Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... bumi itulah Tabernakel. Jadi pola kerajaan sorga sama dengan pola Tabernakel. Dari lima orang tetapi dipanggil empat orang artinya Ibadah pelayanan tidak boleh dipengaruhi oleh daging dengan segala keinginan hawa nafsu dan perasaannya--sungkan takut kasihan secara daging hutang budi dan sebagainya. Di sini orang tua ayahnya yang ditinggalkan. Seringkali kita main perasaan dan diajak juga--menjadi lima orang-- sehingga beda dengan sorga karena ikut maunya daging. Memang dalam ibadah pelayanan terjadi pemisahan antara ayah dan anak--orang tua dengan anak. Jangan heran Mana yang ikut sorga dan ikut dagingnya sendiri akan berpisah--tidak mungkin menjadi satu. Kalau sama-sama ikut sorga tidak akan terpisah. Di ...

Ibadah Raya Malang

... pertobatan. Dalam Tabernakel menunjuk pada Mezbah Korban Bakaran. Dulu binatang korban disembelih untuk pengampunan dosa. Sekarang semua korban binatang sudah digenapkan oleh korban Kristus di kayu salib. Bertobat artinya berhenti berbuat dosa dan kembali kepada Tuhan. Kita mati terhadap dosa. Batu permata kristal sama dengan lautan kaca menunjuk baptisan air. Lautan kaca mengingatkan pada Laut Kolsom menunjuk pada Bejana Pembasuhan dalam Tabernakel. Roma Dengan demikian kita telah dikuburkan bersama-sama dengan Dia oleh baptisan dalam kematian supaya sama seperti Kristus telah dibangkitkan dari antara orang mati oleh kemuliaan Bapa demikian juga kita akan hidup dalam hidup yang baru. Baptisan air yang benar ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... keliling sama seperti singa yang mengaum-aum dan mencari orang yang dapat ditelannya. Di sini ada singa yang lain sebab itu Yesus tampil sebagai singa--singa Yehuda. Ini adalah pasal penggembalaan gembalakanlah kawanan domba . Kita menghadapi musuh yaitu setan dengan kuasa maut bagaikan singa yang beredar-edar. Selembut-lembut dan semanis-manisnya suaranya setan akan membawa kita pada dosa dan kebinasaan. Tetapi sekeras-kerasnya suara firman Allah akan membawa kita pada kebenaran dan hidup kekal. Jangan tertipu Singa mengaum tetapi ia juga menelan. Hati-hati Suara auman membawa kita pada dosa-dosa dan kebinasaan. Bagaimana menghadapi singa--setan yang membinasakan-- Tadi Yesus memiliki tabiat Raja bermuka singa--singa Yehuda. Kita harus tergembala dengan benar ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... dengan menghalalkan segala cara. Sistem kehidupan Surga yaitu mau mengikuti proses besar menjadi kecil proses menjadi anak kecil atau bayi . Markus - Lalu orang membawa anak-anak kecil kepada Yesus supaya Ia menjamah mereka akan tetapi murid-murid-Nya memarahi orang-orang itu. Ketika Yesus melihat hal itu Ia marah dan berkata kepada mereka Biarkan anak-anak itu datang kepada-Ku jangan menghalang-halangi mereka sebab orang-orang yang seperti itulah yang empunya Kerajaan Allah. Anak kecil atau bayi adalah kehidupan terkecil tetapi memiliki perkara terbesar yaitu Kerajaan Surga. Kita harus belajar proses besar menjadi kecil yaitu Bertobat membuang dosa utama. Petrus - Karena itu buanglah segala kejahatan segala ...

