Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Persekutuan Kartika Graha Malang V

... bulan yang ketujuh pada tanggal sepuluh bulan itu pada hari raya Pendamaian kamu harus memperdengarkan bunyi sangkakala itu di mana-mana di seluruh negerimu. Kamu harus menguduskan tahun yang kelima puluh dan memaklumkan kebebasan di negeri itu bagi segenap penduduknya. Itu harus menjadi tahun Yobel bagimu dan kamu harus masing-masing pulang ke tanah miliknya dan kepada kaumnya. Tetapi jikalau ia tidak mampu untuk mengembalikannya kepadanya maka yang telah dijualnya itu tetap di tangan orang yang membelinya sampai kepada tahun Yobel dalam tahun Yobel tanah itu akan bebas dan orang itu boleh pulang ke tanah miliknya. sangkakala yang keras bunyinya ditiup pada ...

Ibadah Doa Malam Surabaya

... malam atau larut malam atau pagi-pagi buta supaya kalau ia tiba-tiba datang jangan kamu didapatinya sedang tidur. Apa yang Kukatakan kepada kamu Kukatakan kepada semua orang berjaga-jagalah Doa malam dikaitkan dengan kedatangan Tuhan kedua kali berjaga-jaga untuk menanti kedatangan Yesus kedua kali. Mazmur Nantikanlah TUHAN Kuatkanlah dan teguhkanlah hatimu Ya nantikanlah TUHAN Apa yang harus kita jaga untuk dapat menerima lawatan Tuhan kedatangan Tuhan sekarang sampai menantikan kedatangan Yesus kedua kali Yang dijaga adalah hati yaitu kita harus kuat dan teguh hati. Jangan sampai hati kita keras lawan dari kuat dan teguh hati lemah dan bimbang. Yakobus Sebab itu buanglah segala sesuatu ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... segala raja dan Mempelai Pria Surga atau kedatangan Yesus kedua kali untuk mengangkat kita semua ke awan-awan yang permai. Ini yang disebut sebagai puncaknya kasih kasih yang sempurna kasih mempelai. Lewat tersungkur dan mengalami jamahan tangan Tuhan rasul Yohanes bisa mengalami kasih mula-mula sampai kasih sempurna. Matius Dan karena makin bertambahnya kedurhakaan maka kasih kebanyakan orang akan menjadi dingin. Kita sangat membutuhkan kasih yang meningkat dari kasih mula-mula sampai kasih sempurna sebab di akhir jaman kita mengalami kedurhakaan yang bertambah-tambah sehingga kasih menjadi dingin. Banyak hamba Tuhan dan pelayan Tuhan di bumi menjadi tanpa kasih sehingga durhaka dan binasa. Tanpa kasih ...

Ibadah Doa Semalam Suntuk Session I Malang

... yang mencurahkan kasih Allah minyak menunjuk urapan Roh Kudus. Ada aktifitas api Roh Kudus Memberi panas menghangatkan kerohanian kita sehingga selalu setia dan berkobar-kobar dalam ibadah pelayanan. Jika api padam akan mengalami dingin rohani seperti Petrus. Lukas - Lalu Yesus ditangkap dan dibawa dari tempat itu. Ia digiring ke rumah Imam Besar. Dan Petrus mengikut dari jauh. Di tengah-tengah halaman rumah itu orang memasang api dan mereka duduk mengelilinginya. Petrus juga duduk di tengah-tengah mereka. Praktek dingin rohani mengikut Yesus dari jauh sama dengan tidak setia dalam ibadah pelayanan berdiang pada api asing pergaulan dunia yang tidak baik api hawa nafsu ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... sama seperti Dia yang adalah suci. Banyak pengharapan atau cita-cita kita di dunia ini tetapi semuanya harus memuncak pada pengharapan tertinggi yaitu pengharapan akan kedatangan Yesus yang kedua kali di awan-awan permai supaya kita bisa terangkat di awan-awan permai dan hidup kekal bersama Dia selamanya. Kalau kita hanya mencapai cita-cita di dunia ini tetapi tertinggal saat Yesus datang ke dua kali maka semuanya menjadi sia-sia dan binasa selamanya. Syarat untuk mengharapkan kedatangan Yesus kedua kali supaya terangkat bersama Dia Roma Tetapi jika kita mengharapkan apa yang tidak kita lihat kita menantikannya dengan tekun. 'mengharapkan apa yang tidak kita lihat' mengharapkan kedatangan Yesus kedua kali. Syarat ...

