Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... ia menulis surat atas nama Ahab memeteraikannya dengan meterai raja lalu mengirim surat itu kepada tua-tua dan pemuka-pemuka yang diam sekota dengan Nabot. Dalam surat itu ditulisnya demikian Maklumkanlah puasa dan suruhlah Nabot duduk paling depan di antara rakyat. Suruh jugalah dua orang dursila duduk menghadapinya dan mereka harus naik saksi terhadap dia dengan mengatakan Engkau telah mengutuk Allah dan raja. Sesudah itu bawalah dia ke luar dan lemparilah dia dengan batu sampai mati. Hal ini seperti juga yang dialami oleh Nabot di mana ladang anggur Nabot mau diganti dengan kebun sayur. Izebel kemudian bertindak dengan saksi-saksi palsu dengan tujuan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... macam kegelapan yang menimpa bumi. kegelapan yang sudah menimpa bumi Keluaran . Lalu Musa mengulurkan tangannya ke langit dan datanglah gelap gulita di seluruh tanah Mesir selama tiga hari. Yang pertama kegelapan selama hari di Mesir. Artinya TERANG KASIH ALLAH BAPA MATAHARI TIDAK BEKERJA LAGI DIDUNIA INI sehingga manusia dibumi berada dalam puncak kegelapan sampai bisa meraba kegelapan puncak kejahatan kenajisan kebencian sampai dalam kehidupan nikah dan dalam penggembalaan. Kita harus hati-hati sebab ditempat yang seharusnya menjadi sumbernya kasih rumah tangga dan penggembalaan malah disitu terjadi kebencian-kebencian. Matius kegelapan selama jam pada waktu Yesus disalib. Artinya TERANG ANAK ALLAH BULAN TIDAK BERCAHAYA LAGI DIBUMI ...

Ibadah Raya Surabaya

... mulai dari Ibadah Raya Surabaya Juni . ay. - sikap terhadap salib diterangkan pada Ibadah Raya Surabaya Juni . ay. - waktu penyaliban mulai diterangkan pada Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya Juni . Matius - . Mulai dari jam dua belas kegelapan meliputi seluruh daerah itu sampai jam tiga. . Kira-kira jam tiga berserulah Yesus dengan suara nyaring Eli Eli lama sabakhtani Artinya Allah-Ku Allah-Ku mengapa Engkau meninggalkan Aku WAKTU PENYALIBAN. Kita sudah mempelajari waktu penyaliban yang sama dengan waktu bekerja di kebun anggur diterangkan pada Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya Juni . Tuhan sudah rela untuk mati di kayu salib untuk membuka kesempatan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... menjawab suatu katapun sehingga wali negeri itu sangat heran. Yesus sebagai Kepala menghadapi tuduhan-tuduhan atau dakwaan-dakwaan palsu. Gereja Tuhan juga akan menghadapi tuduhan-tuduhan palsu seperti yang dialami oleh Daniel. Kalau berdiam diri saat menghadapi tuduhan dakwaan maka kita akan menjadi kesaksian. Daniel - Kemudian para pejabat tinggi dan wakil raja itu mencari alasan dakwaan terhadap Daniel dalam hal pemerintahan tetapi mereka tidak mendapat alasan apapun atau sesuatu kesalahan sebab ia setia dan tidak ada didapati sesuatu kelalaian atau sesuatu kesalahan padanya. Maka berkatalah orang-orang itu Kita tidak akan mendapat suatu alasan dakwaan terhadap Daniel ini kecuali dalam hal ibadahnya kepada Allahnya Dua ...

Ibadah Doa Surabaya

... terhadap salib. Ayat - WAKTU PENYALIBAN. Kita masih membahas tentang waktu penyaliban. Matius - Mulai dari jam dua belas kegelapan meliputi seluruh daerah itu sampai jam tiga. Kira-kira jam tiga berserulah Yesus dengan suara nyaring Eli Eli lama sabakhtani Artinya Allah-Ku Allah-Ku mengapa Engkau meninggalkan Aku Waktu penyaliban waktu bekerja di kebun anggur yaitu jam jam jam . Artinya Yesus rela mati di kayu salib supaya kita bisa bekeja di kebun anggur aktif dalam pelayanan pembangunan tubuh Kristus . Matius Mulai dari jam dua belas kegelapan meliputi seluruh daerah itu sampai jam tiga. Pada waktu penyaliban jam sampai jam terjadi ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... . Dan di atas kepala-Nya terpasang tulisan yang menyebut alasan mengapa Ia dihukum Inilah Yesus Raja orang Yahudi. Pengertian salib yang pertama daging harus dipaksa untuk mati terhadap dosa 'minum anggur bercampur empedu' meninggalkan ketelanjangan bertobat dan memakai pakaian baru dari Yesus 'membagi-bagi pakaian-Nya' . Matius - . Bersama dengan Dia disalibkan dua orang penyamun seorang di sebelah kanan dan seorang di sebelah kiri-Nya. . Orang-orang yang lewat di sana menghujat Dia dan sambil menggelengkan kepala . mereka berkata Hai Engkau yang mau merubuhkan Bait Suci dan mau membangunnya kembali dalam tiga hari selamatkanlah diri-Mu jikalau Engkau Anak Allah turunlah ...

