Simpang Borobudur no 27 Malang
0341-496949
Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... Rumah Tuhan dijadikan sarang penyamun yang dibinasakan selamanya. Perkara jasmani ini yang sekarang banyak dikejar di dunia sampai lupa mengisi hidupnya dengan perkara rohani sehingga tetap binasa bersama dengan dunia. Markus - . Bersama dengan Dia disalibkan dua orang penyamun seorang di sebelah kanan-Nya dan seorang di sebelah kiri-Nya. . Demikian genaplah nas Alkitab yang berbunyi Ia akan terhitung di antara orang-orang durhaka. Jalan keluarnya Yesus harus rela mati di kayu salib sebagai penyamun sehingga kita tidak menjadi penyamun--orang durhaka-- tetapi menjadi rumah doa. Rumah Allah menjadi rumah doa tempatnya Roh Kudus. Yesus harus mati sebagai singa dari Yehuda Anak Domba yang ...

Ibadah Doa Surabaya

... September sampai Ibadah Pendalaman Alkitab Malang Oktober . Wahyu - . Maka tidak akan ada lagi laknat. Takhta Allah dan takhta Anak Domba akan ada di dalamnya dan hamba-hamba-Nya akan beribadah kepada-Nya . dan mereka akan melihat wajah-Nya dan nama-Nya akan tertulis di dahi mereka. Ayat kita mengalami suasana takhta sorga kita bisa beribadah melayani Tuhan dalam tahbisan yang benar dan berkenan pada Tuhan kita bisa menyembah Tuhan kita dimiliki oleh Tuhan selamanya dan Yesus menjadi milik kita selamanya. Tidak ada lagi malam kegelapan diterangkan pada Ibadah Raya Surabaya Oktober . Wahyu . Dan malam tidak akan ada lagi di sana dan mereka ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... Yudas Iskariot adalah murid yang menerima pengajaran tetapi berkhianat. Secara positif mencium artinya hubungan yang sangat erat atau berdamai atau mengasihi Yesus lebih dari semua. Secara negatif Yudas mencium Yesus untuk menyerahkan Dia sama dengan ciuman palsu kemunafikan. Lukas . Maka kata Yesus kepadanya Hai Yudas engkau menyerahkan Anak Manusia dengan ciuman Mengapa Yudas melakukan ciuman palsu Karena ia mempertahankan tabiat dosa yaitu Mencuri. Yohanes - . Tetapi Yudas Iskariot seorang dari murid-murid Yesus yang akan segera menyerahkan Dia berkata . Mengapa minyak narwastu ini tidak dijual tiga ratus dinar dan uangnya diberikan kepada orang-orang miskin . Hal itu dikatakannya bukan karena ia memperhatikan ...

Ibadah Raya Surabaya

... Yesus kedua kali dalam kemuliaan sebagai Raja segala raja dan Mempelai Pria Sorga untuk menyucikan orang-orang yang sudah selamat sampai sempurna seperti Yesus menjadi mempelai wanita sorga yang siap untuk menyambut kedatangan Yesus kedua kali di awan-awan yang permai. Kemudian masuk perjamuan kawin Anak Domba kerajaan Seribu Tahun Damai Firdaus yang akan datang dan Yerusalem baru selamanya. Matius - . Tetapi karena mempelai itu lama tidak datang-datang juga mengantuklah mereka semua lalu tertidur. . Waktu tengah malam terdengarlah suara orang berseru Mempelai datang Songsonglah dia . Gadis-gadis itupun bangun semuanya lalu membereskan pelita mereka. 'Waktu tengah malam' paling gelap akhir zaman. Kabar ...

Ibadah Raya Surabaya

... menjelajah dari utara ke timur untuk mencari firman TUHAN tetapi tidak mendapatnya. Kalau masih ada firman akan bisa bangkit lagi. Karena itu gunakan setiap kesempatan dari Tuhan untuk bisa beribadah melayani sebelum firman tidak ada lagi. Waktu itu orang-orang akan tersentak mau bayar pesawat mau ke sana ke mari untuk mendengarkan firman sudah tidak bisa lagi sudah terlambat. Sebab itu saya sebagai gembala bertekad untuk menggunakan berkat Tuhan terutama untuk memberitakan firman ke sana ke mari. Tetapi saya tidak melupakan penggembalaan. Jika Tuhan masih memberikan kesempatan untuk memberitakan firman saya akan memberitakan firman sekalipun dicela. Saudara juga mendukung untuk ikut serta dana ...

