Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Doa Malang

... dua setengah hasta panjangnya satu setengah hasta lebarnya dan satu setengah hasta tingginya. Tabut perjanjian terbuat dari kayu penaga. Kayu menunjuk manusia daging yang rapuh. Penaga berwarna hitam menunjuk dosa. Kayu penaga juga keras menunjuk kekerasan hati. Jadi kayu penaga adalah manusia daging yang berdosa dan keras hati. Tuhan memanggil manusia yang berdosa dan keras hati untuk bisa diangkat dan disempurnakan menjadi mempelai wanita-Nya. Pertama kali Tuhan memanggil Abraham dari tengah-tengah bangsa yang keras hati di Urkasdim Sinear. Di Sinear pernah dibuat menara Babel yang merupakan bukti kekerasan hati manusia yaitu mau membuat jalan sendiri ke Surga. Mencari jalan keluar ...

Ibadah Doa Malang

... kasih karunia Tuhan Keluaran - kemuliaan Tuhan. Kita masih mempelajari yang pertama. Ada wujud dalam kasih karunia Tuhan ay - Tuhan menunjukkan jalanNya yaitu jalan salib. ay - Tuhan membimbing menuntun kita menggembalakan kita. ay - Tuhan berjalan bersama kita. Kita mempelajari yang ketiga. Keluaran - Dari manakah gerangan akan diketahui bahwa aku telah mendapat kasih karunia di hadapan-Mu yakni aku dengan umat-Mu ini Bukankah karena Engkau berjalan bersama-sama dengan kami sehingga kami aku dengan umat-Mu ini dibedakan dari segala bangsa yang ada di muka bumi ini Berfirmanlah TUHAN kepada Musa Juga hal yang telah kaukatakan ini akan Kulakukan karena ...

Ibadah Raya Surabaya

... tidak bisa ditukar oleh apapun juga. Segala sesuatu didunia bahkan kerajaan Surgapun juga sia-sia jika tidak ada penyertaan Tuhan hanya ada kebinasaan . Contoh dalam perjanjian lama adalah Yusuf yang disertai oleh Tuhan. diterangkan mulai dari Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya April . Kisah Rasul - . Karena iri hati bapa-bapa leluhur kita menjual Yusuf ke tanah Mesir tetapi Allah menyertai dia . dan melepaskannya dari segala penindasan serta menganugerahkan kepadanya kasih karunia dan hikmat ketika ia menghadap Firaun raja Mesir. Firaun mengangkatnya menjadi kuasa atas tanah Mesir dan atas seluruh istananya. Yusuf disertai Tuhan dengan hikmat Surga dan kasih karunia Tuhan untuk menghadapi kelaparan. Sebelum ...

Ibadah Raya Malang

... sama dengan urapan Roh Kudus. Pagi ini kita menyerahkan anak supaya hidupnya selalu ditandai dengan pelangi selalu berada dalam urapan Roh Kudus. Imamat Janganlah ia keluar dari tempat kudus supaya jangan dilanggarnya kekudusan tempat kudus Allahnya karena minyak urapan Allahnya yang menandakan bahwa ia telah dikhususkan ada di atas kepalanya Akulah TUHAN. Supaya kehidupan kita selalu dalam urapan Roh Kudus maka kita harus selalu berada dalam kandang penggembalaan Ruangan Suci yaitu ketekunan dalam macam ibadah pokok. Pelita Emas ketekunan dalam Ibadah Raya. Meja Roti Sajian ketekunan dalam Ibadah Pendalaman Alkitab dan Perjamuan Suci. Medzbah Dupa Emas ketekunan dalam Ibadah Doa. Hasil jika ada pelangi ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... . Dan penjaga-penjaga itu gentar ketakutan dan menjadi seperti orang-orang mati. . Akan tetapi malaikat itu berkata kepada perempuan-perempuan itu Janganlah kamu takut sebab aku tahu kamu mencari Yesus yang disalibkan itu. Yang ketiga pembaharuan perasaan yaitu 'jangan takut'. Malam ini kita pelajari pembaharuan yang ketiga. Lukas - . Dan akan ada tanda-tanda pada matahari dan bulan dan bintang-bintang dan di bumi bangsa-bangsa akan takut dan bingung menghadapi deru dan gelora laut. . Orang akan mati ketakutan karena kecemasan berhubung dengan segala apa yang menimpa bumi ini sebab kuasa-kuasa langit akan goncang. ketakutan melanda semua bangsa didunia yang mengakibatkan kematian secara jasmani. Tidak ...