Ibadah Raya Malang

... sanggup untuk memelihara dan melindungi sanggup membela dan menolong. Semua urusan hidup kita adalah urusan Tuhan sampai sempurna seperti Dia saat kedatanganNya kedua kali. Setiap langkah hidup kita adalah langkah-langkah mujizat. Sekarang bayi hanya menangis tetapi suatu waktu akan bersorak-sorai saat kedatangan Yesus kedua kali. IBADAH RAYASalam sejahtera dalam kasih sayang Tuhan kita Yesus Kristus. Wahyu - menunjuk suasana tahta Kerajaan Surga. Dalam pengajaran Tabernakel ini ditunjukkan oleh alat Tabut Perjanjian. Pada jaman Musa di padang gurun tahta Tuhan adalah di atas Tabut Perjanjian. Dari situ Tuhan menyampaikan firmanNya kepada bangsa Israel. Tabut Perjanjian terdiri dari dua bagian Tutup pendamaian dari ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... perempuan ialah mempelai laki-laki Mempelai wanita tubuh adalah milik Mempelai Pria Kepala yang tidak bisa diganggu gugat selama-lamanya. Dalam Matius - Yesus mengalami macam ujian kepemilikan supaya bisa memiliki kita mempelai wanita-Nya untuk selama-lamanya yaitu Persekongkolan antara orang Farisi dan orang Herodian. Persekutuan yang tidak benar untuk menghantam yang benar. Politik menghalalkan segala cara untuk mencapai sesuatu. Kemunafikan. Demikian juga kita gereja Tuhan harus mengalami ujian kepemilikan supaya kita bisa memiliki Yesus dan kita menjadi milik Yesus selama-lamanya. Lukas - Simon Simon lihat Iblis telah menuntut untuk menampi kamu seperti gandum tetapi Aku telah berdoa untuk engkau supaya imanmu jangan gugur. Dan engkau jikalau ...

Ibadah Doa Malang

... dosa-dosa dan ajaran sesat. Ragi dosa yaitu Kemunafikan. Lukas - Sementara itu beribu-ribu orang banyak telah berkerumun sehingga mereka berdesak-desakan. Lalu Yesus mulai mengajar pertama-tama kepada murid-murid-Nya kata-Nya Waspadalah terhadap ragi yaitu kemunafikan orang Farisi. Tidak ada sesuatupun yang tertutup yang tidak akan dibuka dan tidak ada sesuatupun yang tersembunyi yang tidak akan diketahui. Karena itu apa yang kamu katakan dalam gelap akan kedengaran dalam terang dan apa yang kamu bisikkan ke telinga di dalam kamar akan diberitakan dari atas atap rumah. Yaitu berpura-pura melakukan ibadah tetapi menyembunyikan dosa. Kita harus jujur dalam ibadah mulai dari jujur dalam pengajaran. Takut kepada ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... dan telah kehilangan kemuliaan Allah dan oleh kasih karunia telah dibenarkan dengan cuma-cuma karena penebusan dalam Kristus Yesus. Bagaimana supaya manusia berdosa bisa menjadi orang benar Dari pihak Tuhan yaitu Yesus harus datang ke dunia mati di kayu salib untuk membenarkan kita. Kisah Rasul - Jadi seluruh kaum Israel harus tahu dengan pasti bahwa Allah telah membuat Yesus yang kamu salibkan itu menjadi Tuhan dan Kristus. Ketika mereka mendengar hal itu hati mereka sangat terharu lalu mereka bertanya kepada Petrus dan rasul-rasul yang lain Apakah yang harus kami perbuat saudara-saudara Jawab Petrus kepada mereka Bertobatlah dan hendaklah kamu masing-masing memberi ...

Ibadah Doa Surabaya

... dalam kebenaran--seperti batu kristal yang terdiri dari banyak sisi dan memancarkan sinar kita juga menyinarkan sinar kebenaran dari segala aspek hidup kita. Ayat batu zamrud pelangi. Arti rohaninya janji TUHAN baptisan Roh kudus. Dalam Tabernakel menunjuk pada pintu kemah. Sesudah baptisan air ada baptisan Roh KudusRoma . Sebab kamu tidak menerima roh perbudakan yang membuat kamu menjadi takut lagi tetapi kamu telah menerima Roh yang menjadikan kamu anak Allah. Oleh Roh itu kita berseru ya Abba ya Bapa Baptisan Roh Kudus membuat kita bisa berseru 'Ya Abba Ya Bapa ' artinya membuat kita taat dengar-dengaran pada TUHAN firman pengajaran yang benar apapun ...

Ibadah Raya Malang

... imam dan raja dan yang setia dalam ibadah pelayanan sesuai dengan jabatan pelayanan yang Tuhan percayakan sampai garis akhir. Ada tingkatan kesetiaan seorang imam Setia dan benar. Yesaya Ia tidak akan menyimpang dari kebenaran dan kesetiaan seperti ikat pinggang tetap terikat pada pinggang. Artinya kita beribadah melayani Tuhan dengan setia dan hidup dalam kebenaran. Semua harus benar pelayanan harus benar sekolah harus benar pekerjaan harus benar nikah harus benar. Kita juga berpegang teguh pada firman pengajaran yang benar. Beribadah melayani dengan setia dan benar sama dengan memakai ikat pinggang sehingga kita selalu siap sedia. Lukas - Siapa di antara kamu yang mempunyai ...