Ibadah Raya Surabaya

... akan ada akar dosa ayat . Firman yang berakar dalam hati sanggup untuk membuang menyingkirkan segala dosa-dosa yang berakar dalam hati. Tinggal pilih mana yang mau berakar di dalam hati kita Kalau firman berakar kita akan bisa bertobat. Kalau dosa yang berakar ia akan menyebar sehingga tidak bisa terlepas dari dosa. Tetapi kalau ada akar firman di dalam hati kita akan bisa bertobat berhenti berbuat dosa dan kembali pada Tuhan--mati terhadap dosa sampai ke akar-akarnya. Ini keyakinan kita. Petrus - . Dan jadilah sama seperti bayi yang baru lahir yang selalu ingin akan air susu yang murni dan yang rohani supaya ...

Ibadah Raya Surabaya

... dan mencurahkan berkat kepadamu sampai berkelimpahan. . Aku akan menghardik bagimu belalang pelahap supaya jangan dihabisinya hasil tanahmu dan supaya jangan pohon anggur di padang tidak berbuah bagimu firman TUHAN semesta alam. . Maka segala bangsa akan menyebut kamu berbahagia sebab kamu ini akan menjadi negeri kesukaan firman TUHAN semesta alam. Inilah artinya mengembalikan persepuluhan dan persembahan khusus. Kita mendapatkan meterai dari Allah. Kalau kita punya perusahaan berarti perusahaan kita milik Tuhan--ada cap meterai milik Tuhan. Begitu juga study harta kekayaan hidup kita adalah milik Tuhan dan tidak bisa diganggu gugat oleh apapun. Kejadian - . Setelah Abram kembali dari mengalahkan ...

Ibadah Raya Malang

... dan mencurahkan berkat kepadamu sampai berkelimpahan. Aku akan menghardik bagimu belalang pelahap supaya jangan dihabisinya hasil tanahmu dan supaya jangan pohon anggur di padang tidak berbuah bagimu firman TUHAN semesta alam. Maka segala bangsa akan menyebut kamu berbahagia sebab kamu ini akan menjadi negeri kesukaan firman TUHAN semesta alam. Mengembalikan perpuluhan dan persembahan khusus milik Tuhan merupakan pengakuan bahwa kita adalah milik Tuhan yang kembali kepada Tuhan dan dimeterai oleh Tuhan. Wahyu - Dan ia menyebabkan sehingga kepada semua orang kecil atau besar kaya atau miskin merdeka atau hamba diberi tanda pada tangan kanannya atau pada dahinya dan tidak seorang ...

Ibadah Doa Surabaya

... Raya Surabaya Juni . Ayub . ketika Yang Mahakuasa masih beserta aku dan anak-anakku ada di sekelilingku Salah satu pekerjaan dari Allah Tuhan yang Mahakuasa adalah menyertai kita. Selama Allah beserta semua ada tetapi ketika Allah tidak beserta Ayub kehilangan segalanya. Syarat mengalami penyertaan Tuhan bahkan tidak terpisah selamanya duduk bersanding dengan Dia di takhta sorga kita harus menang bersama Yesus. Wahyu . Barangsiapa menang ia akan Kududukkan bersama-sama dengan Aku di atas takhta-Ku sebagaimana Akupun telah menang dan duduk bersama-sama dengan Bapa-Ku di atas takhta-Nya. Kalau kalah terhadap dosa Tuhan tidak akan beserta kita. Filipi - . Dan dalam keadaan sebagai manusia Ia telah merendahkan ...

Ibadah Raya Surabaya

... percaya berpegang teguh dan taat dengar-dengaran pada firman. Semakin praktik firman kita akan bersinar. Bangsa Israel adalah imam-imam dan raja-raja yang beribadah melayani Tuhan mulai sekarang sampai di dalam kerajaan sorga selamanya. Keluaran . Kamu akan menjadi bagi-Ku kerajaan imam dan bangsa yang kudus. Inilah semuanya firman yang harus kaukatakan kepada orang Israel. Jadi sebenarnya batu permata Tuhan adalah bangsa Israel asli. Maleakhi - . Bahwasanya Aku TUHAN tidak berubah dan kamu bani Yakub tidak akan lenyap. . Sejak zaman nenek moyangmu kamu telah menyimpang dari ketetapan-Ku dan tidak memeliharanya. Kembalilah kepada-Ku maka Aku akan kembali kepadamu firman TUHAN semesta alam. Tetapi kamu ...

