke dalamnya hendak mengucap syukur kepada TUHAN. . Inilah pintu gerbang TUHAN ...

Ibadah Persekutuan Ambon I

... untuk hidup secara jasmani TANPA KEHIDUPAN JASMANI . Jawaban kedua 'tidak melepaskan orang-orangnya yang terkurung' sebab setan mengikat manusia dalam dosa-dosa sehingga mati rohani. Dan ini mengakibatkan kebinasaan TANPA KEHIDUPAN ROHANI . Yohanes . Dan dunia ini sedang lenyap dengan keinginannya tetapi orang yang melakukan kehendak Allah tetap hidup selama-lamanya. Jawaban ketiga sebab dunia ini sedang lenyap dan menuju pada kebinasaan kehancuran. Jadi sebenarnya tidak ada kehidupan di dunia baik jasmani maupun rohani. Dan tidak ada kekuatan didunia ini yang menjamin kehidupan jasmani apalagi rohani. Karena itu Yesus harus datang kedunia untuk memberikan hidup dalam kelimpahan. PENGERTIAN HIDUP BERKELIMPAHANKelimpahan dari Tuhan TIDAK DIUKUR ...

Ibadah Doa Malang

... tidak benar tidak taat tidak jujur maka pasti akan beda jalan. Sebab di Mesir ada gandum. Saat itu adalah musim kelaparan sehingga harus pergi ke Mesir. Gandum menunjuk pada pengajaran yang benar. Sebab di Mesir ada Yusuf sehingga suku Israel menjadi satu kembali. Sekarang ini menunjuk pada penyatuan tubuh Kristus yang sempurna. Bukan hanya rukun satu sama lain tetapi sampai menyatu menjadi satu tubuh Kristus yang sempurna. ad. . Sebab di Mesir ada gandum. Pada waktu terjadi kelaparan Yakub harus turun dari Kanaan ke Mesir. Dalam pengalaman kematian dari Kanaan ke Mesir Tuhan memberikan pembukaan rahasia firman yang berkelimpahan gandum . Yohanes - Nenek moyang ...

Ibadah Doa Malang

... sudah jatuh di dalam Firman ada kuasa kebangkitan. Yohanes - Aku berkata kepadamu Sesungguhnya barangsiapa mendengar perkataan-Ku dan percaya kepada Dia yang mengutus Aku ia mempunyai hidup yang kekal dan tidak turut dihukum sebab ia sudah pindah dari dalam maut ke dalam hidup. Aku berkata kepadamu Sesungguhnya saatnya akan tiba dan sudah tiba bahwa orang-orang mati akan mendengar suara Anak Allah dan mereka yang mendengarnya akan hidup. Contoh Lazarus yang sudah mati dan busuk masih bisa dibangkitkan oleh kuasa Firman Tuhan. INGAT Sebaik apapun kehidupan kita kalau tidak menghargai Firman pasti mati rohani dan hanya menuju kebinasaan kekal selama-lamanya. Matius - Sesudah menyanyikan ...

Ibadah Raya Surabaya

... Pengajaran yang lebih tajam dari pedang bermata dua. Pembangunan Tubuh Kristus mulai dari nikah suami isteri dan anak-anak penggembalaan antar penggembalaan kebaktian kunjungan sampai tubuh Kristus yang sempurna Israel dan Kafir menjadi satu . Matius Dan Ia membawa Petrus dan kedua anak Zebedeus serta-Nya. Maka mulailah Ia merasa sedih dan gentar Setelah itu Ia kembali kepada murid-murid-Nya itu dan mendapati mereka sedang tidur. Dan Ia berkata kepada Petrus Tidakkah kamu sanggup berjaga-jaga satu jam dengan Aku Yesus sebenarnya mengajak tiga murid pilihan yaitu Petrus Yakobus dan Yohanes untuk berjaga berdoa dan mengalami kebangunan rohani. Tetapi ketiganya mengalami tidur rohani artinya Tidak ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... --bagi Dialah kemuliaan dan kuasa sampai selama-lamanya. Amin. Kegunaan darah Yesus adalah melepaskan kita dari dosa sehingga kita bisa ditahbiskan menjadi imam-imam dan raja-raja. Dulu Harun dan anak-anaknya ditahbiskan untuk memegang jabatan imam. Keluaran . Inilah yang harus kaulakukan kepada mereka untuk menguduskan mereka supaya mereka memegang jabatan imam bagi-Ku Ambillah seekor lembu jantan muda dan dua ekor domba jantan yang tidak bercela Salah satu syarat pentahbisan Harun dan anak-anaknya menjadi imam adalah MEMPERSEMBAHKAN KORBAN BINATANG. macam korban binatang lembu jantan muda korban pendamaian. Yohanes . Inilah kasih itu Bukan kita yang telah mengasihi Allah tetapi Allah yang telah mengasihi kita dan yang ...

