Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... Tuhan tahu bahwa manusia daging itu lemah tetapi saat-saat menghadapi musuh sengsara kita harus dalam kebangunan rohani. Suasana tidur rohani Bebal dan bodoh tidak mengerti kehendak firman Tuhan tanpa firman Allah. Efesus - Itulah sebabnya dikatakan Bangunlah hai kamu yang tidur dan bangkitlah dari antara orang mati dan Kristus akan bercahaya atas kamu. Karena itu perhatikanlah dengan saksama bagaimana kamu hidup janganlah seperti orang bebal tetapi seperti orang arif dan pergunakanlah waktu yang ada karena hari-hari ini adalah jahat. Sebab itu janganlah kamu bodoh tetapi usahakanlah supaya kamu mengerti kehendak Tuhan. Praktiknya Bebal -- tidak bisa ditegur dinasihati menolak firman pengajaran. Titus - ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Supaya kita menerima kasih karunia hidup dalam kasih karunia. Petrus Sebab adalah kasih karunia jika seorang karena sadar akan kehendak Allah menanggung penderitaan yang tidak harus ia tanggung. Kasih karunia menyelamatkan hidup kita. Titus . Karena kasih karunia Allah yang menyelamatkan semua manusia sudah nyata. Kasih karunia memuliakan menyempurnakan hidup kita. Kasih karunia menjadikan kita manusia yang sama mulia dengan Tuhan untuk dapat menyambut kedatangan Tuhan kedua kali. Roma Oleh Dia kita juga beroleh jalan masuk oleh iman kepada kasih karunia ini. Di dalam kasih karunia ini kita berdiri dan kita bermegah dalam pengharapan akan menerima kemuliaan Allah. Oleh karena itu kasih karunia lebih ...

Ibadah Doa Semalam Suntuk Malang Session II

... baiklah kita berusaha untuk masuk ke dalam perhentian itu supaya jangan seorangpun jatuh karena mengikuti contoh ketidaktaatan itu juga. Sebab firman Allah hidup dan kuat dan lebih tajam dari pada pedang bermata dua manapun ia menusuk amat dalam sampai memisahkan jiwa dan roh sendi-sendi dan sumsum ia sanggup membedakan pertimbangan dan pikiran hati kita. Dan tidak ada suatu makhlukpun yang tersembunyi di hadapan-Nya sebab segala sesuatu telanjang dan terbuka di depan mata Dia yang kepada-Nya kita harus memberikan pertanggungan jawab. Firman pengajaran yang lebih tajam dari pedang bermata dua akan menyucikan sampai tidak ada dosa yang tersembunyi sampai daging tidak ...

