Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... dosa dalam sesuatu hal yang dilarang TUHAN dan ia memang melakukan salah satu dari padanya maka jikalau yang berbuat dosa itu imam yang diurapi sehingga bangsanya turut bersalah haruslah ia mempersembahkan kepada TUHAN karena dosa yang telah diperbuatnya itu seekor lembu jantan muda yang tidak bercela sebagai korban penghapus dosa. Sebelum damai sejahtera diambil dari bumi Tuhan sudah mempersiapkan korban pendamaian. Kita harus segera memanfaatkan korban pendamaian untuk segera berdamai dengan Tuhan dan sesama sama dengan menyelesaikan dosa-dosa. Sebab jika sudah masuk kegerakan kuda merah maka tidak ada lagi kesempatan untuk berdamai sehingga harus masuk pedang penghukuman yang besar. Proses pendamaian ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... perut bumi selama hari tetapi kemudian dibangkitkan. Tanda Salomo tanda hikmat. Matius Setiap orang yang mendengar perkataan-Ku ini dan melakukannya ia sama dengan orang yang bijaksana yang mendirikan rumahnya di atas batu. Hikmat Sorga berasal dari mendengar dan melakukan perkataan Yesus yaitu firman yang dibukakan rahasianya ayat yang satu menerangkan ayat yang lain dalam Alkitab firman pengajaran yang benar. Wahyu Dan di tangan kanan-Nya Ia memegang tujuh bintang dan dari mulut-Nya keluar sebilah pedang tajam bermata dua dan wajah-Nya bersinar-sinar bagaikan matahari yang terik. Dari mulut Yesus keluar sebilah pedang bermata dua. Jadi firman pengajaran yang benar firman yang lebih tajam dari ...

Ibadah Paskah Persekutuan II di Square Ballroom Surabaya

... Widjaja alm. juga satu angkatan dengan Pdt. In Juwono. nbsp Setelah Pdt. In Juwono meninggal pada tahun PPI dan Lempin-El Kristus Ajaib dilanjutkan oleh Pdt. Pong Dongalemba--murid langsung dari Pdt. In Juwono-- tetap di Jalan Johor Surabaya angkatan XVII sampai XXVI. Angkatan XXVI ini ada istimewanya. Saya mengajar mulai angkatan XIX sebagai guru kebersihan kemudian angkatan XX dan XXI sebagai guru pengganti kalau Pdt. Pong tidak bisa mengajar. Angkatan XXII saya mulai jadi guru tetap mengajar surat Kolose. Angkatan XXIV saya dipanggil saya tidak menyangka beliau katakan 'Kamu catatan apa paling lengkap ' 'Keluaran' 'Kalau begitu kamu mengajar Tabernakel. ' Saya ...

Ibadah Doa Surabaya

... pertemuan antara Yesus--yang datang kembali kedua kali dalam kemuliaan sebagai kepala Raja segala raja dan Mempelai Pria Sorga--dengan sidang jemaat yang sempurna tubuh Kristus yang sempurna mempelai wanita sorga di awan-awan yang permai. Sesudah itu kita masuk kerajaan Seribu Tahun Damai--Firdaus yang akan datang--dan Yerusalem baru kerajaan sorga kekal selamanya. Jadi perjamuan kawin Anak Domba adalah pintu masuk ke Firdaus sampai kerajaan sorga yang kekal. Siapa yang bisa masuk perjamuan kawin Anak Domba Hamba Tuhan pelayan Tuhan yang mulai sekarang mendengar dan dengar-dengaran pada pedang firman--firman pengajaran yang lebih tajam dari pedang bermata dua-- sehingga mengalami penyucian dan pembaharuan secara terus menerus--dosa ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... pihak dan yang telah merubuhkan tembok pemisah yaitu perseteruan . sebab dengan mati-Nya sebagai manusia Ia telah membatalkan hukum Taurat dengan segala perintah dan ketentuannya untuk menciptakan keduanya menjadi satu manusia baru di dalam diri-Nya dan dengan itu mengadakan damai sejahtera . dan untuk memperdamaikan keduanya di dalam satu tubuh dengan Allah oleh salib dengan melenyapkan perseteruan pada salib itu. 'yang jauh' bangsa kafir. 'yang dekat' bangsa Israel. 'keduanya' Israel dan kafir. Arah pendamaian adalah pembangunan tubuh Kristus atau kesatuan tubuh Kristus. Mulai dari nikah rumah tangga harus damai untuk menuju pembangunan tubuh Kristus. Kemudian lebih membesar dalam penggembalaan antar penggembalaan sampai Israel dan ...