Ibadah Kaum Muda Remaja

... dari Sorga menjadi wujud nyata dalam bayi Yesus. Sekarang artinya kehidupan yang tergembala bisa mendengar dan melihat wujud nyata dari firman penggembalaan. Wahyu - Pada hari Tuhan aku dikuasai oleh Roh dan aku mendengar dari belakangku suatu suara yang nyaring seperti bunyi sangkakala katanya Apa yang engkau lihat tuliskanlah di dalam sebuah kitab dan kirimkanlah kepada ketujuh jemaat ini ke Efesus ke Smirna ke Pergamus ke Tiatira ke Sardis ke Filadelfia dan ke Laodikia. Lalu aku berpaling untuk melihat suara yang berbicara kepadaku. Dan setelah aku berpaling tampaklah kepadaku tujuh kaki dian dari emas. Dan di tengah-tengah kaki dian itu ...

Ibadah Raya Malang

... ad. . Yesus ditinggal sendiri di kayu salib. Mengapa Yesus ditinggal sendiri Sebab saat itu Yesus sedang menanggung dosa manusia. Sebab Yesus memberi kesempatan pada manusia untuk berhubungan secara pribadi dengan Dia terutama saat-saat kita merasa sendiri. Yesus selalu bergumul untuk kita. Ada hal yang dilakukan oleh Yesus seorang diri di kayu salib Yesus seorang diri di kayu salib untuk menyelamatkan manusia berdosa. Hanya Yesus satu-satunya Juru Selamat sebab Dia adalah satu-satunya manusia tidak berdosa yang bisa menyelamatkan manusia berdosa. Manusia berdosa seharusnya dihukum dan binasa tetapi bisa selamat sebab Yesus sudah menanggung dosa kita di kayu salib. Lukas - Tetapi yang ...

Ibadah Raya Surabaya

... dalam kehidupan sehari-hari seperti Simon orang Kirene yang dipaksa memikul salib diterangkan pada Ibadah Raya Surabaya Mei . ay. tempat penyaliban diterangkan pada Ibadah Doa Surabaya Mei . ay. - pengertian salib sudah diterangkan mulai dari Ibadah Raya Surabaya Juni . ay. - sikap terhadap salib diterangkan pada Ibadah Raya Surabaya Juni . ay. - waktu penyaliban mulai diterangkan pada Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya Juni . Matius - . Mulai dari jam dua belas kegelapan meliputi seluruh daerah itu sampai jam tiga. . Kira-kira jam tiga berserulah Yesus dengan suara nyaring Eli Eli lama sabakhtani Artinya Allah-Ku Allah-Ku mengapa Engkau ...

Ibadah Raya Malang

... atas pilihan orang banyak. Dan pada waktu itu ada dalam penjara seorang yang terkenal kejahatannya yang bernama Yesus Barabas. Karena mereka sudah berkumpul di sana Pilatus berkata kepada mereka Siapa yang kamu kehendaki kubebaskan bagimu Yesus Barabas atau Yesus yang disebut Kristus Tetapi oleh hasutan imam-imam kepala dan tua-tua orang banyak bertekad untuk meminta supaya Barabas dibebaskan dan Yesus dihukum mati. Wali negeri menjawab dan berkata kepada mereka Siapa di antara kedua orang itu yang kamu kehendaki kubebaskan bagimu Kata mereka Barabas. Kata Pilatus kepada mereka Jika begitu apakah yang harus kuperbuat dengan Yesus yang disebut Kristus Mereka semua berseru ...

Ibadah Raya Malang

... dosa bahkan mencurahkan berkat Abraham. Lewat korban Kristus bangsa Kafir berada dalam suasana berkat Abraham sampai ke anak cucu dan suasana urapan Roh Kudus yaitu suasana damai sejahtera. Kalau Petrus menyangkal Yesus sampai mengutuk berarti Petrus menyangkal korban Kristus menyangkal salib Kristus. Filipi - Karena seperti yang telah kerap kali kukatakan kepadamu dan yang kunyatakan pula sekarang sambil menangis banyak orang yang hidup sebagai seteru salib Kristus. Kesudahan mereka ialah kebinasaan Tuhan mereka ialah perut mereka kemuliaan mereka ialah aib mereka pikiran mereka semata-mata tertuju kepada perkara duniawi. Kehidupan yang menyangkal salib Kristus menjadi seteru salib Kristus. Ini terjadi karena pikirannya hanya ...