Ibadah Doa Malang

... itu sangatlah tertusuk hati mereka dan mereka bermaksud membunuh rasul-rasul itu. Saat firman menunjuk dosa-dosa malah sakit hati. Sikap mengelak dari firman pengajaran. Matius Ia menjawab Dia yang bersama-sama dengan Aku mencelupkan tangannya ke dalam pinggan ini dialah yang akan menyerahkan Aku. Yudas yang hendak menyerahkan Dia itu menjawab katanya Bukan aku ya Rabi Kata Yesus kepadanya Engkau telah mengatakannya. Tidak mau terkena pedang firman sehingga dosa-dosanya tertimbun di dalam hati sampai perut hatinya pecah dipermalukan dan binasa selamanya. Tidak mau mengaku dosa malah menyalahkan orang lain. Sikap yang benar yaitu menerima firman pengajaran yang menunjuk dosa yang tersembunyi sampai hati ...

Ibadah Doa Malang

... orang-orang mati dihakimi menurut perbuatan mereka berdasarkan apa yang ada tertulis di dalam kitab-kitab itu. Maka laut menyerahkan orang-orang mati yang ada di dalamnya dan maut dan kerajaan maut menyerahkan orang-orang mati yang ada di dalamnya dan mereka dihakimi masing-masing menurut perbuatannya. Lalu maut dan kerajaan maut itu dilemparkanlah ke dalam lautan api. Itulah kematian yang kedua lautan api. Semua manusia termasuk hamba Tuhan anak Tuhan yang belum menyelesaikan dosa-dosanya akan dihakimi di tahta putih dan tidak ada kesempatan memperbaiki melainkan dihukum di dalam neraka selamanya. Sekarang dimulai dari rumah Allah yaitu kehidupan kita masing-masing. Petrus Karena sekarang telah tiba ...

Ibadah Doa Malang

... sini lebih dari pada Yunus Pada waktu penghakiman ratu dari Selatan itu akan bangkit bersama angkatan ini dan ia akan menghukumnya juga. Sebab ratu ini datang dari ujung bumi untuk mendengar hikmat Salomo dan sesungguhnya yang ada di sini lebih dari pada Salomo Mengikut Tuhan jangan untuk melihat tanda jasmani tetapi tanda rohani yaitu tanda nabi Yunus tanda kematian dan kebangkitan tanda pembaharuan. Pembaharuan oleh Roh Kudus. Titus pada waktu itu Dia telah menyelamatkan kita bukan karena perbuatan baik yang telah kita lakukan tetapi karena rahmat-Nya oleh permandian kelahiran kembali dan oleh pembaharuan yang dikerjakan oleh Roh Kudus Pembaharuan oleh firman pengajaran ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... dan dihormati. Demikian juga orang muda yang hidup dalam kebenaran hidupnya akan indah dan dihormati. Raja-raja - Dan lagi engkaupun mengetahui apa yang dilakukan kepadaku oleh Yoab anak Zeruya apa yang dilakukannya kepada kedua panglima Israel yakni Abner bin Ner dan Amasa bin Yeter. Ia membunuh mereka dan menumpahkan darah dalam zaman damai seakan-akan ada perang sehingga sabuk pinggangnya dan kasut kakinya berlumuran darah. Maka bertindaklah dengan bijaksana dan janganlah biarkan yang ubanan itu turun dengan selamat ke dalam dunia orang mati. Namun ada contoh negatif orang yang berambut putih yaitu Yoab orang tua yang ubanan namun hidup dalam dosa ...

Ibadah Paskah Surabaya

... sampai kita menjadi dewasa dan sempurna. wajahNya bersinar-sinar bagaikan matahari yang terik. Malam ini sebagai berita Paskah kita membahas tanda yang ketiga yaitu wajahNya bersinar-sinar bagaikan matahari yang terik Wajah-Nya bersinar-sinar bagaikan matahari yang terik wajah-Nya bersinar-sinar dalam sinar kemuliaan Shekinah Glory . Tabernakel adalah kerajaan surga yang dilihat oleh Musa. Dulu Tuhan perintahkan kepada Musa untuk membuat kerajaan surga di bumi itulah tabernakel kemah suci Keluaran . Dulu setiap satu tahun sekali Imam Besar Harun masuk ke ruangan maha suci ruangan terakhir dalam tabernakel dengan membawa darah dan dupa. Saat Imam Besar Harun memercikan darah sebanyak dua kali tujuh percikan maka ...

