Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Doa Surabaya

... dalam hidup yang baru. 'bersama-sama dengan Dia oleh baptisan dalam kematian' ada pengalaman kematian. 'sama seperti Kristus telah dibangkitkan' ada pengalaman kebangkitan. Baptisan air yang benar adalah mati terhadap dosa atau hidup lama--kematian dulu--dan dikuburkan dalam air bersama Yesus--orang mati harus dikubur--sehingga kita bangkit--keluar--dari dalam air bersama Yesus untuk meendapatkan hidup yang baru yaitu hati nurani yang baik hati yang tulus seperti merpati. Waktu Yesus keluar dari air setelah Ia dibaptis Roh bagaikan burung merpati turun ke atas-Nya. Hati manusia ini keras hanya memenuhi keinginan dan hawa nafsu daging--hanya jahat dan najis seperti pada zaman Nuh-- tetapi lewat baptisan kita bisa memiliki hati nurani ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... berkata kepada mereka Ada tertulis Rumah-Ku akan disebut rumah doa. Tetapi kamu menjadikannya sarang penyamun. Ada dua kemungkinan terjadi atas rumah Tuhan atau kehidupan kita Menjadi rumah doa sama dengan tempat hadirat Tuhan dan berkat Tuhan. Tandanya adalah kita gemar berdoa dan menyembah Tuhan. Menjadi sarang penyamun sehingga terjadi kutukan dan kebinasaan. Tandanya adalah gemar berdusta bergosip memfitnah dll. Bagaimana proses kita bisa menjadi rumah doa Kita harus memperhatikan rumah tangga nikah. Efesus Sebab itu laki-laki akan meninggalkan ayahnya dan ibunya dan bersatu dengan isterinya sehingga keduanya itu menjadi satu daging. Tujuan menikah adalah untuk menjadi satu daging. Syaratnya Istri tunduk kepada ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... layak menerima puji-pujian dan hormat dan kuasa sebab Engkau telah menciptakan segala sesuatu dan oleh karena kehendak-Mu semuanya itu ada dan diciptakan. Penyembahan tua-tua di tahta Surga merupakan penyembahan yang benar. tua-tua dibagi menjadi rasul hujan awal dan rasul hujan akhir. Tanda penyembahan yang benar Didorong oleh firman pengajaran benar dalam urapan Roh Kudus. Yohanes - Kata Yesus kepadanya Percayalah kepada-Ku hai perempuan saatnya akan tiba bahwa kamu akan menyembah Bapa bukan di gunung ini dan bukan juga di Yerusalem. Kamu menyembah apa yang tidak kamu kenal kami menyembah apa yang kami kenal sebab keselamatan datang dari bangsa Yahudi. Tetapi saatnya ...

Ibadah Natal Persekutuan di Square Ballroom Surabaya

... setia bahkan meninggalkan pelayanan karena letih lesu dan berbeban berat. Matius - . Karena Yusuf suaminya seorang yang tulus hati dan tidak mau mencemarkan nama isterinya di muka umum ia bermaksud menceraikannya dengan diam-diam. . Tetapi ketika ia mempertimbangkan maksud itu malaikat Tuhan nampak kepadanya dalam mimpi dan berkata Yusuf anak Daud janganlah engkau takut mengambil Maria sebagai isterimu sebab anak yang di dalam kandungannya adalah dari Roh Kudus. Ayat 'mempertimbangkan' menunjuk pada logika. Logikanya benar punya tunangan belum menikah kok sudah mengandung. Tetapi karena tulus Yusuf mau menceraikannya dengan diam-diam. Menurut logika benar tetapi tidak sesuai dengan wahyu. Untung saat ...

Ibadah Raya Surabaya

... dikuasai dosa akibatnya terpisah dari TUHAN. Kita harus berhati-hati dengan dosa dusta. Kesaksian tadi supaya urusannya mudah tinggal bilang saja Sedang di Singapura. Sudah beres tidak bisa diurus lagi. Memang sekarang mudah tetapi urusan selanjutnya tidak mudah sebab dikuasai oleh dosa. Jadi jangan sampai ada dusta lagi Ini menyebabkan kita putus hubungan dengan TUHAN. Yesaya - . Sesungguhnya tangan TUHAN tidak kurang panjang untuk menyelamatkan dan pendengaran-Nya tidak kurang tajam untuk mendengar . tetapi yang merupakan pemisah antara kamu dan Allahmu ialah segala kejahatanmu dan yang membuat Dia menyembunyikan diri terhadap kamu sehingga Ia tidak mendengar ialah segala dosamu. . ...