Ibadah Doa Surabaya

... dan pendengaran-Nya tidak kurang tajam untuk mendengar . tetapi yang merupakan pemisah antara kamu dan Allahmu ialah segala kejahatanmu dan yang membuat Dia menyembunyikan diri terhadap kamu sehingga Ia tidak mendengar ialah segala dosamu. . Sebab tanganmu cemar oleh darah dan jarimu oleh kejahatan mulutmu mengucapkan dusta lidahmu menyebut-nyebut kecuranganManusia berdosa telanjang akan terpisah dari Tuhan sehingga tidak bisa beribadah tidak bisa melayani bahkan tidak bisa menyembah Tuhan kering rohani . Kejadian - . Maka terbukalah mata mereka berdua dan mereka tahu bahwa mereka telanjang lalu mereka menyemat daun pohon ara dan membuat cawat. . Ketika mereka mendengar bunyi langkah TUHAN ...

Ibadah Raya Surabaya

... disini adalah kepala betis dan isi perut penyucian seluruh hidup kita. Point dan di atas sudah dijelaskan pada Ibadah Doa Surabaya Juli . Malam ini kita bahas point ketiga DAGING DIPANGGANG DENGAN API . Penyucian seluruh hidup dialami oleh Rasul Paulus. Bagian ini dibahas dari Filipi . Kitab Filipi ini terkena pada Pelita Emas. Jadi kalau kepala betis dan isi perut disucikan maka kita bisa tampil sebagai pelita emas menjadi saksi Tuhan . PENYUCIAN ISI PERUT penyucian hati dari hal Matius . Karena dari hati timbul segala pikiran jahat pembunuhan perzinahan percabulan pencurian sumpah palsu dan hujat . Yang pertama adalah penyucian dari keinginan jahat dan ...

Ibadah Raya Surabaya

... kita juga HARUS MENGALAMI ANGKA mengalami perobekan daging supaya bisa dipermuliakan bersama Tuhan saat Ia datang kembali kedua kali . Praktik sehari-hari mengalami perobekan daging dengan belajar dari Yesus Lukas - . Dan ketika genap delapan hari dan Ia harus disunatkan Ia diberi nama Yesus yaitu nama yang disebut oleh malaikat sebelum Ia dikandung ibu-Nya. . Dan ketika genap waktu pentahiran menurut hukum Taurat Musa mereka membawa Dia ke Yerusalem untuk menyerahkan-Nya kepada Tuhan . seperti ada tertulis dalam hukum Tuhan Semua anak laki-laki sulung harus dikuduskan bagi Allah . dan untuk mempersembahkan korban menurut apa yang difirmankan dalam hukum Tuhan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Pengajaran benar Kalau tidak setia tidak menghargai Firman Pengajaran memberi kesempatan pada setan untuk menjatuhkan kita mengundang pencobaan. Contoh Sidang jemaat Korintus dalam keadaan diberkati namun mengalami pencobaan. II Korintus - Sebab aku cemburu kepada kamu dengan cemburu ilahi. Karena aku telah mempertunangkan kamu kepada satu laki-laki untuk membawa kamu sebagai perawan suci kepada Kristus. Tetapi aku takut kalau-kalau pikiran kamu disesatkan dari kesetiaan kamu yang sejati kepada Kristus sama seperti Hawa diperdayakan oleh ular itu dengan kelicikannya. Sebab kamu sabar saja jika ada seorang datang memberitakan Yesus yang lain dari pada yang telah kami beritakan atau memberikan kepada kamu roh yang ...