Ibadah Doa Malang

... demikianlah harus engkau membuatnya yakni dari emas kain ungu tua kain ungu muda kain kirmizi dan lenan halus yang dipintal benangnya haruslah engkau membuatnya. Haruslah kautatah itu dengan permata tatahan empat jajar permata permata yaspis merah krisolit malakit itulah jajar yang pertama jajar yang kedua permata batu darah lazurit yaspis hijau jajar yang ketiga permata ambar akik kecubung jajar yang keempat permata pirus krisopras dan nefrit. Dengan berikatkan emas demikianlah permata-permata itu dalam tatahannya. Sesuai dengan nama para anak Israel permata itu haruslah dua belas banyaknya dan pada tiap-tiap permata haruslah ada diukirkan seperti meterai nama salah satu suku dari ...

Ibadah Raya Malang

... kehabisan anggur. Kenyataannya nikah seringkali kehabisan air anggur sehingga menjadi hambar tawar kecut pahit getir sehingga terjadi pertengkaran perselingkuhan perceraian. Mengapa bisa terjadi Tidak satu baptisan air yang benar. Roma Sekali-kali tidak Bukankah kita telah mati bagi dosa bagaimanakah kita masih dapat hidup di dalamnya Dengan demikian kita telah dikuburkan bersama-sama dengan Dia oleh baptisan dalam kematian supaya sama seperti Kristus telah dibangkitkan dari antara orang mati oleh kemuliaan Bapa demikian juga kita akan hidup dalam hidup yang baru. Syarat baptisan air yang benar adalah percaya Yesus dan bertobat mati terhadap dosa. Pelaksanaan baptisan air yang benar adalah dikuburkan dalam air ...

Ibadah Pendalaman Alkitab Malang

... bangsa-bangsa lain telah masuk. Dengan jalan demikian seluruh Israel akan diselamatkan seperti ada tertulis Dari Sion akan datang Penebus Ia akan menyingkirkan segala kefasikan dari pada Yakub. Ada langkah untuk masuk pintu gerbang Yerusalem baru Yakub melihat pintu gerbang Surga. Kejadian - Ketika Yakub bangun dari tidurnya berkatalah ia Sesungguhnya TUHAN ada di tempat ini dan aku tidak mengetahuinya. Ia takut dan berkata Alangkah dahsyatnya tempat ini. Ini tidak lain dari rumah Allah ini pintu gerbang sorga. Keesokan harinya pagi-pagi Yakub mengambil batu yang dipakainya sebagai alas kepala dan mendirikan itu menjadi tugu dan menuang minyak ke atasnya. Ia menamai tempat ...

Ibadah Raya Surabaya

... sebelah kanan takhta Allah Bapa. Nikah adalah laki-laki dan perempuan menjadi satu daging. Laki-laki meninggalkan ayah dan ibunya kemudian bersatu dengan isterinya sehingga keduanya menjadi satu daging. Di dunia masih daging yang berdosa tetapi nanti di perjamuan kawin Anak Domba tidak ada lagi manusia daging yang berdosa tetapi semuanya mulia. Siapa mempelai wanita sorga Sidang jemaat. Matius - . Pada waktu itu akan tampak tanda Anak Manusia di langit dan semua bangsa di bumi akan meratap dan mereka akan melihat Anak Manusia itu datang di atas awan-awan di langit dengan segala kekuasaan dan kemuliaan-Nya. . Dan Ia akan menyuruh keluar malaikat-malaikat-Nya dengan meniup ...

Ibadah Kaum Muda Remaja Malang

... artinya pemerasan daging--buah zaitun diperas dan keluar minyaknya-- sama dengan berdoa menyembah Tuhan untuk mendapatkan pembukaan firman dan urapan Roh Kudus. Karena itu kita juga ada doa semalam suntuk untuk mendapatkan firman dan urapan Roh Kudus. Pagi-pagi Yesus mengajar firman Allah di Bait Allah ibadah pelayanan kepada orang-orang Israel. Sikap kita banyak berdoa dan menyembah Tuhan--memeras daging dengan segala keinginan dan hawa nafsunya-- sehingga mengalami urapan Roh Kudus. Kalau satu banyak menyembah dan yang satu lagi tidak menyembah pasti akan berbenturan terus. Kalau ada urapan Roh Kudus hasilnya Gembala bisa mendapatkan pembukaan firman dan menyampaikannya kepada sidang jemaat. Sidang jemaat bisa beribadah ...

Untuk Koneksi Lambat, silakan buka https://id.gptkk.org

Silakan kontak ke info@gptkk.org apabila bapak/ibu/sdr/sdri ada pertanyaan atau ingin berlangganan majalah Manna, dan silakan kirim email ke widjaja_h@yahoo.com apabila ingin konsultasi pribadi dengan bapak gembala.