Ibadah Raya Surabaya

... atas dosa-dosa--oleh darah Yesus dan kita tidak dihukum. Inilah pekerjaan pedang firman harus sampai mengeluarkan darah. Seharusnya kita yang mengeluarkan darah tetapi Yesus sudah mengeluarkan darah di kayu salib untuk mendamaikan. Kita mengeluarkan darah dalam arti mengalami penderitaan--menyadari dosa menyesal dan mengaku dosa. Mengaku dosa mungkin penderitaan malu tetapi kita diampuni dan tidak dihukum. Pedang firman menyucikan--memotong--kita dari dosa-dosa sehingga kita tidak mengulangi dosa-dosa lagi. Tadi tangan yang mencuri diampuni dahulu setelah itu dipotong dosa-dosanya tidak berbuat dosa lagi. Itu penyucian dosa. Kemudian pembaharuan kalau cuma dipotong akan cacat. Pedang tajam bermata dua artinya tajam pertama untuk memotong menyucikan tajam kedua untuk ...

Ibadah Doa Surabaya

... dan makhluk yang keempat sama seperti burung nasar yang sedang terbang. Makhluk yang kedua di dalam Wahyu adalah sama seperti anak lembu. Dalam zaman Taurat ini menunjuk pada korban pendamaian. Keluaran . Inilah yang harus kaulakukan kepada mereka untuk menguduskan mereka supaya mereka memegang jabatan imam bagi-Ku Ambillah seekor lembu jantan muda dan dua ekor domba jantan yang tidak bercela Ada tiga macam korban pentahbisan imam-imam Seekor lembu jantan muda korban pendamaian. Mau jadi hamba TUHAN pelayan TUHAN harus diperdamaikan dulu terlepas dari dosa. Domba jantan I korban penyerahan diri. Domba jantan II korban tahbisan Kemudian ada suara dari makhluk yang kedua ...

Ibadah Raya Surabaya

... Jadi Yesus sebagai korban pendamaian dan makhluk yang kedua yang sama seperti anak lembu juga sebagai korban pendamaian. Inilah dua saksi--dua saksi perkara itu sah. Sebelum damai sejahtera diambil--sebelum dunia dihukum-- TUHAN sudah memberikan korban pendamaian. Kemudian ada suara dari makhluk yang kedua Mari Wahyu . Dan ketika Anak Domba itu membuka meterai yang kedua aku mendengar makhluk yang kedua berkata Mari 'Mari ' artinya kita harus memanfaatkan korban pendamaian yaitu segera berdamai dengan TUHAN dan sesama oleh dorongan firman pengajaran yang lebih tajam dari pedang bermata dua pedang firman. Sebab kalau sudah masuk kegerakan kuda merah tidak ada lagi kesempatan untuk berdamai ...

Ibadah Raya Malang

... disembelih dan dengan darah-Mu Engkau telah membeli mereka bagi Allah dari tiap-tiap suku dan bahasa dan kaum dan bangsa. Dan Engkau telah membuat mereka menjadi suatu kerajaan dan menjadi imam-imam bagi Allah kita dan mereka akan memerintah sebagai raja di bumi. Rasul Yohanes menangis dengan amat sedih di Pulau Patmos karena tidak ada seorang pun yang bisa membuka gulungan kitab dan ketujuh materainya. Ini berarti tidak ada pembukaan firman Allah dan berarti semua pintu tertutup di dunia masalah dan tangisan tidak akan berhenti sampai pintu Sorga tertutup dan berarti kebinasaan selamanya. Di mana ada pembukaan firman di situ ada pembukaan ...