Ibadah Doa Surabaya

... suam-suam kuku yaitu duduk bersanding dengan Yesus di takhta sorga selama-lamanya. Pada Ibadah Pendalaman Alkitab Januari kita sudah belajar dari langkah di dalam Wahyu - supaya bangsa kafir bisa menjadi mempelai wanita sorga yang sempurna dan bisa duduk bersanding dengan Yesus di takhta sorga selama-lamanya. Langkah pertama harus kembali pada kasih mula-mula seperti jemaat Efesus . Artinya kembali pada lambung Yesus yang tertikam sehingga keluar darah dan air. Wahyu - jemaat di Smirna . Langkah kedua setia sampai mati setia dalam penderitaan dan pelayanan bersama Yesus sampai garis akhir--sampai meninggal dunia atau sampai TUHAN Yesus datang kembali kedua kali. Wahyu - jemaat di ...

Ibadah Raya Malang

... api. Pakaian putih untuk menutupi ketelanjangan. Minyak untuk melumas mata supaya dapat melihat. ad. . Minyak untuk melumas mata. Artinya kita mengalami minyak urapan Roh Kudus sehingga memiliki mata rohani yang terbuka untuk melihat pribadi Yesus dan untuk melihat ladangNya. Yohanes Bukankah kamu mengatakan Empat bulan lagi tibalah musim menuai Tetapi Aku berkata kepadamu Lihatlah sekelilingmu dan pandanglah ladang-ladang yang sudah menguning dan matang untuk dituai. Ladang Tuhan adalah tempat pelayanan. Korintus Karena kami adalah kawan sekerja Allah kamu adalah ladang Allah bangunan Allah. Melihat ladang Tuhan artinya kita harus aktif dalam pelayanan pembangunan tubuh Kristus yang sempurna mempelai wanita Surga yang layak menyambut ...

Ibadah Raya Malang

... Wahyu - tentang sidang jemaat Laodikia atau sidang jemaat akhir jaman. Wahyu - Jadi karena engkau suam-suam kuku dan tidak dingin atau panas Aku akan memuntahkan engkau dari mulut-Ku. Karena engkau berkata Aku kaya dan aku telah memperkayakan diriku dan aku tidak kekurangan apa-apa dan karena engkau tidak tahu bahwa engkau melarat dan malang miskin buta dan telanjang Keadaan jemaat Laodikia adalah dalam keadaan suam-suam kuku. Artinya secara jasmani kaya tidak kekurangan apa-apa tetapi secara rohani kosong. Sidang jemaat Laodikia hanya mengutamakan perkara jasmani tetapi tidak mau diisi dengan firman pengajaran yang benar. Akibatnya adalah hanya seperti sekam yang hanya ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... dipilih dulu baru setia. Yang belum menjadi imam dan raja berdoa supaya TUHAN bukakan jalan. TUHAN menggerakan kita lewat pemberitaan firman sesuai dengan beban yang TUHAN berikan kepada kita. Sesudah itu harus setia. Kalau tidak setia sama saja dengan kalah. Ada tingkatan kesetiaan dalam ibadah pelayanan kepada TUHAN tingkatan yang pertama setia dan benar. Kalau kita bisa setia kepada TUHAN maka di dalam nikah pekerjaan dan segala hal kita juga bisa setia dan benar. Kalau kepada TUHAN saja tidak setia pada suami atau isteri pasti tidak setia. Kesetiaan kepada TUHAN menentukan kesetiaan yang lain. Saya buktikan dengan ayat menerangkan ayat dalam Alkitab supaya apa yang ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Surabaya

... kekal selamanya. Prosesnya adalah nikah jasmani harus masuk nikah rohani atau Perjamuan Kawin Anak Domba saat Yesus datang kedua kali. Lanjut masuk dalam Kerajaan tahun damai atau Firdaus yang akan datang sampai masuk dalam Kerajaan Surga yang kekal selamanya. Supaya nikah bisa mencapai nikah rohani kita harus terlepas dari pengaruh dunia. Nikah Kristen yang terpengaruh oleh dunia akan kehilangan keselamatan dan binasa selamanya. Ada macam pengaruh dunia yang mau menggagalkan nikah Bersahabat dengan dunia. Yakobus Hai kamu orang-orang yang tidak setia Tidakkah kamu tahu bahwa persahabatan dengan dunia adalah permusuhan dengan Allah Jadi barangsiapa hendak menjadi sahabat dunia ini ia menjadikan dirinya ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.