Ibadah Raya Surabaya

... pikiran kita. Hati dan pikiran manusia berisi dua belas dosa kejahatan dan kenajisan. Angka menunjuk pada persekutuan--ada dua belas rasul dan di Yerusalem baru banyak ditandai dengan angka . Artinya kalau hati dan pikiran diisi dengan dua belas dosa kejahatan dan kenajisan maka terbuka kesempatan bagi kehidupan itu untuk bersekutu dengan setan sehingga hidupnya membabi buta--berbuat jahat najis dan lain-lain. Jadi persekutuan tergantung dari hati dan pikiran. Hati dan pikiran diisi oleh apa Kalau diisi dua belas dosa kejahatan dan kenajisan ia akan bersekutu dengan setan. Bersekutu dengan setan artinya Tidak bisa bersekutu dengan TUHAN. Tidak bisa bersekutu juga dengan sesama di dalam tubuh Kristus--sesama ...

Ibadah Raya Surabaya

... ke Bait Allah lalu mengajar di situ. . Maka heranlah orang-orang Yahudi dan berkata Bagaimanakah orang ini mempunyai pengetahuan demikian tanpa belajar 'mengajar' logos firman pengajaran yang benar. Setiap kali Yesus tampil di Bait Allah Dia selalu mengajar karena pengajaran ini adalah pribadi Yesus. 'tanpa belajar' tidak belajar tetapi bisa mengajar. Dari mana Jelas dari ilham yang diberikan TUHAN--Yesus bisa mengajar sekalipun tidak belajar pada manusia. Jadi Yesus menyampaikan firman pengajaran--logos--yang merupakan ilham wahyu dari TUHAN. Siswa-siswi Lempin-El perhatikan Kita belajar di Lempin-El hanya persiapan menjadi seorang hamba TUHAN. Selanjutnya belajar di bawah kaki TUHAN--ilham wahyu dari TUHAN. Sidang jemaat juga belajar logos ...

Ibadah Raya Malang

... dengan Yesus sebagai pokok yaitu Hubungan kesetiaan yaitu setia dan tekun untuk tergembala pada satu firman pengajaran yang benar firman yang dibukakan rahasianya lewat ayat yang satu menerangkan ayat yang lain dalam Alkitab. Mendengarkan ajaran lain akan melunturkan kesetiaan kita pada firman pengajaran yang benar bahkan akan meninggalkan firman pengajaran yang benar. Ini sama dengan ranting kering mulai terlepas dari pokok sehingga tidak bisa berbuah. Kita juga harus setia dan berkobar-kobar dalam ibadah pelayanan kepada Tuhan. Kalau sudah tidak setia bahkan tinggalkan ibadah pelayanan maka akan beralih pada ladang lain yaitu ladang Kain jahat iri benci sampai pada ladang babi ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... dan siapa yang percaya kepada-Nya tidak akan dipermalukan. Karena itu bagi kamu yang percaya ia mahal tetapi bagi mereka yang tidak percaya Batu yang telah dibuang oleh tukang-tukang bangunan telah menjadi batu penjuru juga telah menjadi batu sentuhan dan suatu batu sandungan. Batu penjuru adalah batu indah batu mulia tetapi dibuang oleh tukang bangunan sama dengan Kristus yang disalibkan korban Kristus korban pendamaian. Bukti memiliki dasar Kristus sebagai batu penjuru yaitu kita harus berdamai dengan Tuhan dan sesama. Mengaku dosa kepada Tuhan dan sesama dengan sejujurnya jika diampuni jangan berbuat dosa lagi. Juga mengampuni dosa orang lain dan melupakan. Maka ...