Ibadah Kaum Muda Remaja

... kepada-Nya sebagai Anak Tunggal Bapa penuh kasih karunia dan kebenaran. Bayi Yesus adalah firman pengajaran yang lahir menjadi manusia. Maria mengandung bayi Yesus Maria mengandung firman pengajaran yang benar dan berada di rumah Elisabet selama tiga bulan. Maria masih perawan tetapi bersedia mengandung bayi Yesus artinya kita harus ada kesediaan untuk menerima firman pengajaran yang benar yang lebih tajam dari pedang bermata dua apapun resiko yang kita hadapi. Maria juga setia menanggung bayi Yesus tidak digugurkan artinya kita harus mempunyai kesetiaan pada firman pengajaran yang benar apapun resiko yang kita hadapi. Praktik ada kesediaan dan kesetiaan pada firman pengajaran yang benar adalah mendengar ...

Ibadah Raya Surabaya

... dan bulan dan bintang-bintang dan di bumi bangsa-bangsa akan takut dan bingung menghadapi deru dan gelora laut. . Orang akan mati ketakutan karena kecemasan berhubung dengan segala apa yang menimpa bumi ini sebab kuasa-kuasa langit akan goncang. Ketakutan dan letih lesu ini menyebabkan kematian tubuh dan kematian rohani kering rohani sampai kematian di neraka. Karena itulah Tuhan datang membawa damai sejahtera. Matius - . Marilah kepada-Ku semua yang letih lesu dan berbeban berat Aku akan memberi kelegaan kepadamu. . Pikullah kuk yang Kupasang dan belajarlah pada-Ku karena Aku lemah lembut dan rendah hati dan jiwamu akan mendapat ketenangan. . Sebab kuk yang Kupasang ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Anak Domba itu. Sudah beribadah melayani tetapi tidak mau diperdamaikan dengan Tuhan dan sesama dari dosa-dosa yang sudah diperbuat. Ini sama dengan lumpuh. Contohnya adalah Eneas yang lumpuh selama tahun karena belum diperdamaikan dengan Allah dari dosa. Kisah Rasul Di situ didapatinya seorang bernama Eneas yang telah delapan tahun terbaring di tempat tidur karena lumpuh. Wahyu Tetapi orang-orang penakut orang-orang yang tidak percaya orang-orang keji orang-orang pembunuh orang-orang sundal tukang-tukang sihir penyembah-penyembah berhala dan semua pendusta mereka akan mendapat bagian mereka di dalam lautan yang menyala-nyala oleh api dan belerang inilah kematian yang kedua. Puncaknya adalah sampai dosa dusta. Melayani ...

Ibadah Kaum Muda Remaja

... menerima kasih karunia sehingga tidak takut untuk mengandung dan melahirkan bayi Yesus tidak takut menyambut kedatangan Yesus pertama kali. Malam ini kita juga menerima kasih karunia sehingga tidak takut untuk menghadapi apapun juga sampai tidak takut untuk menyambut kedatangan Yesus kedua kali. Lukas - Dan akan ada tanda-tanda pada matahari dan bulan dan bintang-bintang dan di bumi bangsa-bangsa akan takut dan bingung menghadapi deru dan gelora laut. Orang akan mati ketakutan karena kecemasan berhubung dengan segala apa yang menimpa bumi ini sebab kuasa-kuasa langit akan goncang. Ketakutan ini melanda seluruh dunia semua manusia di akhir jaman. Dan ketakutan ini mengakibatkan kematian secara ...