Ibadah Jumat Agung Surabaya

... . dari mulutNya keluar sebilah pedang tajam bermata duaMatius Tetapi Yesus menjawab Ada tertulis Manusia hidup bukan dari roti saja tetapi dari setiap firman yang keluar dari mulut Allah. Dari mulut Yesus keluar Firman Allah makanan rohani. Setan menawarkan makanan jasmani itulah berkat jasmani roti jasmani yang hanya dari rumput-rumputan saja roti terbuat dari gandum rumput-rumputan . Tujuan setan kalau manusia hamba Tuhan pelayan Tuhan hanya didorong oleh makanan jasmani berkat jasmani saja maka hidupnya seperti rumput. Kelihatannya hebat tetapi sebentar lagi kering dan binasa selamanya. Tetapi Tuhan Yesus menawarkan makanan rohani yaitu Firman Allah supaya hidup kita menjadi sempurna seperti Dia ...

Ibadah Doa Surabaya

... sebilah pedang tajam bermata dua dan wajah-Nya bersinar-sinar bagaikan matahari yang terik. Tandanya Tangan kanan-Nya memegang tujuh bintang sudah diterangkan mulai dari Ibadah Raya Surabaya Maret dari mulutNya keluar sebilah pedang tajam bermata dua mulai diterangkan dari Ibadah Raya Surabaya April wajahNya bersinar-sinar bagaikan matahari yang terik. Ad . dari mulutNya keluar sebilah pedang tajam bermata duaIbrani . Sebab firman Allah hidup dan kuat dan lebih tajam dari pada pedang bermata dua manapun ia menusuk amat dalam sampai memisahkan jiwa dan roh sendi-sendi dan sumsum ia sanggup membedakan pertimbangan dan pikiran hati kita. Sebilah pedang tajam bermata dua yang keluar dari mulut ...

Ibadah Doa Malang

... dengan pakaian kesucian dalam urapan Roh Kudus. Jika kita memakai pakaian suci bermata-mata hidup suci dalam urapan Roh Kudus maka pandangan kita hanya tertuju kepada Yesus sebagai Imam Besar yang duduk di sebelah kanan tahta Allah Bapa. nbsp Prakteknya Kita melihat Yesus sebagai Imam Besar yang melayani ibadah dalam kemah sejati sehingga kita bisa meneladan Yesus untuk menjadi imam-imam dan raja-raja pelayan Tuhan. Ibrani - Inti segala yang kita bicarakan itu ialah kita mempunyai Imam Besar yang demikian yang duduk di sebelah kanan takhta Yang Mahabesar di sorga dan yang melayani ibadah di tempat kudus yaitu di dalam kemah sejati yang ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Tuhan sampai sempurna seperti Yesus dan menjadi mempelai wanita Surga kaki dian emas yang bercahaya . Jika hidup kita nikah kita ibadah pelayanan kita ditandai dengan sengsara daging karena Yesus maka kita juga bisa mendengar dan melihat suara sangkakala yang nyaring sama dengan kita bisa tergembala dengan benar dan baik sehingga kita mengalami penyucian dan keubahan hidup. Ini sama dengan mengalami peningkatan rohani sehingga tampil sebagai kaki dian emas yang bercahaya atau mempelai wanita Surga yang siap menyambut kedatangan Yesus kedua kali. Petrus - Justru karena itu kamu harus dengan sungguh-sungguh berusaha untuk menambahkan kepada imanmu kebajikan dan kepada kebajikan ...

Ibadah Raya Surabaya

... pelajari tanda pertama 'Kepala dan rambut-Nya putih bagaikan bulu yang putih metah' . Pengelihatan Rasul Yohanes di Pulau Padmos melihat penampilan Yesus ini juga dilihat oleh nabi Daniel dalam mimpi. Daniel Sementara aku terus melihat takhta-takhta diletakkan lalu duduklah Yang Lanjut Usianya pakaian-Nya putih seperti salju dan rambut-Nya bersih seperti bulu domba kursi-Nya dari nyala api dengan roda-rodanya dari api yang berkobar-kobar 'Yang Lanjut Usianya' pribadi Yesus. Nabi Daniel dalam mimpi melihat Yesus dengan rambut yang putih dan duduk di tahta surga. Disini Yesus duduk diatas tahta yang artinya adalah Yesus tampil sebagai Raja. Amsal Rambut putih adalah mahkota yang indah yang didapat pada jalan ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.