Ibadah Raya Surabaya

... baru. Kelahiran jasmani dari seorang ibu hanya menghasilkan manusia darah daging. Korintus . Saudara-saudara inilah yang hendak kukatakan kepadamu yaitu bahwa daging dan darah tidak mendapat bagian dalam Kerajaan Allah dan bahwa yang binasa tidak mendapat bagian dalam apa yang tidak binasa. Manusia darah daging HANYA cocok untuk hidup dan berkarir di dunia tetapi tidak bisa mewarisi kerajaan Surga binasa untuk selama-lamanya . Jadi jika kita hanya dilahirkan secara jasmani oleh ibu kita dan bisa sukses di dunia baik secara jasmani maupun rohani tetapi jika TIDAK MENGALAMI PEMBAHARUAN maka semuanya akan sia-sia bahkan binasa untuk selamanya seperti Yudas Iskariot. Yohanes - . Adalah seorang ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... tidak mempunyai tempat untuk meletakkan kepala-Nya. Yesus sangat rindu menempatkan diriNya sebagai kepala atas sidang jemaat tubuhNya. Namun seringkali yang menjadi kepala adalah serigala dan burung roh jahat dan roh najis bukan Yesus. Harus hati-hati. Biarlah kita sebagai sidang jemaat juga harus rindu untuk menempatkan Yesus sebagai kepala. Prakteknya Harus menyingkirkan serigala dan burung dari kehidupan kita Matius . Sama dengan mengalami penyucian dari roh jahat serigala dan roh najis burung yang bercokol berdiam dan bersembunyi didalam hati dan pikiran. Wahyu Dan ia berseru dengan suara yang kuat katanya Sudah rubuh sudah rubuh Babel kota besar itu dan ia telah menjadi tempat kediaman ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... orang yang tidak ditemukan namanya tertulis di dalam kitab kehidupan itu ia dilemparkan ke dalam lautan api itu. Tingkatan hubungan kita dengan Tuhan Hubungan anak dengan Bapa. Hubungan ini baik kita diberkati secara jasmani namun ada banyak anak yang terhilang meninggalkan bapanya. Hubungan domba dengan Gembala. Hubungan ini juga baik kita dipelihara dan diayomi namun masih ada juga domba yang terhilang. Hubungan murid dengan Guru. Yohanes . Sesudah mendengar semuanya itu banyak dari murid-murid Yesus yang berkata Perkataan ini keras siapakah yang sanggup mendengarkannya Mulai dari waktu itu banyak murid-murid-Nya mengundurkan diri dan tidak lagi mengikut Dia. Tetap waspada juga Di akhir zaman banyak yang undur ...

Ibadah Doa Surabaya

... tubuhnya sendiri tetapi suaminya demikian pula suami tidak berkuasa atas tubuhnya sendiri tetapi isterinya. Janganlah kamu saling menjauhi kecuali dengan persetujuan bersama untuk sementara waktu supaya kamu mendapat kesempatan untuk berdoa. Sesudah itu hendaklah kamu kembali hidup bersama-sama supaya Iblis jangan menggodai kamu karena kamu tidak tahan bertarak. Kegunaan yang kedua adalah untuk menyatukan nikah rumah tangga yaitu kesatuan antara suami dengan istri anak dengan orang tua. Banyak pencobaan berat dalam rumah tangga tetapi pencobaan yang terberat adalah bila nikah tidak menjadi satu yang membuat nikah itu bagaikan suasana neraka. Jika nikah menjadi satu kita akan berbahagia sebab kesatuan nikah sama dengan kebahagiaan ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.