Ibadah Doa Malang

... mendirikannya kembali. Lalu kata orang Yahudi kepada-Nya Empat puluh enam tahun orang mendirikan Bait Allah ini dan Engkau dapat membangunnya dalam tiga hari Tetapi yang dimaksudkan-Nya dengan Bait Allah ialah tubuh-Nya sendiri. Saksi palsu bersaksi tentang perkataan Yesus sendiri bukan yang lain saat Yesus menyucikan Bait Allah yang dipenuhi oleh pedagang roh jual beli. Saksi palsu adalah Kehidupan yang berada di Bait Allah kehidupan yang beribadah dan melayani Tuhan imam-imam dan raja-raja bintang. Kehidupan yang menerima Firman Pengajaran yang benar tetapi tidak melakukannya. Jadi saksi palsu adalah imam-imam dan raja-raja pelayan Tuhan yang mendengar Firman Pengajaran yang benar tetapi tidak mempraktekkannya sehingga ...

Ibadah Raya Malang

... Getsemani hanya bisa ditanggulangi dengan berjaga-jaga dan berdoa serta kita harus selalu berada dalam suasana kebangunan rohani dalam penggembalaan . Yudas Iskariot tidak berjaga-jaga dan tidak berdoa serta tidak tergembala sehingga menyerahkan Yesus untuk ditangkap dan disalibkan. Yudas Iskariot menjadi sama dengan antikris. Waspada Yudas lebih lebat dari kita ia seorang rasul dan bendahara namun kalau tidak berjaga dan berdoa serta tidak tergembala Yudas akhirnya menjadi antikris. Matius terjemahan lama Maka kata Yesus kepadanya Hai Sahabat lakukanlah maksud engkau datang ini. Kemudian mereka itu pun menghampiri Dia sambil mendatangkan tangan ke atas-Nya lalu menangkap Dia. Matius - . Kemudian datanglah murid-murid Yohanes kepada Yesus dan ...

Ibadah Natal Malang

... malaikat itu kepada mereka Jangan takut sebab sesungguhnya aku memberitakan kepadamu kesukaan besar untuk seluruh bangsa Hari ini telah lahir bagimu Juruselamat yaitu Kristus Tuhan di kota Daud. Kita berjaga-jaga dan berdoa seperti gembala-gembala berjaga di malam Natal. Apa yang dijaga Gembala berjaga-jaga dan berdoa untuk mendapatkan Firman Penggembalaan yakni makanan bagi domba-domba serta menaikkan doa penyahutan demi keselamatan domba-domba. Firman Penggembalaan pembukaan rahasia Firman yang dipercayakan Tuhan kepada seorang gembala untuk disampaikan dengan setia terus-menerus dan diulang-ulang menjadi makanan rohani bagi sidang jemaat sehingga sidang jemaat bisa bertumbuh ke arah kedewasaan rohani. Sifat domba memang memamah biak domba-domba yang benar justru senang ...

Ibadah Raya Malang

... kota-kotanya yang tidak melepaskan orang-orangnya yang terkurung pulang ke rumah Sebab setan datang ke dunia dan sudah merusakkan dunia menjadi seperti padang gurun Manusia sulit menabur dan menuai. Banyak angin badai dan binatang buas banyak pencobaan di segala bidang yang membawa maut. Manusia sulit untuk hidup secara jasmani di dunia ini tanpa kehidupan jasmani. Sebab setan mengikat manusia dalam dosa sehingga mati rohani dan menuju kepada kebinasaan. Manusia juga sulit untuk hidup secara rohani di dunia ini tanpa kehidupan rohani. Sebab dunia ini sendiri sedang hancur lenyap dengan keinginannya. I Yohanes Dan dunia ini sedang lenyap dengan keinginannya tetapi orang yang melakukan kehendak Allah tetap hidup ...

Ibadah Persekutuan Ambon I

... untuk hidup secara jasmani TANPA KEHIDUPAN JASMANI . Jawaban kedua 'tidak melepaskan orang-orangnya yang terkurung' sebab setan mengikat manusia dalam dosa-dosa sehingga mati rohani. Dan ini mengakibatkan kebinasaan TANPA KEHIDUPAN ROHANI . Yohanes . Dan dunia ini sedang lenyap dengan keinginannya tetapi orang yang melakukan kehendak Allah tetap hidup selama-lamanya. Jawaban ketiga sebab dunia ini sedang lenyap dan menuju pada kebinasaan kehancuran. Jadi sebenarnya tidak ada kehidupan di dunia baik jasmani maupun rohani. Dan tidak ada kekuatan didunia ini yang menjamin kehidupan jasmani apalagi rohani. Karena itu Yesus harus datang kedunia untuk memberikan hidup dalam kelimpahan. PENGERTIAN HIDUP BERKELIMPAHANKelimpahan dari Tuhan TIDAK DIUKUR ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.