Ibadah Raya Surabaya

... persediaan gadis yang bijaksana yang tidak mempunyai minyak persediaan gadis yang bodoh yang akan ketinggalan pada saat kedatangan Yesus kedua kali dan binasa untuk selamanya. GADIS BIJAKSANA Gadis yang bijaksana memiliki minyak persediaan sehingga pelitanya tetap menyala dan dapat menyongsong kedatangan Yesus kedua kali untuk masuk dalam pesta nikah Anak Domba Allah. Matius . Akan tetapi waktu mereka sedang pergi untuk membelinya datanglah mempelai itu dan mereka yang telah siap sedia masuk bersama-sama dengan dia ke ruang perjamuan kawin lalu pintu ditutup. Kalau kita sudah diberkati Tuhan masih belum cukup. Harus dilanjutkan untuk mempersiapkan diri menyambut kedatangan Tuhan kedua kali. ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... Korintus - Jika Injil yang kami beritakan masih tertutup juga maka ia tertutup untuk mereka yang akan binasa yaitu orang-orang yang tidak percaya yang pikirannya telah dibutakan oleh ilah zaman ini sehingga mereka tidak melihat cahaya Injil tentang kemuliaan Kristus yang adalah gambaran Allah. Cahaya Injil Kemuliaan Kristus adalah injil yang memberitakan kedatangan Yesus kedua kali dalam kemuliaan sebagai Raja segala raja sebagai Mempelai Laki-laki Sorga untuk menyucikan dan menyempurnakan gereja Tuhan menjadi mempelai wanita yang siap menyambut kedatangan Tuhan kedua kali. Karena memberitakan kedatangan Yesus kedua kali sebagai Mempelai Laki-laki Sorga maka disebut juga Kabar Mempelai. Kabar Mempelai ini bukan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... Firman dan Roh Kudus tidak bisa dipisahkan. AD. . MENERIMA KABAR MEMPELAI Ada macam pemberitaan Firman Allah Efesus Firman penginjilan yaitu injil yang memberitakan kedatangan Yesus pertama kali ke dunia untuk mati dikayu salib dan menyelamatkan manusia berdosa. Prosesnya adalah percaya Yesus bertobat baptisan air dan baptisan Roh Kudus. Ini menghasilkan hidup baru yaitu hidup dalam kebenaran. Dan kebenaran itu sama dengan keselamatan. Tapi ini masih belum cukup untuk mempersiapkan kita menyambut kedatangan Tuhan. Korintus - Firman pengajaran cahaya injil kemuliaan Kristus yaitu injil yang memberitakan kedatangan Yesus kedua kali dalam kemuliaan sebagai Raja segala raja dan Mempelai Pria Surga ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... perjamuan suci. Lewat firman pengajaran yang lebih tajam dari pedang bermata dua dan perjamuan suci ada kuasa Tuhan untuk menunjukkan dosa-dosa sampai yang tersembunyi. Saat firman diberitakan ada kesempatan untuk mengoreksi diri menghakimi diri sendiri kesempatan untuk menyelesaikan dosa. Kita perlu mengoreksi diri menghakimi diri sendiri karena setiap dosa yang belum diselesaikan akan dihakimi oleh Tuhan pada waktu kedatangan Yesus kedua kali dan upah dosa adalah maut. Ada macam dosa yang akan dihakimi oleh Tuhan Dosa yang tersembunyi dalam hati manusia niat dosa di dalam hati keinginan jahat dan najis. Roma Hal itu akan nampak pada hari bilamana Allah sesuai ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... bisa masuk Yerusalem Baru Markus . Dua orang murid -- gt firman dan Roh Kudus. Seorang yang membawa kendi berisi air. Ad. . Kendi ini adalah bejana tanah liat menunjuk pada kehidupan kita. Kendi berisi air menunjuk pada kehidupan kita yang diisi dengan air kehidupan. Bagaimana kehidupan kita bisa diisi dengan air kehidupan Efesus - . Dari pihak Tuhan Tuhan harus mati di kayu salib dan bangkit untuk bisa memandikan mengisi kehidupan kita dengan air kehidupan. Dari pihak kita prosesnya Masuk baptisan air yang benar seperti Yesus dibaptis. Roma - syaratnya adalah bertobat mati terhadap dosa. Pelaksanaan baptisan air yang benar adalah dikuburkan diselamkan seperti kendi dimasukkan ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... akan kosong kering seperti tongkat yang mati. Kita mutlak membutuhkan Roh Kudus. Pengaruh Roh Kudus dalam kehidupan gereja Tuhan Di padang gurun -- gt Roh Kudus menuntun kita dari padang gurun dunia daerah kebinasaan untuk masuk dalam kehendak Allah halaman Tabernakel lewat iman percaya kepada Yesus Pintu Gerbang . Keluaran angka menunjuk pada angka Pentakosta Roh Kudus . Artinya hanya lewat pertolongan Roh Kudus manusia berdosa bisa percaya Yesus masuk Pintu Gerbang . Di Halaman -- gt urapan Roh Kudus membawa kita kepada pertobatan Medzbah Korban Bakaran dan kelahiran baru baptisan air Bejana Pembasuhan . Yohanes - Roh Kudus menginsyafkan kita akan dosa sehingga ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... sebab itu buli-buli tanah liat harus diisi dengan firman Tuhan yang kekal dan Roh Kudus yang kekal supaya kehidupan kita tahan banting tidak hancur tetapi hidup kekal selama-lamanya yaitu menjadi buli-buli emas berisi manna. Kehidupan yang diisi diurapi dan dipenuhi oleh Roh Kudus kehidupan yang meminyaki tubuh Yesus yang akan dikuburkan yaitu pelayanan yang terakhir pelayanan pada akhir zaman sampai Tubuh Kristus sempurna . Zaman kehidupan kita ini adalah zaman yang terakhir antara kedatangan Yesus pertama kali sampai kedatangan Yesus kedua kali. Jika kita bisa melayani Tuhan sampai pada tahun ini itu adalah perpanjangan sabar dari Tuhan yang harus kita ...