Ibadah Doa Malang

... akan ada padanya roh hikmat dan pengertian roh nasihat dan keperkasaan roh pengenalan dan takut akan TUHAN ya kesenangannya ialah takut akan TUHAN. Ia tidak akan menghakimi dengan sekilas pandang saja atau menjatuhkan keputusan menurut kata orang. Puncak dari urapan Roh Kudus adalah takut akan Tuhan. Praktiknya Membenci dosa sampai membenci dusta. Amsal Takut akan TUHAN ialah membenci kejahatan aku benci kepada kesombongan kecongkakan tingkah laku yang jahat dan mulut penuh tipu muslihat. Sama dengan mengasihi Tuhan dan sesama. Amsal - Janganlah engkau menganggap dirimu sendiri bijak takutlah akan TUHAN dan jauhilah kejahatan itulah yang akan menyembuhkan tubuhmu dan menyegarkan tulang-tulangmu. ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... juga di Yerusalem. . Kamu menyembah apa yang tidak kamu kenal kami menyembah apa yang kami kenal sebab keselamatan datang dari bangsa Yahudi. . Tetapi saatnya akan datang dan sudah tiba sekarang bahwa penyembah-penyembah benar akan menyembah Bapa dalam roh dan kebenaran sebab Bapa menghendaki penyembah-penyembah demikian. . Allah itu Roh dan barangsiapa menyembah Dia harus menyembah-Nya dalam roh dan kebenaran. 'menyembah Bapa bukan di gunung ini dan bukan juga di Yerusalem' di mana-mana asalkan merupakan pantulan dari suasana sorga. Bukan soal tempatnya 'Kalau di gunung dekat dengan TUHAN kalau di Yerusalem tempatnya TUHAN. ' Bukan tetapi penyembahan dalam suasana takhta ...

Ibadah Raya Malang

... takut akan Tuhan dari jaman ke jaman Jaman permulaan dari Adam sampai Abraham diwakili oleh Nuh. Kejadian Lalu Nuh melakukan semuanya itu tepat seperti yang diperintahkan Allah kepadanya demikianlah dilakukannya. Kejadian Lalu Nuh melakukan segala yang diperintahkan TUHAN kepadanya. Nuh taat untuk membuat bahtera dan taat untuk masuk bahtera. Artinya Taat dengar-dengaran untuk masuk baptisan air yang benar. Petrus - yaitu kepada roh-roh mereka yang dahulu pada waktu Nuh tidak taat kepada Allah ketika Allah tetap menanti dengan sabar waktu Nuh sedang mempersiapkan bahteranya di mana hanya sedikit yaitu delapan orang yang diselamatkan oleh air bah itu. Juga kamu sekarang diselamatkan oleh ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... teka-teki kepada kamu. Jika kamu dapat memberi jawabnya yang tepat kepadaku dalam tujuh hari selama perjamuan ini berlangsung dan menebaknya maka aku akan memberikan kepadamu tiga puluh pakaian lenan dan tiga puluh pakaian kebesaran. Tetapi jika kamu tidak dapat memberi jawabnya kepadaku maka kamulah yang harus memberikan tiga puluh pakaian dalam dan tiga puluh pakaian kebesaran kepadaku. Kata mereka kepadanya Katakanlah teka-tekimu itu supaya kami dengar. Simson memberikan teka-teki untuk ditebak dan yang bisa menjawab hanya Simson sendiri. Artinya Roh Kudus membukakan rahasia firman Allah yaitu ayat yang satu menerangkan ayat yang lain dalam Alkitab sama dengan firman pengajaran yang ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... kaubuat semuanya itu. Ada tenda dibuat dari kain berwarna-warni--ada empat warna dalam tudung tabernakel Ungu muda ungu. Ungu tua biru laut. Kain kirmizi merah. Lenan halus putih. Ini sama dengan warna dari pintu gerbang. Keluaran . tetapi untuk pintu gerbang pelataran itu tirai dua puluh hasta dari kain ungu tua dan kain ungu muda kain kirmizi dan dari lenan halus yang dipintal benangnya--tenunan yang berwarna-warna--dengan empat tiangnya dan empat alas tiang itu. Jadi warna tudung Tabernakel sama dengan warna pintu gerbang Tabernakel. Kita sudah belajar pintu gerbang menunjuk pada iman. Berarti tudung Tabernakel sama dengan TUDUNG IMAN DAN PERBUATAN IMAN. Ini yang nomor satu. Perlindungan ...

Ibadah Doa Surabaya

... TUHAN adalah bangsa kafir. Ini merupakan satu kemurahan TUHAN kalau bangsa kafir dipakai dalam kegerakan Roh Kudus hujan akhir. Tapi bagaimana keadaan bangsa kafir di akhir jaman Menjelang pemakaian TUHAN di Wahyu --kegerakan kuda putih-- keadaan sidang jemaat bangsa kafir masih banyak kekurangan yang harus segera dibenahi. Wahyu - Dan tuliskanlah kepada malaikat jemaat di Laodikia Inilah firman dari Amin Saksi yang setia dan benar permulaan dari ciptaan Allah Aku tahu segala pekerjaanmu engkau tidak dingin dan tidak panas. Alangkah baiknya jika engkau dingin atau panas Jadi karena engkau suam-suam kuku dan tidak dingin atau panas Aku akan memuntahkan engkau dari mulut-Ku. Salah ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.