Ibadah Persekutuan Ciawi III

... - Saudara-saudara inilah yang kumaksudkan yaitu waktu telah singkat Karena itu dalam waktu yang masih sisa ini orang-orang yang beristeri harus berlaku seolah-olah mereka tidak beristeri dan orang-orang yang menangis seolah-olah tidak menangis dan orang-orang yang bergembira seolah-olah tidak bergembira dan orang-orang yang membeli seolah-olah tidak memiliki apa yang mereka beli pendeknya orang-orang yang mempergunakan barang-barang duniawi seolah-olah sama sekali tidak mempergunakannya. Sebab dunia seperti yang kita kenal sekarang akan berlalu. Aku ingin supaya kamu hidup tanpa kekuatiran. Orang yang tidak beristeri memusatkan perhatiannya pada perkara Tuhan bagaimana Tuhan berkenan kepadanya. 'Waktu telah singkat ' Artinya sudah waktunya untuk kita ...

Ibadah Jumat Agung Surabaya

... tapi sudah terlambat. Jadi Yudas menjual Yesus untuk membeli Tanah Darah. Artinya Yudas menolak percikan darah Yudas menginjak-injak dan menghina korban Kristus. WASPADA Diakhir jaman banyak hamba Tuhan anak Tuhan yang menginjak-injak Darah Yesus menghina korban Kristus menyalibkan Yesus untuk kedua kalinya dan hanya mencari yang enak-enak bagi daging. Praktik menolak kematian Tuhan menginjak-injak Darah Yesus Ibrani - . Janganlah kita menjauhkan diri dari pertemuan-pertemuan ibadah kita seperti dibiasakan oleh beberapa orang tetapi marilah kita saling menasihati dan semakin giat melakukannya menjelang hari Tuhan yang mendekat. . Sebab jika kita sengaja berbuat dosa sesudah memperoleh pengetahuan tentang kebenaran maka tidak ada lagi korban untuk ...

Ibadah Kaum Muda Remaja

... menerima kasih karunia sehingga tidak takut untuk mengandung dan melahirkan bayi Yesus tidak takut menyambut kedatangan Yesus pertama kali. Malam ini kita juga menerima kasih karunia sehingga tidak takut untuk menghadapi apapun juga sampai tidak takut untuk menyambut kedatangan Yesus kedua kali. Lukas - Dan akan ada tanda-tanda pada matahari dan bulan dan bintang-bintang dan di bumi bangsa-bangsa akan takut dan bingung menghadapi deru dan gelora laut. Orang akan mati ketakutan karena kecemasan berhubung dengan segala apa yang menimpa bumi ini sebab kuasa-kuasa langit akan goncang. Ketakutan ini melanda seluruh dunia semua manusia di akhir jaman. Dan ketakutan ini mengakibatkan kematian secara ...

Ibadah Raya Malang

... kepandaian kedudukan dll. namun hanya bisa ditanggulangi lewat berjaga-jaga dan berdoa. Kita berjaga-jaga dan berdoa supaya tidak tidur rohani. Kalau tidur rohani pasti menyangkal Yesus dan akibatnya adalah kebinasaan selamanya. Murid-murid termasuk Petrus tidur tiga kali. Akibatnya Petrus menyangkal Yesus tiga kali. Pengertian tidur rohani Matius - . Yesus membentangkan suatu perumpamaan lain lagi kepada mereka kata-Nya Hal Kerajaan Sorga itu seumpama orang yang menaburkan benih yang baik di ladangnya. Tetapi pada waktu semua orang tidur datanglah musuhnya menaburkan benih lalang di antara gandum itu lalu pergi. Biarkanlah keduanya tumbuh bersama sampai waktu menuai. Pada waktu itu aku akan berkata kepada para penuai Kumpulkanlah ...

Ibadah Doa Malang

... dan danau itu maka danau itu menjadi teduh sekali. Dan heranlah orang-orang itu katanya Orang apakah Dia ini sehingga angin dan danaupun taat kepada-Nya Halangan-halangan dalam mengikut Tuhan menuju kota Yerusalem Baru. Ada halangan besar dalam mengikut Tuhan menuju kota Yerusalem Baru Matius - Serigala dan burung. Yesus akan segera datang kembali untuk meletakkan diriNya sebagai Kepala atas tubuh. Namun serigala dan burung berdiam di antara jemaat. Serigala. Wahyu - - dan berseru ketika mereka melihat asap api yang membakarnya katanya Kota manakah yang sama dengan kota besar ini Dan mereka menghamburkan debu ke atas kepala mereka dan berseru sambil menangis dan meratap katanya ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.