Ibadah Tutup dan Buka Tahun

... kepada kita untuk berjaga-jaga Tuhan sendiri juga sudah memberikan teladan berjaga-jaga. Keadaan kita sekarang di akhir zaman sama dengan keadaan Israel saat akan keluar dari Mesir harus ada malam berjaga-jaga bagi Tuhan dan Israel. Saat itu Mesir dihukum dengan hukuman dan Israel mengalami kelepasan dari Mesir. Demikian juga gereja di akhir zaman harus ada malam berjaga-jaga bagi Tuhan dan bagi kita sekalian sebelum dunia dihukum dengan x hukuman. Tuhan berjaga-jaga lewat doa syafaat dan doa pengampunan dosa. Bagi kita kita harus berjaga-jaga supaya tidak hancur bersama dunia tidak dihukum bersama dunia tetapi terangkat bersama Tuhan. Tahun tahun BERJAGA-JAGA tahun KELEPASAN. Berjaga-jaga lepas seperti ...

Ibadah Raya Malang

... Bait Allah yaitu aktif melayani Tuhan dengan karunia-karunia Roh Kudus dipakai dalam pembangunan tubuh Kristus. Berbuah manis yaitu berhasil menjadi saksi pekerjaan Tuhan sampai buah tertinggi menjadi Mempelai Wanita Tuhan. IBADAH RAYA. Matius - pada saat kedatangan Yesus kedua kali akan terjadi penghukuman atas dunia oleh api yang dari langit. Tidak ada seorangpun yang tahu waktu kedatangan Yesus kedua kali oleh sebab itu kita harus BERJAGA-JAGA. Tesalonika - berjaga-jaga supaya tidak tidur rohani berjaga-jaga supaya tidak hidup dalam kegelapan dosa tetapi hidup dalam terang jangan melakukan perbuatan kegelapan tetapi memakai Tuhan Yesus Kristus sebagai perlengkapan senjata terang Roma - . Ada perbuatan kegelapan Dosa ...

Ibadah Natal Malang

... supaya tidak hidup dalam kegelapan dosa tetapi hidup dalam terang. Pengkhotbah . Sesungguhnya di bumi tidak ada orang yang saleh yang berbuat baik dan tak pernah berbuat dosa Roma . Karena semua orang telah berbuat dosa dan telah kehilangan kemuliaan Allah Sejak Adam dan Hawa berbuat dosa dan diusir ke dunia maka semua manusia sudah berbuat dosa telanjang dan hidup dalam kegelapan. Jalan keluar supaya bisa hidup dalam terang ialah NATAL yaitu Yesus datang ke dunia dan lahir menjadi manusia yang tidak berdosa Yesus lahir menjadi terang. nbsp Yesaya - . Bangsa yang berjalan di dalam kegelapan telah melihat terang yang besar ...

Ibadah Natal Kaum Muda Remaja

... liat sangat rapuh dan mudah pecah mudah putus asa dan kecewa mudah berbuat dosa sampai hancur dan binasa selamanya. Tujuan buli-buli emas adalah supaya bisa menjadi buli-buli emas. Ada kemungkinan tentang buli-buli tanah liat Diisi dengan benih setan benih dosa. Markus contoh kehidupan yang diisi dengan benis setan adalah imam kepala dan ahli taurat yaitu diisi dengan hal dari setan yang mengisi hati manusia Matius pikiran jahat pembunuhan perzinahan percabulan pencurian sumpah palsu hujat. Pelayan Tuhan ahli taurat bisa terisi dengan benih setan. Diisi dengan benih ilahi mengandung pribadi Yesus sampai menjadi sempurna seperti Yesus. Lukas - ada macam pribadi Yesus ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Surabaya

... bisa mengutamakan Tuhan . dosa iri hati dan perselisihan. Iri hati tidak menghargai berkat dan kemurahan Tuhan menolak kemurahan Tuhan padahal kemurahan Tuhan adalah pemberian Tuhan yang terbesar. Perselisihan bisa terjadi karena kesalahan dosa salah paham yang bisa diselesaikan lewat saling mengaku dan saling mengampuni. Perselisihan ini bisa juga karena pengajaran. Penyelesaiannya adalah kembali ke Alkitab Kalau iri hati dan perselisihan dipertahankan itu akan membesar. Korintus Iri hati dan perselisihan akan membesar sampai terpisah satu dengan lainnya. Sumber iri hati dan perselisihan adalah kebenaran diri sendiri. Kalau dosa ini ada hidup itu sedang tidur dan TIDAK MUNGKIN bisa membangunkan orang ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.