Ibadah Doa Surabaya

... seperti singa dan makhluk yang kedua sama seperti anak lembu dan makhluk yang ketiga mempunyai muka seperti muka manusia dan makhluk yang keempat sama seperti burung nasar yang sedang terbang. Ini mengingatkan kita pada korban untuk pentahbisan Harun dan anak-anaknya pada zaman Taurat. Keluaran . Inilah yang harus kaulakukan kepada mereka untuk menguduskan mereka supaya mereka memegang jabatan imam bagi-Ku Ambillah seekor lembu jantan muda dan dua ekor domba jantan yang tidak bercela Ada tiga macam korban untuk pentahbisan Harun dan anak-anaknya Seekor lembu jantan--tadi makhluk yang kedua seperti anak lembu ini sama-- korban pendamaian. Mau jadi hamba TUHAN pelayan TUHAN harus damai ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... tua. Kalau salah satu sudah minta ampun yang satunya tidak mau hanya satu saja yang tidak bisa masuk. Jangan Jaga damai sekarang ini Dua saksi Yesus sebagai Anak Domba yang tersembelih menunjuk pada korban pendamaian kemudian makhluk yang kedua yang sama seperti anak lembu juga menunjuk pada korban pendamaian. Memang damai ini mau diambil tetapi TUHAN sudah berikan sarana untukbisa berdamai yaitu korban pendamaian. Dua saksi sudah cukup Kemudian ada suara dari makhluk yang kedua Mari Wahyu . Dan ketika Anak Domba itu membuka meterai yang kedua aku mendengar makhluk yang kedua berkata Mari 'Mari ' 'Segera ' Artinya kita harus ...

Ibadah Paskah Surabaya

... berkumpullah murid-murid Yesus di suatu tempat dengan pintu-pintu yang terkunci karena mereka takut kepada orang-orang Yahudi. Pada waktu itu datanglah Yesus dan berdiri di tengah-tengah mereka dan berkata Damai sejahtera bagi kamu . Dan sesudah berkata demikian Ia menunjukkan tangan-Nya dan lambung-Nya kepada mereka. Murid-murid itu bersukacita ketika mereka melihat TUHAN. . Maka kata Yesus sekali lagi Damai sejahtera bagi kamu Sama seperti Bapa mengutus Aku demikian juga sekarang Aku mengutus kamu. . Dan sesudah berkata demikian Ia mengembusi mereka dan berkata Terimalah Roh Kudus. . Jikalau kamu mengampuni dosa orang dosanya diampuni dan jikalau kamu menyatakan dosa orang tetap ...

Ibadah Jumat Agung Surabaya

... Bangsa di dunia hanya dua yaitu bangsa kafir dan Israel umat pilihan TUHAN keturunan Abraham Ishak dan Yakub secara jasmani . Di luar bangsa Israel adalah bangsa kafir semua. Jadi jangan marah kalau kita disebut sebagai bangsa kafir. 'kedua pihak' Israel dan kafir. 'keduanya' Israel dan kafir. 'di dalam satu tubuh' satu tubuh Kristus. Pendamaian oleh darah Yesus dimulai dari yang kecil dulu yaitu dalam nikah. Setelah itu membesar dalam penggembalaan harus ada damai sejahtera jangan ada iri kejahatan dan kenajisan. Kalau berhasil antar penggembalaan ibadah kunjungan sampai Israel dan kafir menjadi satu tubuh Kristus yang sempurna untuk menyambut kedatangan Yesus kedua kali ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... firman Allah Wahyu Yesus sebagai tunas Daud dari suku Yehuda. Yesus sebagai Anak Domba Allah yang telah tersembelih. Wahyu Maka aku melihat di tengah-tengah takhta dan keempat makhluk itu dan di tengah-tengah tua-tua itu berdiri seekor Anak Domba seperti telah disembelih bertanduk tujuh dan bermata tujuh itulah ketujuh Roh Allah yang diutus ke seluruh bumi. Dan mereka menyanyikan suatu nyanyian baru katanya Engkau layak menerima gulungan kitab itu dan membuka meterai-meterainya karena Engkau telah disembelih dan dengan darah-Mu Engkau telah membeli mereka bagi Allah dari tiap-tiap suku dan bahasa dan kaum dan bangsa. Jadi ada penampilan pribadi Yesus yang sanggup membuka rahasia ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... didorong oleh hawa nafsu daging sehingga menimbulkan kebencian yang sama dengan pembunuhan. Akibatnya binasa tidak memiliki hidup yang kekal. Yohanes Setiap orang yang membenci saudaranya adalah seorang pembunuh manusia. Dan kamu tahu bahwa tidak ada seorang pembunuh yang tetap memiliki hidup yang kekal di dalam dirinya. Doa yang benar didorong oleh kasih Allah sehingga kita bisa berdoa bagi orang yang memusuhi menganiaya kita. Matius - Kamu telah mendengar firman Kasihilah sesamamu manusia dan bencilah musuhmu. Tetapi Aku berkata kepadamu Kasihilah musuhmu dan berdoalah bagi mereka yang menganiaya kamu. Hasilnya adalah kita bisa saling mengasihi mengasihi sesama seperti diri sendiri bahkan mengasihi musuh. ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.